Anda di halaman 1dari 15

BAB II URAIAN UMUM :

a. Sejarah singkat instansi

Berdasarkan surat keputusan Gubernur Sulawesi Utara Tahun 2017 Tentang


Gubernur Sulawesi Utara maka dibemtuk Cabang Dinas Sangihe dan Sitaro yang
membawahi seluruh SMA/ SMK/ SLB di sangihe & Sitaro yang sebelumnya
tergabung dengan Dinas Pendidikan Daerah Kabupaten.Kepulauan.Sangihe.

Diangkat melalui SK Gubernur tahun 2017 tentang kepala Cabang Dinas


Sangihe dan Sitaro yaitu Bpk MAXI MILIANUS TIELUNG, S. Pd dengan pejabat
kasubang TU & Kepegawaian, kepala seksi pelaksana SMK/SMK/SLB. Kemudian
pada tahun 2018, dengan adanya surat keputusan Gubernur Tahun 2018,
dilakukan pemasukan Cabang Dinas Sangihe dan Sitaro menjadi Cabang Dinas
Sangihe dan Cabang Dinas Sitaro sejak saat itu nomenklatur instansi ini mejadi
Cabang Dinas Sangihe dan Sitaro.

Setelah selama 5 tahun di pimpin oleh Kepala Cabang Dinas Sangihe, Instansi
ini mengalami banyak perubahan termasuk pergantian posisi pejabat Instansi
hingga memasuki masa purna bakti tanggal 17 agustus 2021. Yang kemudian di
lakukan oleh Bpk. ALEX DALOPE, St selaku pelaksana tugas [PLT] dengan SK
sekertaris Provinsi hingga buln januari tahun 2022 melalui SK Gubernur melalui
Bpk Drs. Jusran H. Gahansa sebagai kepala Cabang Dinas Sangihe sampai saat
ini.
RUANG LNGKUP PEKERJAAN PKL
Kegiatan-kegiatan selama prakerin di PT. Cabang Dinas Sanghe Yaitu :

1. Membersikan dan merapikan kantor


2. Membantu staf merapikan arsip surat keluar dan arsip surat masuk
3. Menerima tamu dan menulis buku tamu
4. Membantu staf menyusun dan merapikan surat keluar yang masuk dari
tahun 2019-2020-2021.
5. Membantu staf merapikan dokumen –dokumen THL bulan januari tahun
2022
6. Membantu staf menulis surat yang masuk tentang pendataan
perpustakaan sekolah dan melayani tamu yang mengambil legalisir ijazah
7. Membantu staf melegalisir ijazah
8. Jalan sehat bersama
9. Membantu staf merapikan surat masuk lewat WA
10. Membantu staf memeriksa surat kontrak kerja.
RUANG LINGKUP PEKERJAAN PKL
1. Membantu staf menyusun berkas yang diterima dari staf pegawai
2. Menerima tamu dan menulis buku tamu
3. Menyusun dan merapikan surat masuk 2019-2020-2021
4. Medocumentasi
5. Mengetik rencana kerja dan angaran satuan kerja
6. Menulis agenda THL
RUANG LINGKUP PEKERJAAN PKL
1. Mengetik analisis kebutuhan guru
 SMKN 1 TAHUNA
 SMKN 2 TAHUNA
 SMK BARAMULI TAMAKO
2. Merapikan arsip legalisir
3. Melayani tamu
4. Merekap data nominatif ASM fungsional
5. Merekap data nominatif ASM stuktual
6. Merekap data nominatif GTT
7. Merekap data nominatif DTT
8. Merapikan surat masuk tentang pendataan perpustakaan sekolah
9. Merapikan jurnal bulan februari 2022 SMK
10. Menghitung daftar tenaga harian guru dan tenaga kependidikan pada
SMA/SMK/SLB
11. Mengarsip surat masuk.
KEGIATAN SELAMA MELAKSANAKAN PKL
Kegiatan saya selama melaksanakan PKL adalah :
1. Membersikan dan merapikan kantor
2. Menerima tamu dan menulis buku tamu
3. Membantu staf merapikan arsip surat keluar dan arsip surat
masuk
4. Membantu staf menyusun dan merapikan surat yang masuk dari
tahun 2019-2021-2022
5. Membantu staf merapikan dokumen-dokumen THL bulan januari
tahun 2022
6. Membantu staf menulis surat yang masuk tentang pendataan
perpustakaan sekolah dan melayani tamu yang mengambil
legalisir ijazah
7. Membantu staf melegalisir ijazah
8. Jalan sehat bersama
9. Membantu staf merapikan surat masuk lewat WA.
10. Membantu staf memeriksa surat kontrak kerja.

