Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR THERAPI NEBULASI

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman:


……/SPO-KUAM/KEP/XII/2023 0 1 dari 2

Ditetapkan
Direktur Pelaksana
Tanggal Terbit:
STANDAR
1 Desember 2023
PROSEDUR
OPERASIONAL
(Nama)

Menyiapkan dan memberikan agen farmakologis berupa spray


Pengertian (semprotan) aerosol, uap atau bubuk untuk mendapatkan efek
lokal atau sistematik
1. Memberikan obat langsung ke saluran pernapasan untuk
mengeluarkan sputum
Tujuan 2. Mengurangi kesulitan mengeluarkan sekret yang kental dan
lengket
3. Meningkatkan kapasitas paru
4. Meningkatkan sesak napas
Dalam melakukan tindakan keperawatan harus mengutamakan
Kebijakan mutu, keselamatan pasien, kepuasan pasien dan menjaga privasi
pasien tentang kebijakan pelayanan keperawatan
Prosedur PERSIAPAN ALAT
1. Saru set alat nebulizer
2. Face mask dan selangnya
3. Obat-obatan dan Nacl 0,9%
4. Spuit 10 cc, 5 cc
5. Tissue
6. Neirbekken
7. Pot Sputum tertutup
8. Sumber oksigen
9. Sarung tangan
PROSEDUR
1. Periksa instruksi dokter
2. Identifikasi pasien
3. Jelaskan pada pasien/keluarga tentang prosedur yang akan
dilakukan
4. Lakukan prinsip 7 benar (pasien, obat, dosis, waktu, rute,
dokumentasi)
5. Cuci tangan sebelum melakukan tindakan
6. Pasang sarung tangan
7. Posisikan pasien pada posisi duduk yang nyaman atau posisi
semofowler
8. Cek nadi sebelum dan sesudah melakukan memberikan
therapy bronkodilator
9. Tambahkan obat dan Nacl sesuai dengan dosis yang
diinstruksikan kedalam nebulizer. Sambungkan selang ke
kompressor. Akan terlihat uap keluar dari alat (apabila tidak
menggunakan alat nebulizer bisa menggunakan sumber
oksigen dengan menyambungkan canule set untuk nebulasi
dengan sumber oksigen dengan mengalirkan oksigen 68
liter/menit)

PROSEDUR THERAPI NEBULASI

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman:


……/SPO-KUAM/KEP/IXII/2023 0 2 dari 2
10. Pasang sangkup pada wajah pasien untuk menutupi mulut
dan hidungnya serta instruksikan pasien untuk menarik napas
dalam dan perlahan-lahan lewat mulut, tahan napas kemudian
hembuskan napas perlahan-lahan (pada pasien sadar)
11. Amati pengembangan dada
12. Instruksikan pasien untuk bernapas dalam dan pelan sampai
semua obatnya habis
PROSEDUR 13. Setelah selesai therapy, anjurkan pasien untuk batuk
14. Bila ada sputum, bersihkan sputum dengan tissue
15. Amati pasien apakah ada efek samping obat
16. Bersihkan alat nebulasi setelah selesai pemakaian
17. Lepas sarung tangan
18. Cuci tangan
19. Dokumentasikan tindakan yang telah dilakukan, obat-obat
yang digunakan dan sekret yang keluar
Unit Terkait Semua unit pelayanan keperawatan

Anda mungkin juga menyukai