Anda di halaman 1dari 1

21.

PEMBUATAN SABUN MANDI CAIR

Komposisi sabun mandi cair :


1. Asam meristat 20gr
2. KOH 10gr
3. Asam stearate 20gr
4. Texapon 400ml
5. Proppylen glikol 100ml
6. Gliserin 80ml
7. KCl bukan NaCL ya 100-150ml
8. EDTA 50ml
9. Pewarna secukupnya
10. Parfum 10ml
11. Pearl concentrate 50-100ml (untuk mjd warna susu)
12. Air 3500ml
Peralatan yang dibutuhkan : Wadah, pengaduk , pemanas dan termometer

Cara Pembuatan Sabun Mandi Cair :


1. Asam meristat + gliserin + Asam stearat dalam wadah A dipanaskan sampai meleleh.
2. Larutkan KOH dengan air di wadah B aduk rata
3. (1) + (2) aduk rata
4. (3) + Texapon aduk rata dengan penambahan aquadest 500ml sedikit demi sedikit ,
ingat jangan langsung biar tercampur semua
5. (5) + Propylen glikol + Gliserin aduk rata + aquadest 1500ml sedikitdemi sedikit
penambahannya
6. (6) + KCl + EDTA aduk rata ,untuk kcl 75gram sampai mengental
7. Tambah air sampai 1.5 liter lalu encer maka tambah kcl lagi 75gr sampai mengental
8. Beri Pewarna secukupnya
9. (8) + Peal concentrate + Parfum aduk rata
10. Simpan dalam wadah tertutup

Anda mungkin juga menyukai