 permasalahan
Proses adaptasi di lingkungan perusahaan, kurang menguasai peralatan
kantor, kurang sesuainya antara teori dan praktek yang diterima di
sekolah dengan pelaksanaan PKL, banyaknya hal baru yang dihadapi saat
dilapangan dan mungkin belum pernah diterima di sekolah.
 Pemecahannya
Selalu bertanya pada pembimbing lapangan, berusaha dan belajar agar
kesulitan tersebutsedikit demi sedikit bisa diatasi, mencoba untuk lebih
sering berkumunikasi dengan orang-orang yang ada dikantor.
BAB IV PENUTUP
 Kesimpulan

Setelah saya melakukan PRAKERIND [Praktek kerja Lapangan] Di


Cabang Dinas Sangihe. Saya mendapatkan banyak manfaat, baik itu
pengalaman, pengetahuan, dan semua yang terkait dengan dunia
kerja.sehingga saya dapat menambah wawasan yang saya dapat selama
ini, karena hanya dengan praktek saya bisa mengetahui seberapa jauh
kemampuan yang sudah saya dapat di sekolah. sehingga suatu saat nanti
jika saya memasuki dunia kerja tidak akan ragu melakukannya, karena
sebelumnya sudah mempunyai pengalaman yang baik.

 Saran

Bagi siswa atau siswi yang melakukan praktek kerja industri


[PRAKERIND] saran yang paling penting adalah menjaga nama baik
sekolah dimana perusahaan tempat melaksanakan praktek kerja industri
[PRAKERIND] dan mematuhi peraturan yang ada di perusahaan.
DAFTAR PUSTAKA

 Buku pandutan (Jurnal kegiatan). Praktik Kerja Industri. Tahun


Pelajaran 2021/2022
 Laporan Prakerind SMK NEGERI 1 MANGANITU SELATAN, 2021/2022
 Catatan Pembekalan Praktik kerja industry (PRAKERIND) SMK Negeri1
Manganitu Selatan
a. Persiapan

Persiapan- persiapan yang kami ikuti sebelum melaksanakan Praktek Kerja


Industri adalah berupa pembekalan yang diberikan oleh guru-guru Kepada Kami
Selaku Peserta PRAKERIND agar Bisa Melaksanakan PRAKERIND Dengan Baik Dan
Benar.

Berikut Ini Rincian kegiatan Pembekalan Yang kami ikuti;

Hari/Tanggal : Senin, 24 januari 2022

a. Pemberi Materi : A. Silintegu, S.Pd


 Judul Materi : PRAKERIND
 Durasi Pembekalan : 13:00- 14:00 WITA
b. Pemberi Materi : I, Hamongsina, S.Pd
 Judul materi : PRAKERIND
 Durasi Pembekalan : 14:00- 15:00 WITA

Hari/Tanggal : Selasa, 25 Januari 2022

a. Pemberi Materi : A. Silintegu, S.Pd

 Judul Materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 13:00- 14:00 WITA

b. Pemberi Materi : I, Hamongsina, S.Pd

 Judul materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 14:00- 15:00 WITA

Hari/Tanggal : Rabu, 26 januari 2022

a. Pemberi Materi : A. Silintegu, S.Pd

 Judul Materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 13:00- 14:00 WITA

b. Pemberi Materi : I, Hamongsina, S.Pd

 Judul materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 14:00- 15:00 WITA
Hari/Tanggal : Kamis, 27 Januari 2022

a. Pemberi Materi : A. Silintegu, S.Pd

 Judul Materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 13:00- 14:00 WITA

b. Pemberi Materi : I, Hamongsina, S.Pd

 Judul materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 14:00- 15:00 WITA

Hari/Tanggal : Senin, 28 Januari 2022

a. Pemberi Materi : M.S.E. Mamaghe, S.Pd

 Judul Materi : Bimbingan Teknis PRAKERIND


 Durasi pembekalan: 08:00- 10:00 WITA

Hari/tanggal : Selasa, 29 januari 2022

a. Pemberi Materi : W. M. M. Pilat, S.Th

 Judul Materi : Etika Dan Moral


 Durasi pembekalan: 08:00- 10:00 WITA

Hari/tanggal : Rabu, 30 januari 2022

a. Pemberi Materi : Dra. A. Petonengan

 Judul Materi : Penilaian dan Pelaporan


 Durasi pembekalan: 08:00- 10:00 WITA

Hari/tanggal : Kamis, 31 januari 2022

a. Pemberi Materi : E. J. Manikome, S.Pd

 Judul Materi : PRAKERIND


 Durasi pembekalan: 08:00- 10:00 WITA
a. Persiapan

Persiapan- persiapan yang kami ikuti sebelum melaksanakan Praktek Kerja


Industri adalah berupa pembekalan yang diberikan oleh guru-guru Kepada Kami
Selaku Peserta PRAKERIND agar Bisa Melaksanakan PRAKERIND Dengan Baik Dan
Benar.

