Anda di halaman 1dari 17

ASESMEN SUMATIF AKHIR SEMESTER

MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA TAHUN PELAJARAN : 2023 / 2024


KELAS / SEMESTER : VIII / 1 BENTUK SOAL : PG, PG kompleks,
B-S, menjodohkan
KURIKULUM : K Merdeka JUMLAH SOAL : 25

NO ELEMEN MATERI TUJUAN INDIKATOR NO SKOR SOAL


BENTUK SOAL
PEMBELAJARAN SOAL SOAL
1 Menyimak Mengenal Disajikan 1 PG kompleks 4 Pilihlah jawaban yang benar, kamu dapat
Peserta didik dapat
teks iklan, sebuah memilih lebih dari satu jawaban!
mengidentifikasi ciri-
slogan, gambar, peserta
ciri iklan, slogan, dan Cermatilah gambar berikut!
dan poster didik dapat
poster
menentukan
ciri iklan,
slogan, poster
berdasarkan
gambar
tersebut.
Gambar di atas merupakan iklan dengan ciri –ciri
sebagai berikut:
o Singkat, padat, jelas, dan mudah dipahami
o Perpaduan warna yang kuat dan kontras
o Informatif dan komunikatif
o Menarik perhatian

2 Menyimak Mengenal Disajikan 2 2 Benar – salah 4 Gambar A Gambar B


Peserta didik dapat
teks iklan, gambar, peserta
menjelaskan perbedaan
slogan, didik dapat
iklan komersial dan
dan poster membedakan
nonkomersial.
iklan komersial
dan
nonkomersial
berdasarkan
gambar
tersebut. Beri tanda centang (V) pada kolom benar jika
pernyataan benar, dan tanda (X) pada kolom
salah jika pernyataan salah

Pernyataan Benar Salah


1. Gambar A
merupakan V
iklan
komersial
2. Gambar B
merupakan V
iklan
nonkomersial
3. Gambar A
memberikan
penerangan V
tentang
manfaat ikan
4. Gambar B
menjual
produk V
minuman.

3 Menyimak Mengenal Peserta didik dapatDisajikan sebuah 3 PG 4 Cermatilah gambar berikut untuk
teks iklan, menganalisis informasi poster, peserta mengerjakan nomor 3-4!
slogan, yang ada dalam sebuah didik dapat
dan poster iklan, slogan, poster menentukan
informasi yang
tidak terdapat
dalam poster
tersebut.

Pernyataan yang tidak sesuai dengan isi poster


tersebut…

A. Manfaat madu saat puasa adalah menjaga


imun tubuh
B. Manfaat madu saat puasa adalah membuat
mata mengantuk
C. Manfaat madu saat puasa adalah
menyehatkan sistem pencernaan
D. Manfaat madu saat puasa adalah menjaga
wajah agar tetap lembab

4 Membaca Jenis poster Disajikan sebuah 4 PG 4 Bacalah ilustrasi berikut!


Peserta didik mampu
ilustrasi dan Seorang ibu mengenalkan manfaat madu kepada
mengidentifikasi jenis
gambar, peserta anaknya, ibu tersebut menunjukkan sebuah poster
poster
didik dapat tentang manfaat madu agar anaknya mudah
menentukan memahami manfaat madu bagi tubuh manusia
jenis poster terutama saat bulan Ramadhan.
berdasarkan Poster yang ditunjukkan sang ibu kepada anaknya
ilustrasi dan adalah jenis poster…
gambar tersebut.
A. Niaga
B. Kegiatan
C. Pendidikan
D. penerangan

5 Berbicara dan Membuat Peserta didik dapatDisajikan sebuah 5 PG 4 Cermati ilustrasi berikut!
mempresentasi slogan membuat slogan ilustrasi, peserta Radit, seorang duta lingkungan hidup, ingin
kan didik dapat mengajak masyarakat di perkotaan untuk
menentukan menanam satu pohon guna mengurangi polusi,
slogan yang menyegarkan udara kota, dan tentu saja untuk
tepat keindahan kota. Untuk kegiatan tersebut Radit
berdasarkan membuat poster seperti di bawah ini agar
ilustrasi tersebut. masyarakat ikut peduli dengan program yang dia
buat.

