Anda di halaman 1dari 1

 Profil Perusahaan

Nama perusahaan : Traveloka


Logo perusahaan :

Didirikan pada tahun : 2012


Negara asal : Indonesia
Markas : Jakarta, Indonesia
Pemilik : PT Trinusa Travelindo
Pendiri : Ferry Unardi, Derianto Kusuma, dan Albert Zhang
CEO : Ferry Unardi
Jenis situs : Situs pemesanan tiket daring
Sektor : Perdagangan elektronik & Agen perjalanan online
Produk : Pemesanan tiket (kereta api, bus, pesawat), Hotel, Xperience
Wilayah operasi : Indonesia, Malaysia, Filipina, Vietnam, Singapura, Australia
Situs web : traveloka.com
Slogan : Life, Your Way
Karyawan : 400 lebih (tengah 2015)
Peringkat Alexa : 110 Indonesia, 4286 global (April 2017)

 Dapat dana ventura dari perusahaan apa & besarannya


Pada bulan November 2012 perusahaan Traveloka mengumumkan investasi
tahap awal oleh East Venture, besaran pendanaan dimulai dari $100.000 - $21 juta
(sekitar 1,3 miliar rupiah - 280 miliar rupiah). Pada bulan September 2013 PT.
Traveloka Indonesia mendapatkan investasi dana Seri A dari Global Founders
Capital.
Traveloka mengumumkan pendanaan sebesar US$500 juta pada bulan Juli 2017,
sebesar US$350 juta dari pendanaan tersebut berasal dari Expedia. Traveloka juga
dikabarkan mendapat dana segar sebesar US$420 juta dari GIC pada tahun 2019.
Pada tahun 2020, Traveloka menyatakan bahwa mereka telah mendapat pendanaan
sebesar US$250 juta di tengah pandemi Covid-19. Traveloka juga berhasil
menggalang dana investor hingga US$300 juta atau setara Rp 4,5 triliun (asumsi Rp
15.000/ US$) pada putaran pendanaan terbarunya. Pendanaan ini berasal dari
Indonesia Investment Authority (INA), BlackRock (melalui dana kredit privat yang
dikelolanya), Allianz Global Investors (melalui dana yang dikelolanya), Orion Capital
Asia (melalui dana dan akun yang dikelolanya), dan lembaga keuangan global
terkemuka lainnya.

Anda mungkin juga menyukai