Anda di halaman 1dari 14

WHO FUN

ANGGOTA :
UMBU ARIEL, AMBARESTI, JULIA EDE,
MUTIARA LINGGA, RYO ANDUNARA,
SEPTIANI GLORIA, VANIA HELGA, DAVE
GALLA, NOVIA NONA
WHAT IS ‘WHO’
Menurut kamus bahasa Inggris, arti who adalah
siapa. Arti who di kamus juga bisa berarti barang
siapa serta yang. Selain itu, arti who juga dapat
digunakan dalam kata ganti benda. Misalnya saja
menanyakan tentang nama seseorang, identitas,
ataupun subjek berupa orang
FUNCTION
kata “who” sebagai penghubung kalimat berfungsi sebagai
kata ganti subjek. kata “who” memiliki berbagai fungsi
lainnya dalam kalimat, salah satunya adalah sebagai
penghubung dua kalimat, yaitu independent dan dependent
clause. penggunaan kata “who” sebagai penghubung dua
kalimat ini hanya bisa digunakan berdampingan dengan
subject pronoun atau kata ganti orang yang berperan
sebagai subjek dalam kalimat.
EXAMPLE OF THE WORD WHO
Do You know the pople who live in Sudirman Street

‘’ Who is Ariel? ’’ Ariel is the guy.

‘’ Ariel is the guy who sent you Ariel sent you home last night when
home last night when you were you were asleep.
asleep..’’

independent clause is a group of words that can stand alone as a sentence. It has
both a subject and a verb and forms a complete thought. Independent clauses
make clear communication possible, whether we're writing or speaking.
PENGGUNAAN WHO
Penggunaan who (siapa) yang pertama adalah digunakan
untuk menjelaskan subyek dari kalimat. Who disini digunakan
untuk menyatakan subyek yang dibahasa pada kalimat
tersebut dan menjelaskannya. Supaya lebih memahami
penggunaan dari who (siapa) untuk menjelaskan subyek maka
berikut ini adalah beberapa contohnya:
Do you know the people
Penjelasan: Pada kalimat tsb,
who live in Sudirman
who bertindak untuk
Street? (apakah kamu
menjelaskan subyek yaitu
tahu siapa orang yang
orang yang tinggal di jalan
tinggal di Jalan
Sudirman.
Sudirman)
I talked to the man who
was sitting next to me Penjelasan: Pada kalimat tsb,
(Aku berbicara dengan who (siapa) digunakan untuk
pria yang duduk di menyatakan subyek ‘yang’ atau
sebelahku) pria yang duduk di sebelahnya
who (siapa) juga digunakan untuk menjelaskan kepemilikan
dari sebuah obyek.
Jika who (siapa) digunakan untuk konteks ini maka akan
ditambahkan has atau is.
Penggunaan who untuk menjelaskan kepemilikan biasanya
akan disingkat menjadi who’s.
Supaya lebih memahami dan bisa mengaplikasikan
penggunaan who (siapa) untuk menjelaskan kepemilikan
obyek, Perhatikanlah beberapa contoh kalimat di bawah ini:
Who is your partner right now?
(Siapa yang menjadi rekanmu sekarang ini)

Penjelasan: Who pada kalimat di atas digunakan untuk


menanyakan kepemilikan pada sebuah hal, yaitu siapa yang
menjadi rekanmu sekarang ini.
Nanda doesn’t know who has stolen her bag
(Nanda tidak tahu siapa yang mencuri tasnya)

Penjelasan: Pada kalimat ini, kita bisa mengetahui bahwa


Nanda tidak tahu who (siapa) yang mencuri tas miliknya. Ia
menggunakan kata ganti who, karena tidak tahu orang
yaang mencuri tasnya.
Amel is the girl who has blonde and curly hair
(Amel adalah gadis yang memiliki rambut
pirang dan keriting)

Penjelasan: Pada kalimat di atas, who (siapa) merujuk


kepada Amel yang merupakan pemilik dari rambut pirang
dan keriting.
Michael is the student who is going to be sing
performing
(Michael adalah murid yang akan tampil
menyanyi)

Penjelasan: Who (siapa) merupakan refers to dari Michael


yang akan tampil menyanyi
EXERCISE
1. What is "who"?
2. The function of the word "who"?
3.When is the word "who" used?
4. Make an example sentence of who!
5. Jaemin is the person who helps me
make an interrogative sentence from the sentence
using the word "who"!
TERIMA KASIH
Semoga dapat ilmu yang bermanfaat dari
presentasi ini

Anda mungkin juga menyukai