Anda di halaman 1dari 12

STATISTIKA DAN

PROBABILITAS
FARIED HERMAWAN, M.Kom
Pertemuan 1

KONTRAK KULIAH
FARIED HERMAWAN, M.Kom
DESKRIPSI MATA KULIAH
Matakuliah ini membekali mahasiswa dengan pengetahuan dan
keterampilan pengolahan data menjadi informasi dengan
menggunakan statistik, sehingga dapat mengolah data secara
efektif, dapat membaca data serta informasi dengan benar dan
melakukan perhitungan secara kuantitatif berdasarkan prinsip-
prinsip statistik, dapat menarik kesimpulan secara valid terhadap
data yang diperoleh dari lapangan. Selain hal yang telah disebutkan di
atas matakuliah ini bertujuan agar mahasiswa memiliki pengetahuan
dan keterampilan mengolah data melalui program spreadsheet dan
pengolah statistik
CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
Mampu mengolah data menggunakan tendensi sentral
(mea, median, modus) , menggunakan dan menghitung
ukuran disperse (variansi, standar deviasi) ,
menjelaskan tentang konsep probabilitas, melakukan
analisa regresi dan dapat membuat pengambilan
keputusan dengan menggunakan salah satu alat uji
statistik
MATERI
1. Pengantar Dasar Statistika
2. Distribusi Frekuensi dan Penyajian Data
3. Ukuran Deskriptif
4. Teori dan Distribusi Peluang
5. Distribusi Sampling
6. Pengujian Hipotesis
7. Regresi Linear Sederhana dan Korelasi
8. Time Series (Analisis Data Berkala)
PENILAIAN
Keaktifan : 35%
Tugas : 35%
UAS : 30%
SUMBER BELAJAR
1. Atmaja, Lukas Setia., Ph.D, Statistika untuk Bisnis dan Ekonomi, Penerbit Andi,
2. Yogyakarta, 2009.
3. DR. Boediono, Statistika dan Probabilitas, ROSDA, Bandung, 2014.
4. Freud, Rudolf J. & William J. Wilson. Statistical Methods, 2nd Edition. Academic Press,
USA, 2003.
5. Gujarati, Damodar N. Basic Econometrics, fourth edition. The McGraw−Hill Companies,
2004.
6. Jaya, I.G. Mindra. Modul Praktikum Analisis Regresi. Statistika Universitas Padjadjaran,
2010.
7. Sudjana. Metode Statistika, Edisi 6. Tarsito Bandung. 2005
8. Supranto,J., Statistik Teori dan Aplikasi, Edisi ketujuh Buku 1 dan 2, Penerbit Erlangga
Jakarta, 2008.
9. Weisberg, Sanford. Applied Linear Regression, Third Edition. John Wiley & Son,Inc. New
Jersey. 2005.
TIDAK LULUS/NILAI RENDAH
TIDAK LULUS/NILAI RENDAH
MEDIA KOMUNIKASI

GRUP WHATSAPP
ETIKA MENGIRIM PESAN

Anda mungkin juga menyukai