Anda di halaman 1dari 2

A.

Jaringan wireless
Jaringan wireless adalah infranstruktur komunikasi tanpa kabel yang
memungkinkan perangkat elektronok utuk saling berhubngan dan bertukar
data melalui gelombang elektromagnetik. Jaringan wireless menggunakan
teknologi seperti radio, inframerah, atau gelombang mikro untuk
mentransmisikan data tanpa perlu kabel fisik.

B. Perangkat jaringan wireless


Perangkat jaringan wireless meliputi beberapa perangkat ialanh:
 Router nirkabel
Router nirkabel ialah merupaka perangkat pusat yang menghubungkan
jaringan wireless dengan jaringan kabel atau internet.
 Access point
Access point adalah menjadika titik akses nirkabel yang
memungkinkan perangkata untuk terhubung ke jaringan nirkabel.
 Wireless network interface card
Wireless network interface card (NIC) adalah perangkat seperti
komputer, laptop atau smarphone untuk menghubungkan perangkat
tersebut ke jaringan wireless.
 Repeater
Repeater adalah menguatkan sinyal nirkabel untuk memperluas
jangkauan jaringan wireless.
 Bridge
Bridge adalah perngkat yang menghubungkan dua jaringan wireless
atau menghubungkan jaringan wireless dengan jaringan kabel.
 Antena
Antena adalah meningkatkan kekuatan dan arah sinyal nirkabel.
C. Standarisasi teknologi wireless
Stantar teknologi wireles penting untuk memastikan kompatibilitas dan
interoperabilitas antar perangkat dari berbagai produsen. Beberapa
standar teknologi wireless yang umum di gunakan meliputi:
 IEEE 802.11
IEEE 802.11 (WI-FI) Standar yang paling populer untuk jaringan
nirkabel yang mencakup berbagai varian seperti 802.11a, 802.11b,
802.11g, 802.11n, 802,11ac, dan 802.11ax. standar ini mengatur
frekuensi , kecepatan tranfer data, keamanan, dan metode
modululasi yang di gunakan dalam jaringan wifi.
 Bluetooth
Bluetooth adalah standar untuk komunikasi nirkabel dalam jarak
pendek antara perangkat elektronik seperti headset, speaker, atau
keyboard dengan perangkat lain.
 GSM/CDMA
GSM/CDMA adalah standar untuk komunikasi seluler yang
menggunakan pengguna untuk terhubung ke jaringan seluler dan
melakukan panggilan suara atau menstranfer data
D. Topologi wireless
Topologi wireless menggambarkan susuan fisik dan logika dari jaringan
wireless. Beberapa topologi yang umum di gukan dalam jaringan wireless
meliputi:
 Peer-to-peer
Peer-to-peer (Ad hoc) adalah peragkat wireles saling berhubungan
saling terhubungan langsung satu sama lain tanpa memerlukan
access point atau router. Topologi ini berguna dalam situasi dimana
jaringan infranstruktur tidak tersedia atau tidak praktis.
 Infrastrutur
Infrastruktur adalah perangkat wireles terhubung melalui access
point atau router yang bertindak sebagai titik pusat dalam jaringan.
Topologi ini digunakan secara luas dalam jaringan wireless yang
lebih besar.
E.

Anda mungkin juga menyukai