Anda di halaman 1dari 5

 Prof. Sonny Zulhuda, Ph.

“Norma Baru Tatakelola Data PASCA UU No. 27/2022 Tentang Pelindungan Data Peribadi”
Amanat G20 : Transformasi menuju Ekonomi Digital
1. Digital conectivity
2. Perlindungan data diri (Privasi Data)
3. Transfomasi ekonomi digital

Fenomena Data dan Masyarakat:


1. Perkembangan teknologi informasi:
o Data processing: Computers, wearables
o Data storage: Cloud, Blockchain
o Connectivity: Internet, mobile, wireless, metaverse.
o Analytic: Machine learning, Al, etc.
o Media: Web 2.0, Social media, etc.
o Transaction: E-money, cryptocurrency, e-wallet, etc.

2. Fase transformasi digital


Digitalisation→Datafication→Automatisation
3. Ancaman terhadap hak dasar pribadi atas privasi

Privasi dan Pelindungan Data: Prespektif Qur’an:


1. Data sebagai Aset/Sumber Daya : QS. Al-Baqarah : 31 ; Az-Zumar :9
2. Kewajiban Menjaga Rahasia : QS. An-Nisa : 58
3. Privasi Territorial : QS. An-Nur: 58-59
4. Larangan Mengintai : QS. Al-Hujurat: 12

Asas- asas Perlindunga Data :


a) Pelindungan
b) Kepastian hukum
c) Kepentingan umum
d) Kemanfaatan
e) Kehati-hatian
f) Keseimbangn
g) Pertanggungjawaban
h) Kerahasian.

Prinsip" perlindungan data:


1. Pengumpulkan data. Cth: registrasi formulir
2. Tujuan
3. Menjamin hak
4. Akurasi data
5. Keamanan data
6. Notifikasi
7. Penghapusan (jika sudah tidak dipakai)
8. Akuntabilitas

Hak-hak subjek data:


1. Mendapatkan informasi
2. Menjaga akurasi
3. Mengakses datanya
4. Menghapus data
5. Menarik persetujuan
6. Terkait proses otomatis
7. Menunda pemrosesan data
8. Dpt ganti rugi
9. Mengalihkan data ke data lain

 Novean Husni S.T

"Otomasi dan digitalisasi industri perpipaan plastik"


Menuju Revolusi Industri 5.0
Revolusi Industri 4.0
A. Fokus:
1. Otomatisasi pekerjaan
2. Efektivitas otomatisasi mesin dan teknologi
3. Sistem komputerisai

B. Dampak:
Sebagian besar pekerjan-pekerjaan yang bersifat manual mulai tergantikan oleh teknologi.
C. Acuan:
Perkembangan teknologi meninggkat otomatisai dan digitalisasi dalam industri dan sektor
produksi.
D. Konsep:
Integrasi antara keahlian manusia dan inovasi dengan teknologi canggih seperti AI
E. Tujuan:
Menciptakan sistem produksi yang lebih adaptif terhadap perubahan permintaan pasar.
F. Harapan
Membrikan banyak manfaat bagi industri, pelanggan, pekerjaan dan masyarakat pada umumnya.

Komponen Perpipaan:
1. Pipa
2. Sambungan
3. Katup
4. Aksesori
Sistem Perpipaan:
 Dalam Bangunan
1. Diameter keci-sedang
2. Pendek
3. Banyak

 Luar Bangunan
1. Diameter sedang-besar
2. Panjang
3. Relatif sedikit sambung

Aspek kualitas (3P):


1. Produk (barang)
2. Pakai (digunakan)
3. Pasang (dirakit)
Proses Produksi
Yang mentukan kualitas proses produksi ialah panas/suhu, tekanan, dan spesifikasi produk.
Pakai
Suhu,tekanan kerja, dan Volume
Pasang
Yang mentukan kualitas pemasangan ialah panas/suhu, tekanan dan waktu.
Poin Kritis Proses Produksi:
1. Suhu dan tekanan kurang
2. Suhu berlebihan
3. Tekanan berlebihan

Poin Kritis Pesangan:


1. Suhu dan tekanan kurang
2. Waktu tidak sesusai
3. Suhu berlebihan
4. Tekanan berlebihan
5. Waktu Lama

Poin Kritis Pesangan:


1. Pembacaan Voluem tidak akurat
2. Frekuensi/waktu pembacaan tidak tepat

Monitoring Proses Produksi:


1. Akuransi nilai-nilai parameter proses
2. Efisiensi penggunaan unit proses produksi
3. Cepat mendeteksi ketidaksesuaian

Andi Tritanoto, S.T

"Regulasi satelit nasional"

Pendahuluan
Kerangka umum pengaturan spektrum frekuensi radio
Internasional: ITU, WRC, APT
Nasional:
Permen kominfo no 21 tahun 2014
Pendaftaran filing satelit
1. Menyampaikan data umum jaringan satelit
2. Melakukan koordinasi utk menghindari interferensi
3. Mengirimkan notifikasi utk catatan dalam MIFR
Prosedur pendaftaran filing nasional ke ITU
- KOMINFO mengirimkan surat pendaftaran ke ITU
- Data API harus dilengkapi oleh calon operator satelit
- API berisi data rencana umum

Rencana pengajuan filing satelit

 Rencana penggunaan filing satelit

Filing (proposal)

 Dikelola oleh telkomsel 20 filing

Persyaratan hak labuh

 Tidak menimbulkan interverence


 Terbukanya kesempatan utk para penyelenggara

Anda mungkin juga menyukai