Slogan yang tepat untuk melengkapi poster Radit


adalah…
a. Satu pohon sejuta manfaat
b. Manusia bijak menanam pohon
c. Menanam pohon sehatkan jantung
d. Pohon sangat diperlukan dalam kehidupan
kita

6 Berbicara dan Membuat Peserta didik dapat Disajikan slogan 6 Menjodohkan 4 Slogan dapat diartikan sebagai susunan dari
mempresentasi slogan membuat slogan dan maknanya, beberapa kalimat yang menarik, unik, dan singkat,
kan peserta didik yang hanya terdiri dari beberapa kata dengan
dapat makna yang efektif dan tepat sasaran. Jodohkan
menentukan slogan dengan maknanya yang sesuai.
pasangan slogan
dengan
maknanya.
Slogan Makna
1. Sehat itu a. Tubuh yang
dimulai dari sehat dimulai
diri sendiri dengan gaya
hidup yang
sehat.
2. Lingkungan b. Motivasi
bersih, pikiran untuk gemar
jernih membaca agar
memperoleh
wawasan yang
luas yang
dibutuhkan
oleh seorang
pemimpin
3. Sekarang c. Pentingnya
adalah menjaga
pembaca, kebersihan
besok adalah lingkungan
pemimpin agar pikiran
kita jernih.

7 Berbicara dan Kaidah Disajikan 7 Menjodohkan 4 Teks iklan menggunakan kalimat persuasif untuk
Peserta didik dapat
mempresentasi kebahasaa kalimat persuasif membujuk pembaca/penonton/pendengar agar
mengenali kalimat
kan n dalam dan bukan menerima gagasan pengiklan terhadap sesuatu.
imperatif dan persuasif
iklan persuasif, Jodohkan mana yang termasuk kalimat persuasif
dalam iklan.
peserta didik mana yang bukan kalimat persuasif.
dapat
menentukan A B
kalimat 1. Kalimat a. Kementrian
persuasif. persuasif Kesehatan
Republik
Indonesia
b. Lindungilah
buah hati
Anda dari
bahaya
penyakit
campak dan
rubella
2. Bukan kalimat c. Campak dan
persuasif rubella sangat
menular, dapat
menyebabkan
cacat dan
kematian.
d. Ayo, jangan
ragu…
bawalah bayi
Anda ke
posyandu.
8 Berbicara dan Iklan Disajikan 8 PG 4 Perhatikan iklan berikut!
Peserta didik mampu
mempresentasi kalimat-kalimat
menjelaskan maksud (1) Pameran buku di kota Anda.
kan iklan, peserta
sebuah iklan (2) Berbagai jenis buku dipamerkan.
didik dapat
menjelaskan (3) Mutu dan harga bersaing.
kalimat iklan
(4) Buka pukul 08.00 s.d.20.00 di Balai Agung.
pada kalimat
kedua. Penjelasan kalimat iklan (2) yang tepat adalah ...
A. Buku pengetahuan anak sekolah banyak
dipamerkan.
B. Buku mulai dari yang tipis sampai yang
tebal dipamerkan.
C. Buku yang dipamerkan berbagai bidang
ilmu.
D. Harga buku yang dipamerkan bervariasi.

9 Berbicara dan Iklan Disajikan 3 buah 9 Menjodohkan 4 Cermatilah iklan-iklan berikut!


Peserta didik mampu
mempresentasi iklan, peserta
menjelaskan jenis-jenis
kan didik dapat
sebuah iklan
membedakan
iklan

IKLAN A

IKLAN B

IKLAN C

Berdasarkan isinya, jenis iklan terbagi menjadi


iklan penawaran (niaga), iklan layanan
masyarakat, dan iklan pemberitahuan. Jodohkan
iklan dengan jenisnya yang sesuai.

Iklan Jenis iklan


(1) Iklan A (a) Iklan
pemberitahuan
(2) Iklan B (b) Iklan layanan
masyarakat
(3) Iklan C (c) Iklan
penawaran/
niaga

10 Berbicara dan Iklan Disajikan sebuah 10 PG kompleks 4 Cermatilah iklan berikut!


Peserta didik mampu
mempresentasi iklan, peserta
menjelaskan struktur
kan didik dapat
iklan
menjelaskan
struktur iklan

Pilihlah jawaban yang benar, kamu dapat


memilih lebih dari satu jawaban!

