Anda di halaman 1dari 23

• Seorang perempuan telah melahirkan anak

laki-laki 2 jam yang lalu secara spontan/


normal.

• Apa yang terbayang oleh anda??


KONSEP DASAR
MASA NIFAS DAN
MENYUSUI
OBJEKTIF
• PENGERTIAN MASA NIFAS
• TUJUAN ASUHAN MASA NIFAS DAN
MENYUSUI
• PERAN DAN TANGGUNG JAWAB BIDAN
• TAHAPAN MASA NIFAS
• KEBIJAKAN PROGRAM NASIONAL MASA
NIFAS
• PROGRAM TINDAK LANJUT ASUHAN
NIFAS DAN MENYUSUI DI RUMAH
PENGERTIAN MASA NIFAS
• PUERPERIUM
• Berasal dari Bahasa Latin, Puer berarti bayi,
Parous berarti melahirkan
• Masa yang dimulai setelah keluarnya plasenta
dan berakhir ketika alat-alat reproduksi pulih
seperti sebelum hamil
• 2 jam setelah plesenta lahir sampai 6 minggu
(42 hari)
• Wanita yang melalui periode puerperium
disebut puerpura.
Standar Pelayanan Nifas
(3 Standar)

1. Standar 13 : Perawatan BBL


2. Standar 14 : Penanganan pd 2 jam
pertama persalinan
3. Standar 15 : Pelayanan bg ibu dan bayi
pd ms nifas
TUJUAN ASUHAN MASA
NIFAS DAN MENYUSUI
• Menjaga & meningkatkan kes. ibu dan bayi
baik fisik maupun psikologi.
• Melaksanakan skrining yang komprehensif :
Mendeteksi masalah, mengobati, merujuk bila
tjd komplikasi pd ibu maupun bayi.
• Memberikan pendidikan kesehatan diri:
perawatan diri, Nutrisi, KB, menyusui,
pemberian imunisasi, perawatan bayi sehat.
• Memberikan pendidikan mengenai laktasi dan
perawatan payudara
PERAN DAN TANGGUNG
JAWAB BIDAN
1. Memenuhi kebutuhan ibu dalam masa postpartum
secara fisik dan psikologis
Kebutuhan Fisik
a. Kebutuhan nutrisi dan cairan
b. Kebutuhan eliminasi
c. Kebutuhan istirahat
d. Kebutuhan seksual
e. Kebersihan diri
f. Senam nifas
g. KB
Lanjutan…

Kebutuhan Psikologi
Memberikan dukungan yg konsisten, baik
dan relevan yg secara individual diperlukan
ibu agar pulih dari ketegangan fisik utk
menumbuhkan rasa percaya diri dlm
merawat bayinya.
Lanjutan…
2. Memberikan informasi dan konseling
• Pengasuhan anak
• Perubahan fisik
• Kemungkinan tanda-tanda infeksi
• Asuhan diri sendiri
• Perawatan payudara
• KB
• Imunisasi
Lanjutan…
3. Mendeteksi masalah/tanda kegawatan pada masa
nifas baik ibu maupun bayi
• Pada ibu
a. perdarahan pervaginam
b. pembengkakan pd wajah & ekstremitas
c. TD ↓ drastis, TD ↑
d. Payudara berubah merah, panas, nyeri
e. sakit kepala, nyeri epigastrik, penglihatan
kabur
F. Demam
Lanjutan…
• Pada bayi
a. Infeksi
b. Asfiksia
c. Trauma pd bayi