Berikut Ini Rincian kegiatan Pembekalan Yang kami ikuti;

Hari/Tanggal : Senin, 24 januari 2022

a. Pemberi Materi : Ch. Lukas, S.Pd

 Judul Materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 13:00- 14:00 WITA

b. Pemberi Materi : Noflin Kasipa, S.Pd

 Judul materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 14:00- 15:00 WITA

Hari/Tanggal : Selasa, 25 Januari 2022

a. Pemberi Materi : Ch. Lukas, S.Pd

 Judul Materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 13:00- 14:00 WITA

b. Pemberi Materi : Noflin Kasipa, S.Pd

 Judul materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 14:00- 15:00 WITA

Hari/Tanggal : Rabu, 26 januari 2022

a. Pemberi Materi : Ch. Lukas, S.Pd

 Judul Materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 13:00- 14:00 WITA

b. Pemberi Materi : Noflin Kasipa, S.Pd

 Judul materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 14:00- 15:00 WITA
Hari/Tanggal : Kamis, 27 Januari 2022

a. Pemberi Materi : Ch. Lukas, S.Pd

 Judul Materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 13:00- 14:00 WITA

b. Pemberi Materi : Noflin Kasipa, S.Pd

 Judul materi : PRAKERIND


 Durasi Pembekalan : 14:00- 15:00 WITA

Hari/Tanggal : Senin, 28 Januari 2022

a. Pemberi Materi : M.S.E. Mamaghe, S.Pd

 Judul Materi : Bimbingan Teknis PRAKERIND


 Durasi pembekalan: 08:00- 10:00 WITA

Hari/tanggal : Selasa, 29 januari 2022

a. Pemberi Materi : W. M. M. Pilat, S.Th

 Judul Materi : Etika Dan Moral


 Durasi pembekalan: 08:00- 10:00 WITA

Hari/tanggal : Rabu, 30 januari 2022

a. Pemberi Materi : Dra. A. Petonengan

 Judul Materi : Penilaian dan Pelaporan


 Durasi pembekalan: 08:00- 10:00 WITA

Hari/tanggal : Kamis, 31 januari 2022

a. Pemberi Materi : Ch. Lukas, S.Pd

 Judul Materi : PRAKERIND


 Durasi pembekalan: 08:00- 10:00 WITA
KATA PENGANTAR
Segala puji bagi Tuhan Semesta Alam. Atas berkat yang melimpa dan
karunianya saya dapat menyelesaikan laporan magang atau praktek kerja
lapangan [PKL] dengan lancer. Penyusunan laporan ini dilakukan untuk
memenuhi persyaratan kelulusan sekolah.

Selama proses magang yang dilakukan dalam waktu 3 bulan di kantor


Cabang Dinas Sangihe. Serta proses penyusunan laporan ini tentu tak
lepas dari bantuan,arahan,masukan,serta bimbingan dari berbagai Pihak
Untuk Itu Saya Ucapkan Terima Kasih Kepada:

1. Drs. Jusran H.Gahansa Sebagai Kepala Cabang Dinas Sangihe


2. Ruddy D. Rompas, Se. M.Pd Sebagai kepala Seksi PSMA Dan PKLK
Juga Sebagai Pembimbing Instansi
3. Dan Para Staf yang ada di Cabang Dinas sangihe
4. Dra. Adrintje petonengan Sebagai kepala Sekolah
5. Noflin kasipa S. pd sebagai Ketua Program Keahlian TKJ
6. Icad Gledys Kagansa S.Pd Sebagai Wali Kelas Xl TKJ/ Guru
Pembimbing
7. Bpk Ibu Guru
8. Orang Tua, Keluarga Dan teman-teman

Saya Ucapkan Banyak Terima Kasih

Demikian apa yang saya sampaikan semoga Laporan Magang Ini dapat
bermanfaat bagi kita semua dan dapat menjadi Refrensi yang baik bagi
Kita Terima Kasih.
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL...................................................................

LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH.............................................

LEMBAR PENGESAHAN INSTANSI/BENGKEL..............................................