Iklan mempunyai empat bagian penting yaitu


judul, nama produk, penjelasan produk, dan nama
pembuat produk.
Jika dilihat dari strukturnya, iklan di atas…
o Mempunyai judul
o Mempunyai nama produk
o Mempunyai penjelasan
o Mempunyai nama pembuat iklan
11 Menyimak Mengenal Peserta didik 11 Benar-salah 4 Artikel ilmiah populer adalah karya tulis yang
Peserta didik dapat
artikel dapat mengandung ilmu pengetahuan sesuai dengan
membedakan artikel
ilmiah membedakan kebutuhan masyarakat umumnya dengan bahasa
ilmiah dengan artikel
populer artikel ilmiah yang mudah dipahami. Ada perbedaan antara
ilmiah populer
dengan artikel artikel ilmiah populer dengan artikel ilmiah.
ilmiah populer
Beri tanda centang (V) pada kolom benar jika
pernyataan benar, dan tanda (X) pada kolom
salah jika pernyataan salah

Pernyataan Benar Salah


1. Artikel ilmiah
populer
bahasanya V
lebih mudah
dipahami

2. Artikel ilmiah
populer isinya V
lebih
sederhana

3. Artikel ilmiah
banyak
menggunakan V
istilah ilmiah

4. Artikel ilmiah
disukai dan
dibaca oleh V
masyarakat
umum

12 Menyimak Mengenal Peserta didik dapat Peserta didik 12 PG 4 Artikel ilmiah populer mempunyai informasi
artikel menemukan dan dapat penting dengan ciri-ciri sebagai berikut, kecuali…
ilmiah menyebutkan informasi menentukan ciri- A. Informasi dalam artikel ilmiah populer
populer yang ada di dalam ciri informasi mengandung data
artikel ilmiah popular dalam artikel B. Informasi dalam artikel ilmiah populer
ilmiah populer berupa fakta
C. Informasi dalam artikel ilmiah populer
mengandung ilmu pengetahuan (ilmiah)
D. Informasi dalam artikel ilmiah populer
bersifat subjektif
13 Menyimak Mengenal Peserta didik dapat Peserta didik 13 PG kompleks 4 Pilihlah jawaban yang benar, kamu dapat
artikel menemukan dan dapat memilih lebih dari satu jawaban!
ilmiah menyebutkan informasi menentukan
Berikut yang merupakan informasi dalam teks
populer yang ada di dalam contoh
artikel ilmiah populer…
artikel ilmiah popular informasi.
o Makanan sehat adalah makanan yang
bebas dari bahan-bahan berbahaya seperti
pengawet, pewama msi, pemanis buatan
dan lain-lain.
o Dikutip dari taman halodoc.com terdapat
banyak jenis makanan sehat yang bisa
dikonsumsi setiap hari.
o Untuk menjaga tubuh tetap sehat dan kuat
kita perlu mengonsumsi makanan yang
sehat yang sesuai porsinya.
o Diet yang dianjurkan adalah penurunan
berat badan secara bertahap eperti 0.5 kg
hingga 1 kg per minggu.

14 Menyimak Mengenal Peserta didik dapat Disajikan sebuah 14 Benar - salah 4 Bacalah paragraf berikut!
artikel menemukan dan paragraf
ilmiah menyebutkan informasi artikel ilmiah Lahan pertanian juga berfungsi sebagai daerah
populer yang ada di dalam populer, peserta resapan air dan ruang terbuka hijau. Sebenarnya,
artikel ilmiah popular didik dapat pemerintah sudah mengatur alih fungsi lahan
menentukan pertanian dengan mengeluarkan undang-undang,
informasi dalam yaitu UU No. 41 Tahun 2009 tentang Lahan
teks tersebut Pangan Berkelanjutan. Hal itu dilakukan untuk
membatas agar lahan pertanian tidak menyusut.
Namun, penyusustan lahan di daerah-daerah yang
sulit diawasi

Berdasarkan teks di atas, beri tanda centang (V)


pada kolom benar jika pernyataan berupa
informasi, dan tanda (X) pada kolom salah jika
pernyataan bukan informasi.
Pernyataan Benar Salah
Lahan pertanian juga
berfungsi sebagai daerah V
resapan air dan ruang
terbuka hijau
Pemerintah sudah
mengatur alih fungsi
lahan pertanian dengan
mengeluarkan undang- V
undang, yaitu UU No.
41 Tahun 2009 tentang
Lahan Pangan
Berkelanjutan.

