Anda di halaman 1dari 1

Soal Cerdas Cermat Tahsin & Tajwid

Kelas 4

1. Tanda baca kasroh selalu berada . . . huruf hiajiyah (Di bawah)


2. Jumlah huruf hijaiyah ada . . . . (29)
3. Fungsi tanda baca kasroh adalah mengubah bunyi a menjadi . . . ( i )
4. Tanda baca huruf ‫َت‬ pada bacaan ‫ َتۡر ِم ۡي ِه ۡم‬berharokat . . . (Fathah)
5. Fungsi tanda baca domah adalah mengubah bunyi a menjadi . . . ( u )
6. Dalam ilmu tajwid secara umum idgham terbagi menjadi dua macam yaitu . . . (Idgham bighunah dan
idgham bilaghunah)
7. Secara bahasa bighunah dan bilaghunah memiliki arti ... ( Bighunah berarti dengan dengung (dibaca dengung)
sedangkan bilaghunah berarti tanpa dengung)

Kelas 5

1. Apabila nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf “Ba’”, maka dalam ilmu tajwid termasuk dalam
hukum bacaan ... (Iqlab)
2. Apabila nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf “ba, jim, dal, tha, qaf “ ( ‫ ) ب ج د ط ق‬maka
dalam ilmu tajwid termasuk dalam hukum bacaan ... (Qolqolah)
3. Apabila nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf “Ya, Nun, Mim, Wau’”, maka dalam ilmu tajwid
termasuk dalam hukum bacaan ... (Idghom Bighunah)
4. Bacaan ‫ َر ُسْو ٌل َأِم ْيٌن‬pada bacaan tersebut ada lam tanwin bertemu alif, maka dalam ilmu tajwid
termasuk hukum bacaan . . . . (Idzhar)
5. Dalam ilmu tajwid, ketika bacaan dibaca samar termasuk dalam hukum bacaan . . . . (Ikhfa)
6. Hukum mempelajari ilmu tajwid adalah ... (Fardhu kifayah /wajib kifayah)
7. Sebutkan 6 huruf izhar . . . . ( Alif, kha, kho, ain, ghain, ha / ‫) ا ح خ ع غ ه‬

Kelas 6

1. Idzhar menurut bahasa berarti ... (Jelas / dibaca jelas)


2. Pada bacaan ‫( َتۡر ِم ۡي ِه ۡم ِبِحَج اَر ٍة‬mim sukun bertemu ba) dalam ilmu tajwid disebut dengan hukum
bacaan ... (Ikhfa syafawi)
3. Mad Thabi’I dibaca panjang sebanyak . . . . harokat (Dua)
4. Huruf hijaiyah yang termasuk dalam bacaan ikhfa ada . . . huruf (13 huruf)
5. Dibagi berapakah hukum mim sukun ? ( Tiga )

6. Huruf mad thabi'i terdiri dari tiga macam yaitu sebutkan! (Alif, wawu, dan ya / ‫) ا و ي‬
7. Sebutkan 5 hukum bacaan dari nun sukun atau tanwin? (Idzhar, Idzgham bighunnah, Idzgham bila
ghunnah, Iqlab dan Ikhfa’)

Anda mungkin juga menyukai