Anda di halaman 1dari 4

MELAPORKAN LAPORAN W2 KE SKDR

PUSAT
Nomor Dokumen :
440/ 495 /SOP/430.9.3.23/2022
Nomor Revisi : 02
SOP
Tanggal Terbit : 02 Januari 2023

Halaman :1/3

UPTD
PUSKESMAS dr.M. Habib Muzakki, M.MKes
NIP. 19810212 201001 1 030
CERMEE
1. Pengertian  Laporan w2 adalah pelaporan tiap minggu dari puskesmas atau RS
ke dinas kesehatan untuk memantau penyakit menular yang sering
menimbulkan wabah / KLB, sehingga peningkatan kasus penyakit
dalam satu wilayah akan dapat terdeteksi secara cepat
 SKDR ( Sistem Kewaspadaan Dini dan Respon ) adalah suatu sistem
yang dapat memantau perkembangan trend suatu penyakit menular
potensial KLB/ wabah dari waktu ke waktu
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk melakukan pelaporan
W2 ke SKDR Pusat.

3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Cermee


Nomor.065/089/430.9.3.23/2022 tentang Jenis-Jenis Pelayanan UPTD
Puskesmas Cermee
4. Referensi 1. Standar Puskesmas tahun 2013
2. PMK N0.290 tentang Persetujuan Tindakan Kedokteran
3. PERMENKES No: 575/Men.Kes/Per/IX/1989 Pasal 3 bahwa setiap
tindakan medik yang mengandung resiko tinggi harus dengan persetujuan
tertulis yang ditandatangani oleh yang berhak memberikan persetujuan

5. Prosedur 1. Alat dan bahan :


a. ATK
b. Komputer dan Printer
c. Form Laporan W2 Mingguan
2. Petugas yang melaksanakan:
a. Penanggung jawab program Survailens
3. Melakukan pengumpulan data dari Unit dan Jaringan Puskesmas.
4. Melakukan rekapitulasi hasil laporan Unit dan Jaringan Puskesmas.
5. Melakukan pelaporan W2 ke SKDR Pusat dengan SMS
6. Melakukan penyelidikan epidemologi pada kasus yang mendapat
peringatan ( Alern ) dini KLB dari SKDR.
7. Melakukan tindak lanjut penanganan pasien epidemiologi yang
ditemukan agar tidak terjadi penyebaran penyakit.

1
6. Bagan Alir
Melakukan pengumpulan data dari Unit dan
Jaringan Puskesmas

Melakukan rekapitulasi hasil laporan Unit dan Jaringan


Puskesmas

Melakukan pelaporan W2 ke SKDR Pusat dengan SMS

Melakukan penyelidikan epidemologi pada kasus yang mendapat


peringatan ( Alern ) dini KLB dari SKDR

Melakukan tindak lanjut penanganan pasien


epidemiologi yang ditemukan agar tidak terjadi
penyebaran penyakit

7. Hal – hal yang


Ketepatan dan kelengkapan laporan tiap minggu dan bulanan
perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait Semua Poli Pelayanan (Poli Umum, KIA, UGD,dan Rawat Inap, Poskesdes )

9. Dokumen terkait 1. Form laporan W2 Mingguan ( SKDR )


2. Form laporan STP PUS
3. Form Laporan C1 Campak
Tgl. Mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
10. Rekam diberlakukan.
historis Langkah-Langkah Dalam
perubahan. 1. Isi Prosedur Prosedur Mengikuti 03 Januari 2022
referensi terbaru

Format SOP terbaru


2. Format SOP 03 Januari 2022
mengikuti format sesuai

2
Surat Keputusan Kepala
Dinas Kesehatan
Kabupaten Bondowoso
Nomor.440/157.A/430.9.
3/2022 Tentang Standart
Operasional Prosedur Di
UPTD Puskesmas
Cermee

3
DAFTAR TILIK

MELAKUKAN PELAPORAN W2 KE SKDR PUSAT

NO. PROSEDUR YA TIDAK TIDAK


BENAR

1 Melakukan pengumpulan data dari Unit dan Jaringan


Puskesmas.
2 Melakukan rekapitulasi hasil laporan Unit dan Jaringan
Puskesmas.
3 Melakukan pelaporan W2 ke SKDR Pusat dengan SMS.

4 Melakukan penyelidikan epidemologi pada kasus yang


mendapat peringatan ( Alern ) dini KLB dari SKDR
5 Melakukan tindak lanjut penanganan pasien
epidemiologi yang ditemukan agar tidak terjadi
penyebaran penyakit.

Jumlah Total YA :...........(A)

Jumlah Total Langkah Prosedur : 12 (B)

Angka Kepatuhan / Compliance Rate : A/B X 100% =

OBSERVER PETUGAS YANG DIOBSERVASI

…………………… ………………………………………..

Anda mungkin juga menyukai