15 Ciri-ciri Peserta didik dapat Disajikan 15 PG 4 Bacalah teks berikut!


Membaca dan
Memirsa artikel menjelaskan ciri-ciri kutipan artikel
ilmiah artikel ilmiah populer ilmiah populer,
populer peserta didik Apa itu makanan sehat? Makanan sehat adalah
dapat makanan yang bebas dari bahan-bahan
menentukan ciri- berbahaya seperti pengawet, pewarna msi,
ciri artikel pemanis buatan dan lain-lain. Selain terbebas
ilmiah populer dari bahan-bahan berbahaya, makanan sehat
berdasarkan juga seharusnya mengandung nutrisi dan gizi
kutipan teks yang baik untuk tubuh kita. Karena setiap
tersebut tubuh memiliki kebutuhan tersendiri dan setiap
zat makanan memiliki fungsinya sendiri.

Kutipan artikel ilmiah populer di atas


menjelaskan ciri artikel ilmiah populer,
yaitu…
A. Adanya pendapat penulis
B. Adanya bukti
C. Adanya alasan
D. Bahasanya rumit
16 Ciri-ciri Peserta didik dapat Disajikan 16 PG Bacalah teks berikut!
Membaca dan
Memirsa artikel menjelaskan ciri-ciri kutipan artikel
ilmiah artikel ilmiah populer ilmiah populer,
populer peserta didik Dilansir dari halodoc.com terdapat banyak
dapat jenis makanan sehat yang bisa kita konsumsi
menentukan ciri- setiap hari. Diantaranya adalah sayur-sayuran
ciri artikel terutama sayuran hijau seperti brokoli, karena
ilmiah populer memiliki senyawa yang dapat mengurangi
berdasarkan risiko penyakit jantung, diabetes, dan beberapa
kutipan teks jenis kanker. Kemudian ada sayur kale yang di
tersebut dalamnya mengandung vitamin C dan vitamin
K, dan sayuran yang memiliki daun hijau
seperti bayam dapat menurunkan risiko
diabetes tipe 2 dan sumber vitamin A, B6, C,
E, dan K yang baik.

Kutipan artikel ilmiah populer di atas


menjelaskan ciri artikel ilmiah populer,
yaitu…
A. Adanya pendapat penulis
B. Adanya bukti
C. Adanya alasan
D. Bahasanya tidak mudah dipahami

17 Fakta dan Peserta didik dapat Disajikan sebuah 17 Benar - salah 4 Cermatilah paragraf berikut!
Membaca dan
Memirsa opini mengidentifikasi dan artikel ilmiah Di Indonesia sendiri, rokok masih menjadi
memberi contoh fakta populer, peserta persoalan yang tidak bisa dilepaskan begitu saja.
dan opini dalam artikel didik dapat (1)Laman resmi Kementerian Kesehatan
ilmiah populer. menentukan mengungkapkan bahwa terdapat 20% perokok
kalimat fakta belia yang masih berusia antara 13-15 tahun, yang
dan opini yang mana 41% adalah perokok remaja pria dan 3.5%
ada dalam artikel adalah perokok remaja putri. (2)Jumlah ini akan
tersebut. terus meningkat bila tidak dibarengi oleh berbagai
usaha yang diharapkan akan menekan
pertumbuhan perokok yang sangat massif dan
krusial ini.
Beri tanda centang (V) pada kolom benar jika
pernyataan benar, dan tanda (X) pada kolom
salah jika pernyataan salah

Pernyataan Benar Salah


1. Kalimat
bernomor (1)
dalam teks di V
atas merupakn
opini.
2. Kalimat
bernomor (2)
dalam teks di V
atas
merupakan
fakta

18 Fakta dan Peserta didik dapat Disajikan sebuah 18 PG kompleks 4 Pilihlah jawaban yang benar, kamu dapat
Membaca dan
opini mengidentifikasi dan artikel ilmiah memilih lebih dari satu jawaban!
Memirsa
memberi contoh fakta populer, peserta
dan opini dalam artikel didik dapat Berikut adalah kalimat yang merupakan fakta
ilmiah populer. menentukan dalam artikel ilmiah populer…
kalimat fakta o Menurut Heaner, pisang memiliki
yang ada dalam kandungan sekitar 100 kalori.
artikel tersebut. o Ternyata, dibandingkan dengan buah-
buahan lain, pisang memiliki gula buah
yang lebih tinggi.
o Sebagian orang memusuhi pisang karena
berpikir pisang bisa menyebabkan
kegemukan.
o Dalam setiap potong buah pisang terdapat
tiga gram serat.

