Anda di halaman 1dari 5

DIKUSI KE-4

STATISTIKA EKONOMI

Nama : Nur Latifiyah Aprilia


NIM : 060515902
Jurusan : S1 Manajemen

UNIVERSITAS TERBUKA
2023
Buatlah persamaan regresi linier untuk data berikut :

x y
10 11
14 20
26 30
20 22
9 12

Untuk mempermudah dalam pengerjaan soal diatas kita dapat membuat tabel yang
berisikan kolom x, y, x2, xy seperti pada dibawah ini :

x y x2 xy
10 11 100 110
14 20 196 280
26 30 676 780
20 22 400 440
9 12 81 108
2
Σx = 79 Σy = 95 Σx = 1453 Σxy = 1718

Jumlah data pada tabel diatas adalah 5 yang artinya n = 5

Step 1
Hitung SSxy dengan rumus :

SSxy = Σxy - (Σx)(Σy)


n
Berarti

SSxy = 1718 - (79)(95)


5

SSxy = 1718 - 7505


5

SSxy = 1718 - 1501

SSxy = 217

Jadi SSxy dari data diatas adalah 217

Step 2
Hitung SSx dengan rumus :
2
SSx = Σx2 - (Σx)
n
Berarti

2
SSx = 1453 - 79
5

SSx = 1453 - 6241


5

SSx = 1453 – 1248,2

SSx = 204,8

Jadi SSx dari data diatas adalah 204,8

Step 3
Hitung nilai b, dengan rumus

b = SSxy
SSx
Berarti

b = 217
204,8

b = 1,0595703125

b = 1,06

Jadi nilai b pada data diatas adalah 1,06

Step 4
Hitung nilai ȳ, dengan menggunakan rumus

Σy
ȳ=
n
Berarti

95
ȳ=
5
ȳ = 19
Jadi nilai rata-rata y dari data tersebut adalah 19

Step 5
Hitung nilai x̄, dengan menggunakan rumus

x̄ =
Σx
n
Berarti
79
x̄ =
5
x̄ = 15.8

Jadi nilai x̄ dari data diatas adalah 15,8

Step 6
Hitung nilai a
a = ȳ - bx̄
Berarti

a = 19 – 1,06(15,8)
a = 16,748
a = 16,75

Jadi nilai a dari data diatas adalah 16,75

Step 7
Memasukkan data yang diperoleh ke dalam rumus persamaan garis linier

y = a + bx

Berarti

y = 16,75 + 1,06x

Jadi persamaan garis linier dari data diatas adalah y = 16,75 + 1,06x.
Nilai b positif yang artinya garis regresi memiliki kemiringan dari kiri bawah ke kanan
atas.

Anda mungkin juga menyukai