Anda di halaman 1dari 5

TUGAS 2

Mata Kuliah : Komputer dan Media Pembelajaran


Kode Mata Kuliah : IDIK 4010
Hari/Tanggal : Minggu, 12 November 2023
Masa kuliah : 2023
Semester/kelas : IV
Pokjar : SALUT Seputih Agung Lampung Tengah
Tutor : Andra Rotama, S.Pd.M.Pd
Materi : Membuat pengetikan forman Word dan Exel

Petunjuk Kerja:
1. Bukalah Google Chorome dalam aplikasi Laptopmu.
2. Masuklah dalam WA web
3. Tugas 1 (dalam format Word)
a. Buatlah Cover Makalah seperti contoh berikut.
b. Buatlah format Kata Pengantar seperti contoh berikut
(buatlah dengan bantuan contoh-contoh dari browsing internet)
4. Tugas 2 (dalam format exel)
Buatlah kolom-kolom dalam format exel berdasarkan contoh berikut.
a. Format daftar penerimaan tugas
b. Format Rencana Anggaran Belanja (RAB)

“Selamat Bekerja”
3. Tugas 1 (dalam fotmat Word)
a. Contoh Cover

Catatan:
Sesuaikan dengan nama, NIM dan identitas anda
b. Contoh format Kata Pengantar

Catatan:
Untuk naskah Kata pengantar bisa diunduh dari Internet.
2. Tugas 2 (dalam format exel)
a. Contoh format Daftar Penerimaan Tugas

Catatan:
Untuk Nama dan NIM bisa di copy dari file yg ada (jangan manual)
b. Contoh format Rencana Anggaran Belanja (RAB)

Catatan:
Dalam perhitungan nominal/uang gunakanlah rumus perhitungan yang
digunakan dalam format exel (jangan manual).

- Zum (penambahan)
- Perkalian ( * )
- Pengurangan
- Pembagian

Anda mungkin juga menyukai