19 Menulis Kaidah Disajikan 19 PG 4 Bacalah teks berikut!


Peserta didik dapat
kebahasaa kutipan artikel (1)Penyu dewasa, pinggiran carapace-nya halus
menunjukkan contoh
n artikel ilmiah populer, dan tidak bergigi. (2)Lengannya berbentuk dayung
kalimat perbandingan
ilmiah peserta didik dan hanya memiliki sebuah cakar. (3)Warna
populer dapat carapace-nya cokelat tua, kadang ada warna olive
dan analogi dalam teks
menentukan (hijau pudar). (4)Permukaan carapace yang
serta dapat membuat
kalimat bergelombang ini dihiasi juga oleh bintik-bintik
kalimat perbandingan
perbandingan yang berwarna lebih gelap daripada warna
dan analogi sendiri.
yang terdapat dasarnya, seperti cokelat tua. Bagian plastron
dalam kutipan (perutnya) memiliki warna kekuning-kuningan.
artikel tersebut.
Kalimat perbandingan dalam teks di atas terdapat
pada…
A. Kalimat (1)
B. Kalimat (2)
C. Kalimat (3)
D. Kalimat (4)

20 Menulis Kaidah Disajikan 20 PG 4 Bacalah kutipan teks berikut!


Peserta didik dapat
kebahasaa kutipan artikel (1)Menunggu penyu yang sedang bertelur
menunjukkan contoh
n artikel ilmiah populer, bagaikan menanti seorang ibu yang sedang
kalimat perbandingan
ilmiah peserta didik melahirkan di rumah sakit. (2)Penyu betina
dan analogi dalam teks
populer dapat membutuhkan waktu yang cukup lama untuk
serta dapat membuat
menentukan bertelur. (3)Mulai dari mendarat, merayap ke
kalimat perbandingan
kalimat analogi tempat sarang telur kurang lebih setengah jam.
dan analogi sendiri.
yang ada dalam (4)Hal yang sangat menarik adalah bekas jalan
kutipan artiket penyu di pasir, memperlihatkan seperti bekas tank-
tersebut. tank amfibi.
Kalimat analogi dalam teks di atas terdapat pada…
A. Kalimat (1)
B. Kalimat (2)
C. Kalimat (3)
D. Kalimat (4)

21 Menulis Kaidah Peserta didik 21 Menjodohkan 4


Peserta didik dapat
kebahasaa dapat
memberi contoh
n artikel menentukan
antonim dan sinonim.
ilmiah kalimat
populer berantonim
22 Menulis Kaidah Peserta didik 22 4
Peserta didik dapat
kebahasaa dapat
memberi contoh
n artikel menentukan
antonim dan sinonim.
ilmiah kalimat
populer bersinonim
23 Menulis Mengump Peserta didik dapat Peserta didik 23 4
ulkan data melakukan wawancara, dapat
dalam menyebarkan kuesioner, menyebutkan
menulis dan studi pustaka, untuk beberapa teknik
artikel mendapatkan informasi mengumpulkan
ilmiah dalam menulis sebuah data dalam
populer artikel ilmiah populer. menyusun AIP
24 Menulis Menulis Peserta didik dapat Disajikan 24 4
artikel membuat sebuah artikel kutipan artikel
ilmiah ilmiah populer. ilmiah populer,
populer peserta didik
dapat
menjelaskan
makna kata-kata
ilmiah yang ada
dalam artikel
tersebut.

25 Menulis Menulis Peserta didik dapat Disajikan 25 4


artikel membuat sebuah artikel kalimat-kalimat
ilmiah ilmiah populer. AIP yang acak,
populer peserta didik
dapat menyusun
kalimat-kalimat
tersebut menjadi
paagraf yang
utuh.
Mengetahui Batam, Oktober 2023
Kepala SMP IT Nurul Muhajirin Guru Mata Pelajaran

Masykur Usman Piri, S.Pd., M.M Meti Apriani, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai