Anda di halaman 1dari 7

NAMA : FIGO FAHCREZI

NIM : 2105112541

KELAS : PJKR 3B

TUGAS : MENGAMATI VIDEO DARI PERMAINAN BOLA BASKET

Keterangan:

Team A : Pelita Jaya

Team B : Satria Muda Pertamina

QUARTER 1:

• Team A (Pelita Jaya)

Melakukan 5 kali pelanggaran, yaitu:

1. Arighi, nomor punggung (1), pada menit ke 07:14 detik melakukan pelanggaran
offensive foul with the ball ke pemain Satria Muda yang bernama Hardianus, nomor
punggung (2).
2. Govinda Julian, nomor punggung (20), pada menit ke 06:29 detik melakukan
pelanggaran blocking foul ke pemain Satria Muda yang bernama Juan, nomor
punggung (0)+tembak (2).
3. Govinda Julian, nomor punggung (20), pada menit ke 05:01 detik melakukan
pelanggaran illegal use hand ke pemain Satria Muda yang bernama Juan, nomor
punggung (0)+tembak (2).
4. Vincent, nomor punggung (15), pada menit ke 03:31 detik melakukan pelanggaran
offensive foul (blocking foul) ke pemain Satria Muda yang bernama Hardianus, nomor
punggung (2).
5. Prastawa, nomor punggung (7), pada menit ke 39:00 detik melakukan pelanggaran
holding ke pemain Satria Muda yang bernama Widyanta Putra Teja, nomor punggung
(71)+tembak (2).
• Team B (Satria Muda Pertamina)
Melakukan 2 kali pelanggaran, yaitu:
1. Kelvin Sanjaya, nomor punggung (27), pada menit ke 02:14 detik melakukan
pelanggaran offensive foul (blocking foul) ke pemain Pelita Jaya yang bernama
Hendriy Yonga, nomor punggung (21).
2. Widyanta Putra Teja, nomor punggung (17), pada menit ke 01:22 detik melakukan
pelanggaran pushing ke pemain Pelita Jaya yang bernama Prastawa, nomor punggung
(7).

Pada Quarter 1 ini perolehan score oleh kedua team, yaitu:

- Pelita Jaya = 14
- Satria Muda Pertamina = 17

QUARTER 2:

• Team A (Pelita Jaya)


Melakukan 5 kali pelanggaran, yaitu:
1. Hendriy Yonga, nomor punggung (21), pada menit ke 08:35 detik melakukan
pelanggaran illegal use hand ke pemain Satria Muda yang bernama Ali Baqir, nomor
punggung (13)+tembak (2).
2. Wicaksono, nomor punggung (25), pada menit ke 07:08 detik melakukan pelanggaran
illegal use hand ke pemain Satria Muda yang bernama Ali Baqir, nomor punggung
(13)+ tembak (2).
3. Dimenit ke 06:22 detik team Pelita Jaya melakukan pelanggaran short clock (24
detik)
4. Abiyu, nomor punggung (4), pada menit ke 03:15 detik melakukan pelanggaran
illegal use hand ke pemain Satria Muda yang bernama Hardianus, nomor punggung
(2).
5. Aldy Izzatur, nomor punggung (11), pada menit ke 40:00 detik melakukan
pelanggaran illegal use hand ke pemain Satria Muda yang bernama Juan, nomor
punggung
(0)+tembak (2).

• Team B (Satria Muda Pertamina)


Melakukan 7 kali pelanggaran, yaitu:
1. Dei, nomor punggung (1), pada menit ke 09:32 detik melakukan pelanggaran illegal
use hand ke pemain Pelita Jaya yang bernama Vincent, nomor punggung (15).
2. Atui Wisnu, nomor punggung (33), pada menit ke 09:29 detik melakukan pelanggaran
offensive foul (pushing) ke pemain Pelita Jaya yang bernama Vincent, nomor
punggung (15)+tembak (1).
3. Atui Wisnu, nomor punggung (33), pada menit ke 04:40 detik melakukan pelanggaran
offensive foul ke pemain Pelita Jaya yang bernama Vincent, nomor punggung (15).
4. Juan, nomor punggung (0), pada menit ke 04:25 detik melakukan pelanggaran illegal
use hand ke pemain Pelita Jaya yang bernama Hendriy Yonga, nomor punggung (21).
5. Juan, nomor punggung (0), pada menit ke 03:55 detik melakukan pelanggaran illegal
use hand ke pemain Pelita Jaya atas nama Abiyu, nomor punggung (4)+tembak (2).
6. Dimenit ke 03:14 detik team Satria Muda Pertamina mengambil time out.
7. Dei, nomor punggung (1), pada menit ke 33:07 detik melakukan pelanggaran
blocking foul ke pemain Pelita Jaya yang bernama Vincent, nomor punggung
(15)+tembak (2).

Pada Quarter 2, diperoleh score oleh kedua team, yaitu:

- Pelita Jaya = 30
- Satria Muda Pertamina = 31

QUARTER 3:

• Team A (Pelita Jaya)


Melakukan 5 kali pelanggaran, yaitu:
1. Vincent, nomor punggung (15), pada menit ke 08:14 detik melakukan pelanggaran
holding ke pemain Satria Muda yang bernama Atui Wisnu, nomor punggung
(33)+tembak (2).
2. Govinda Julian, nomor punggung (20), pada menit ke 04:54 detik melakukan
pelanggaran illegal use hand ke pemain Satria Muda yang bernama Dei, nomor
punggung (1)+tembak (2).
3. Dimenit ke 03:57 detik team Pelita Jaya back court.
4. Yessaya, nomor punggung (3), pada menit ke 03:53 detik melakukan pelanggaran
illegal use hand ke pemain Satria Muda yang bernama Widyanta Putra Teja, nomor
punggung (71)+tembak (2).
5. Wicaksono, nomor punggung (25), pada menit ke 12:08 detik melakukan pelanggaran
illegal use hand ke pemain Satria Muda yang bernama Ibrahim, nomor punggung
(8)+tembak (2).