KATA PENGANTAR....................................................................

DAFTAR ISI.............................................................................

BAB l PENDAHULUAN :

1. Latar Belakang
2. Tujuan Pelaksanaan PKL
3. Dasar Pelaksanaan PKL
4. Tujuan pembuatan laporan PKL

BAB ll URAIAN UMUM :

1. Sejarah Singkat Instansi


2. Struktur Organisasi Instansi
3. Ruang Lingkup pekerjaan

BAB lll URAIAN KHUSUS :

1. Persiapan
2. Kegiatan Selama PKL
3. Permasalahan dan pemecahannya

BAB IV PENUTUP :

1. Kesimpulan
2. Saran

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN :

DAFTAR HADIR

DENAH
BAB l PENDAHULUAN
a. Latar belakang

Pendidikan Sistem Ganda [PSG] merupakan Model Penyelenggaraan


pendidikamn yang DiRancang Untuk Memudahkan Para Siswa Mencapai
Keterampilan Sesuai Dengan Program Keahlian Masing-masing. Pendekatan Ini
merupakan Upaya Untuk Menyesuaikan antara Kebutuhan Lapangan Kerja Dan
Penyediaan Tenaga Kerja. Dalam Pelaksanaan Pendidikan Sistem Ganda
Pemberian Pengalaman Belajar Sebagian Diberikan Di sekolah Dan Sebagian Lagi
Di Dunia Usaha/Dunia Industri.

Pendidikan Sistem Ganda Adalah Suatu Bentuk Penyelenggaraan Pendidikan


keahlian Profesional Yang Memadukan Secara Sistematis dan Sinkron Program
Pendidikan Di Sekolah Dan Program Penguasaan Keahlian Yang diperoleh Melalui
Kegiatan Bekerja Langsung Di Dunia Usaha/Dunia Industri Untuk Memperoleh
Suatu Keahlian Profesional Tertentu, Yang Dinamakan Praktek Kerja Lapangan
[PKL]. Selanjutnya pada Kegiatan Penyelenggaraan Praktek Di Lapangan Kerja
Diharapkan Siswa Memiliki Etos kerja Yang Baik Seperti; Kemampuan Kerja,
Motivasi kerja, Inisiatif, Kreativitas , Produktivitas, Disiplin Waktu Kerja Sama.

b. Tujuan pelaksanaan PKL

Secara umum tujuan dari praktik kerja industry adalah agar siswa dapat
menerapkan, membandingkan antara pengetahuan teori maupun praktik yang
didapat selama di sekolah dengan pekerjaan sebenarnya yang ada di lingkungan
DU/DI.

Selain itu dari kegiatan praktik lapangan diharapkan dapat membekali siswa
untuk lebih meningkatkan pengalaman dan pengetahuan keterampilan nya
secara professional sesuai dengan tuntutan dunia kerja dan perkembangan
teknologi yang berkembang di masyarakat.

Melalui kegiatan PKL, siswa diharapkan secara tidak langsung sekolah akan
mendapat umpan balik dari DU/DI dalam meningkatkan mutu tamatan.

Adapun tujuan PKL secara khusus tentang kegiatan PKL bagi siswa, setelah
selesai melaksanakan kegiatan praktek kerja industri, diharapkan siswa dapat :
1. Memiliki wawasan yang luas tentang kegiatan lingkungan kerja di Dunia
Industri.
2. Memiliki kemampuan bekerja yang sesui dengan standar kerja Dunia
Usaha/Dunia Industri.
3. Memiliki disiplin dan inisiatif kerja yang tinggi sesuai tuntutan DU/DI.
4. Memiliki kreatifitas dan motivasi kerja dalam mengembangkan
keahliannya sesui dengan profesi yang digelutinya.
5. Memiliki ketekunan, keuletan dan ketekunan dalam bekerja.
6. Memperhatikan kualitas dan tanggung jawab pekerjaan sesui dengan
tuntutan profesi.

c. Dasar pelaksanaan PKL


Dasar dari penyelenggaraan PKL tertuang dalam Undang- Undang dan
Peraturan Pemerintahan, Hal yang dimaksudkan adalah UU Nomor 2 tahun 1989
tentang Sistem Pendidikan Nasional. Peraturan Pemerintah Nomor 60 tahun
1999 tentang Sistem Pendidikan Tinggi.

Kemudian Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia nomor


2341U12001 tentang Kurikulum Nasional. Kegiatan PKL di mata Negara sangat
penting mengingat perannya dapat mengasah skil dengan lebih maksimal

Anda mungkin juga menyukai