Anda di halaman 1dari 3

Lembar Kegiatan

LK-1.1
ANALISIS KURIKULUM 2013

Tujuan: Mendiskusikan rasional dan elemen perubahan kurikulum, SKL, KI dan KD,
strategi implementasi Kurikulum 2013 serta pendekatan, model pembelajaran dan penilaian
pada Kurikulum 2013
Langkah Kerja:
1. Cermati hand-out konsep Kurikulum 2013 serta Permendikbud tahun 2013 yang
terkait dengan Standar Kompetensi Lulusan, Standar Isi, Standar Proses, Standar
Penilaian dan Implementasi Kurikulum
2. Diskusikan dalam kelompok dan jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut, tuliskan
jawaban hasil diskusi pada kolom yang tersedia
3. Presentasikan hasil diskusi, setiap kelompok menyajikan salah satu jawaban
pertanyaan hasil diskusi
4. Berikan komentar terhadap hasil presentasi kelompok lain

No Pertanyaan Jawaban

1. Mengapa perlu adanya pengembangan Karena titik tekan pengembangan


Kurikulum? Kurikulum 2013 adalah penyempurnaan
pola pikir, penguatan tata kelola
kurikulum, pendalaman dan perluasan
materi, penguatan proses
pembelajaran, dan penyesuaian beban
belajar agar dapat menjamin
kesesuaian antara apa yang diinginkan
dengan apa yang dihasilkan.
1. Jenis Perubahan
2. Apa saja elemen perubahan dalam
Kurikulum 2013 Perubahan kurikulum 2013 berwujud
pada: a) kompetensi lulusan, b) materi,
c) proses, dan d) penilaian.
2. Perubahan pada Kompetensi
Kurikulum 2013 dalam rekonstruksi
kompetensi mencakup: sikap,
pengetahuan, dan keterampilan.
3. Bagaimana strategi implementasi  Pelatihan Guru, Kepala
Kurikulum 2013 dalam proses Sekolah dan Pengawas
 Pengembangan buku,
pembelajaran?
 Implementasi Kurikulum 2013
mensyaratkan penataan
administrasi, manajemen,
kepemimpinan dan budaya
kerja guru yang baru
 Pendampingan dalam bentuk

Materi Pelatihan 1: Konsep Kurikulum 2013 1


Monitoring dan Evaluasi untuk
menemukan kesulitan dan
masalah implementasi dan
upaya penanggulangan
4. Apa perbedaan kompetensi peserta Terlihat pada tabel dibawah
didik pada Kurkulum 2006 dan
Kurikulum 2013

5. Bagaimana pendekatan dan model-  PENDEKATAN SAINTIFIK


model pembelajaran dalam Kurikulum PADA KURIKULUM 2013
2013 Esensi Pendekatan
Saintifik/Pendekatan Ilmiah
Pendekatan saintifik diyakini
sebagai titian emas
perkembangan dan
pengembangan sikap,
keterampilan, dan pengetahuan
peserta didik. Dalam pendekatan
atau proses kerja yang
memenuhi kriteria ilmiah, para
ilmuan lebih mengedepankan
pelararan induktif (inductive
reasoning) dibandingkan dengan
penalaran deduktif (deductive
reasoning).
 Model-model Pembelajaran
Discovery Learning
Problem Based Learning
Project Based Learning
6. Bagaimana penilaian pembelajaran Penilaian peserta didik yang
dalam Kurikulum 2013? dilakukan pada kurikulum 2013
mencakup: penilaian otentik,
penilaian diri, penilaian berbasis
portofolio, ulangan, ulangan harian,
ulangan tengah semester, ulangan
akhir semester, ujian tingkat
kompetensi, ujian mutu tingkat
kompetensi, ujian nasional, dan ujian
sekolah/madrasah.

Materi Pelatihan 1: Konsep Kurikulum 2013 2


No. 4 Apa perbedaan kompetensi peserta didik pada Kurkulum 2006 dan Kurikulum 2013

No KTSP 2006 Kurikulum 2013

1 Standar Kompetensi Lulusan diturunkan dari Standar Isi Standar Kompetensi Lulusan diturunkan
dari kebutuhan

2 Standar Isi dirumuskan berdasarkan Tujuan Mata Pelajaran Standar Isi diturunkan dari Standar
(Standar Kompetensi Lulusan Mata Pelajaran) yang dirinci Kompetensi Lulusan melalui Kompetensi
menjadi Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Mata Inti yang bebas mata pelajaran
Pelajaran

3 Pemisahan antara mata pelajaran pembentuk sikap, Semua mata pelajaran harus berkontribusi
pembentuk keterampilan, dan pembentuk pengetahuan terhadap pembentukan sikap,
keterampilan, dan pengetahuan,

4 Kompetensi diturunkan dari mata pelajaran Mata pelajaran diturunkan dari kompetensi
yang ingin dicapai

5 Mata pelajaran lepas satu dengan yang lain, seperti Semua mata pelajaran diikat oleh
sekumpulan mata pelajaran terpisah kompetensi inti (tiap kelas)

Materi Pelatihan 1: Konsep Kurikulum 2013 3

Anda mungkin juga menyukai