• Team B (Satria Muda Pertamina)


Melakukan 3 kali pelanggaran, yaitu;
1. Ibrahim, nomor punggung (8), pada menit ke 07:30 detik melakukan pelanggaran
illegal use hand ke pemain Pelita Jaya yang bernama Arighi, nomor punggung (1).
2. Erga, nomor punggung (30, pada menit ke 07:21 detik melakukan pelanggaran
pushing ke pemain Pelita Jaya yang bernama Prastawa, nomor punggung
(7)+tembak(2).
3. Dei, nomor punggung (3), pada menit ke 03:15 detik melakukan pelanggaran illegal
use hand ke pemain Pelita Jaya yang bernama Yessaya, nomor punggung
(3)+tembak(1).

Pada Quarter 3, diperoleh score oleh kedua team, yaitu:

- Pelita Jaya = 48
- Satria Muda Pertamina = 45

QUARTER 4:

• Team A (Pelita Jaya)


Melakukan 8 kali pelanggaran, yaitu:
1. Prastawa, nomor punggung (7), pada menit ke 08:55 detik melakukan pelanggaran
blocking foul ke pemain Satria Muda yang bernama Atui Wisnu, nomor punggung
(33).
2. Vincent, nomor punggung (15), pada menit ke 08:36 detik melakukan pelanggaran 3
seconds.
3. Vincent, nomor punggung (15), pada menit ke 08:17 detik melakukan pelanggaran
pushing ke pemain Satria Muda yang bernama Hardianus, nomor punggung (2).
4. Wicaksono, nomor punggung (25), pada menit ke 07:50 detik melakukan pelanggaran
illegal use hand ke pemian Satria Muda yang bernama Hardianus, nomor punggung
(2).
5. Wicaksono, nomor punggung (25), pada menit ke 07:13 detik melakukan pelanggaran
blocking foul ke pemain Satria Muda yang bernama Hardianus, nomor punggung (2).
6. Vincent, nomor punggung (15), pada menit ke 04:49 detik melakukan pelanggaran
offensive foul (blocking foul) ke pemain Satria Muda yang bernama Widyanta Putra
Teja, nomor punggung (71).
7. Dimenit ke 04:02 detik team Pelita Jaya time out.
8. Yessaya, nomor punggung (3), pada menit ke 01:53 detik melakukan pelanggaran
illegal use hand ke pemain Satria Muda yang bernama Widyanta Putra Teja, nomor
punggung (71)+tembak (2).

• Team B (Satria Muda Pertamina)


Melakukan 11 kali pelanggaran, yaitu:
1. Atui Wisnu, nomor punggung (33), pada menit ke 08:47 detik melakukan pelanggaran
offensive foul (blocking foul) ke pemain Pelita Jaya yang bernama Arighi, nomor
punggung (1).
2. Erga, nomor punggung (3), pada menit ke 08:03 detik melakukan pelanggaran
blocking foul ke pemain Pelita Jaya yang bernama Prastawa, nomor punggung (7).
3. Dei, nomor punggung (1), pada menit ke 07:29 melakukan pelanggaran travelling.
4. Dimenit ke 07:29 detik team Satria Muda time out.
5. Dei, nomor punggung (1), pada menit ke 07:00 detik melakukan pelanggaran
unsformanlike foul ke pemain Pelita Jaya yang bernama Aldy Izzatur, nomor
punggung (11)+tembak (2).
6. Hardianus, nomor punggung (2), pada menit ke 06:50 detik melakukan pelanggaran
blocking foul ke pemain Pelita Jaya yang bernama Prastawa, nomor punggung (7).
7. Ibrahim, noor punggung (8), pada menit ke 03:09 detik melakukan pelanggaran
illegal use hand ke pemain Pelita Jaya yang bernama Yessaya, nomor punggung
(3)+tembak
(2).
8. Dei, nomor punggung (1), pada menit ke 01:06 detik melakukan pelanggaran
blocking foul ke pemain Pelita Jaya yang bernama Arighi, nomor punggung
(1)+tembak (2).
9. Juan, nomor punggung (0), pada menit ke 37:09 detik melakukan pelanggaran
blocking foul ke pemain Pelita Jaya yang bernama Arighi, nomor punggung
(1)+tembak (2).
10. Juan, nomor punggung (0), pada menit ke 26:01 detik melakukan pelanggaran illegal
use hand ke pemain Pelita Jaya yang bernama Vincent, nomor punggung
(15)+tembak
(2).
11. Ali Bagir, nomor punggung (13), pada menit ke 14:03 detik melakukan pelanggaran
holding ke pemain Pelita Jaya yang bernama Prastawa, nomor punggung (7)+tembak
(2).

Pada Quarter 4, diperoleh score oleh kedua team, yaitu:

- Pelita Jaya = 69
- Satria Muda Pertamina = 62

Anda mungkin juga menyukai