Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN TOJO UNA-UNA

DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK


KELUARGA BERENCANA
PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT AMPANA BARAT
Kode PUSK : 1070323 Alamat : Jln. Beringin No.10 Kel. Bailo Baru Kec. Ampana Kota
Email : ampanabaratpkm@gmail.com Kode pos : 94683

PELAKSANAAN PROGRAM MANAJEMEN KEDARURATAN DAN BENCANA


PADA PUSKESMAS AMPANA BARAT

A. Indentifikasi jenis, kemungkinan, dan akibat dari bencana yang mungkin terjadi menggunakan
Hazard Vulnerability Assessment (HVA)

Dari hasil diatas tingkat resiko bencana yaitu :


1. Kebakaran
2. Gempa Bumi
3. Puting Beliung

B. Menemukan peran Puskesmas dalam kejadiaan bencana


- Melakukan evakuasi ke titik kumpul
- Melakukan penanganan terhadap luka dan sejenisnya
- Menekan terjadinya konflik internal

C. Strategi komunisasi jika bencana


- Menghubungi pimpinan SKPD
- Menghubungi kontak penanganan bencana (BPBD, DAMKAR, DINSOS, dll)
D. Manajemen sumber daya
- Ambulance
- Ruang Tindakan
- Alat kesehatan
- Obat – obatan

E. Penyediaan pelayanan dan alternatifnya


- Pelayanan PSC 119
- Sarana Kesehatan Terdekat, Seperti Rumah Sakit

F. Identifikasi peran dan tanggungjawab tiap pegawai serta manajemen konflik yang mungkin
terjadi pada saat bencana.
- Dilakukan upaya penanganan terhadap konflik saat terjadi bencana
- Pengamanan pihak berwajib

G. Peran Puskesmas dalam tim terkoordinasi dengan sumber daya masyarakat yang tersedia
- Komunikasi dengan pihak Camat Ampana Kota
- Bantuan oleh masyarakat terdekat

Mengetahui,
Kepala Puskesmas Ampana Barat

NURHADIST, SKM
NIP. 19730616 199203 2 002

Anda mungkin juga menyukai