Anda di halaman 1dari 3

LATIHAN SOAL PAT GENAP 2023

1. Syaja’ah secara Bahasa adalah………


2. Penyebab timbulnya sikap temperamental atau gadab antara lain
karena adanya sifat…
3. Ghadab termasuk sikap…
4. Bahaya yang disebabkan oleh sikap temperamental atau Gadab
dapat kita lihat dalam kehidupan sehari-hari, diantaranya…
5. Ucapkanlah kalimat Taawuz, Ubahlah posisi duduk atau berdiri
dan ambillah air Wudhu, hal tersebut di atas merupakan
Langkah untuk…
6. Seorang Pemuda perantau setiap malam bergaul dengan teman-
teman yang suka meminum Khamr. Pemuda tersebut selalu
berusaha menolak ajakan mereka untuk meminum khamr.
Pemuda tersebut memberi alasan karena khamr dapat merusak
akal dan dilarang agama. Sikap pemuda tersebut sejalan dengan
prinsip…
7. Menurut Imam al-Ghazali seseorang yang beriman harus
memiliki empat pokok akhlaq dalam dirinya, yaitu…………
8. Salah satu Bahaya dari perilaku Gadab adalah dapat
menjerumuskan pelakunya pada Akhlaq tercela, yaitu…
9. Perbedaan Sikap Gadab dengan Sikap Ghaizh adalah…
10. Islam memberikan cara agar dapat mengendalikan sikap
temperamental atau Ghadab, berikut yang bukan merupakan
cara menghindari sikap temperamental adalah…….
11. Di dalam hadits yang diriwayatkan oleh Imam Bukhori
ada seorang pemuda yang meminta wasiat kepada Rasulullah
SAW, wasiat itu adalah…
12. Mujahadah An-Nafs secara istilah berarti…
13. Berikut ini yang bukan merupakan cara untuk
menimbulkan Sikap Mujahadah An-Nafs dalam diri yaitu…
14. Menurut Imam Syatibi, Kemaslahatan terbagi tiga yaitu
daruriat, hajiyyat dan tahsinat, contoh dari tahsinat adalah…
15. Syaja’ah menurut istilah adalah…
16. Syuja’ merupakan sebutan untuk orang yang….
17. Pemeliharaan keturunan, agar nasab dapat dijaga dan
dilanjutkan merupakan hal yang harus dilindungi dalam ajaran
Islam. Karena hal tersebut sangat terkait dengan masalah…
18. Orang yang penakut atau pengecut disebut dengan…
19. Jika sudah ada sikap Syaja’ah dalam diri seseorang maka
akan timbul sikap……
20. Berikut ini adalah yang bukan merupakan bentuk-bentuk
Syaja’ah antara lain yaitu…
21. Jika Umar sedang marah karena suatu hal, dia segera
membaca Istighfar dan mengubah posisinya serta mengambil air
Wudhu dan Sholat dua Raka’at. Berdasarkan Ilustrasi tersebut
penilaian terhadap sikap Umar adalah…
22. Perilaku di bawah ini yang sejalan dengan sikap Syaja’ah
adalah…
23. Al-Kulliyat Al-Khomsah secara Bahasa berarti…
24. Berikut ini yang bukan merupakan Makna definisi dari
Maqasid syariah adalah…
25. Ayat Al Qur’an yang menjadi dasar Pondasi keyakinan
seseorang terdapat maqasid Syariah yaitu…
26. Hifz Ad-Din berarti menjaga…
27. Salah satu bentuk penjagaan terhadap agama adalah
dengan tidak melakukan pemaksaan dalam persoalan agama,
sebagaimana yang Allah tegaskan dalam QS…
28. Isi kandungan Q.S. Al-Maidah: 32 adalah …
29. Hifz An-Nafs bearti menjaga…….
30. “Man Qatala Nafsan” memiliki arti…
31. Yang bukan merupakan Al-Kulliyat Al-khomsah
adalah……
32. Manusia adalah Makhluk yang sempurna karena Allah
memberikan manusia hal yang berbeda dari makhluk lain,
yaitu……
33. Banyak sekali perbuatan dosa yang menyebabkan Manusia
mendapatkan penyakit, sedangkan ada dua dosa yang jika
dikerjakan maka akan menyebabkan manusia hilang Akal
yaitu……
34. Ayat Al-quran yang menjadi Dasar Hukum Pemberian
Hukuman Bagi pezina baik Laki-laki atau perempuan terdapat
dalam QS…….
35. Implementasi dari cara menjaga Agama adalah
dengan……
36. Implementasi dari cara menjaga diri adalah dengan
menjaga…
37. Menikah termasuk Implementasi Al-Kulliyat Al-Khomsah
sesuai dengan prinsip……
38. Sikap Temperamental atau Ghadab dapat diartikan sebagai
wujud pelampiasan seseorang atas rasa…
39. Meminum Khamr dan berjudi dapat merusak…
40. Hukuman bagi Pezina adalah dengan dicambuk
sebanyak…….

Anda mungkin juga menyukai