4. Pendokumentasian hasil asuhan


TAHAPAN MASA NIFAS
• Immediate Puerperium :
Masa pemulihan, ibu telah diperbolehkan berdiri
dan berjalan-jalan, terjadi segera stlh persalinan s.d
24 jam pertama postpartum.
• Early Puerperium :
Masa pemulihan menyeluruh alat-alat genetalia,
terjadi pada 1-7 hr postpartum.
• Later Puerperium :
Waktu yang diperlukan utk pulih dan sehat
sempurna, 1-6 mgg postpartum
KEBIJAKAN PROGRAM
NASIONAL MASA NIFAS
Min. 4 kali kunjungan dilakukan pd masa nifas :
• Kunjungan I
6 s.d 8 jam stlh persalinan
• Kunjungan II
6 hari stlh persalinan
• Kunjungan III
2 mgg stlh persalinan
• Kunjungan IV
6 mgg stlh persalinan
6-8 JAM PP
• Mencegah perdarahan masa nifas  atonia uteri
• Mendeteksi & merawat penyebab lain perdarahan,
rujuk jika perdarahan berlanjut
• Pemberian ASI awal
• Melakukan bonding attachment
• Menjaga bayi tetap sehat dg cara mencegah hipotermi
• Penolong persalinan hrs tinggal untuk 2 jam pertama
setelah kelahiran atau sampai dalam keadaan stabil
• Memberikan konseling ttg bagaimana mencegah
perdarahan masa nifas karena atonia uteri
6 HARI+2MGG PP
• Memastikan involusi uterus berjalan normal, uterus
berjalan normal, fundus di bawah umbilikus, tidak ada
perdarahan abnormal
• Menilai adanya tanda-tanda demam, infeksi, atau
perdarahan abnormal
• Memastikan ibu mendapatkan cukup makanan, cairan
dan istirahat
• Memastikan ibu menyusui dg baik dan tdk
memperlihatkan tanda-tanda penyulit
• Memberikan konseling ttg asuhan pd bayi, tali pusat,
menjaga bayi tetap hangat, dan merawat bayi sehari-
hari
6 MGG PP
• Menanyakan pd ibu ttg penyulit yg
ibu/bayi alami
• Memberikan konseling untuk KB secara
dini
PROGRAM TINDAK LANJUT
ASUHAN NIFAS DI RUMAH
PELAYANAN KESEHATAN IBU NIFAS
(PWS-KIA)
• Dimulai 6 jam sampai 42 hr pasca bersalin, utk
deteksi dini komplikasi pada ibu nifas mell
kunjungan nifas min. 3 kali:
1. Kunjungan I pd ms 6 jam-3 hr stlh. persalinan
2. Kunjungan II dlm waktu 2 mgg stlh,
persalinan (8-14 hr).
3. Kunjungan III dlm waktu 6 mgg stlh
persalinan (36-42 hr).
KUNJUNGAN RUMAH,
BIDAN MENGOBSEVASI..
• Respon ibu terhadap kebutuhan dan isyarat
bayi
• Interaksi ibu dam bayi
• Kedudukan bayi dalam lingkungan sosial di
rumah
• Sumber-sumber di rumah: suplai air,
jendela, dll
Pelayanan yang diberikan…
• Pemeriksaan TD, nadi, respirasi dan suhu.
• Pemeriksaan tinggi fundus uteri (involusi uterus).
• Pemeriksaan Lokhia dan pengeluaran per vaginam
lainnya.
• Pemeriksaan payudara dan anjuran ASI eksklusif 6
bulan.
• Pemberian kapsul vitamin A 200.000 IU sebanyak 2
kali, pertama segera stlh. Melahirkan, kedua setelah 24
jam pertama pemberian kapsul pertama.
• Bayi: suhu, nadi, respirasi, pem. Dehidrasi, auskultasi
jantung dan paru-paru, pem. Tl. Pst, pem. Sirkumsisi,
ikterus, obs, responsivitas/perhatian, pengkajian fisik
dan keadekuatan perawatan.
KUNJUNGAN I (6 jam-3 hari)
• Pemberian ASI
• Perdarahan
• Involusi uterus
• Pembahasan tentang kelahiran
• Bidan mendorong ibu untuk memperkuat
ikatan batin antara ibu dan bayi (keluarga)
• Bidan memberikan penyuluhan: tanda-tanda
bahaya bagi ibu dan bayi dan rencana
menghadapi keadaan darurat.
KUNJUNGAN II (8-14 hr)
• Diet
• Kebersihan/perawatan diri sendiri
• Senam
• Kebutuhan akan istirahat
• Bidan mengkaji adanya tanda-tanda post-
partum blues
• KB
• Tanda-tanda bahaya
• Perjanjian untuk pertemuan berikutnya.
KUNJUNGAN III (36-42 hr)
• Gizi
• Menentukan dan menyediakan metode
dan alat KB
• Senam
• Keterampilan membesarkan dan membina
anak
• Rencana untuk asuhan selanjutnya
• Rencana untuk check-up bayi serta
imunisasi
Terima Kasih…..

Anda mungkin juga menyukai