Anda di halaman 1dari 3

LK 2.

2 Menentukan Solusi
Nama : RINA OKTAVIANA
Asal sekolah : UPTD SMPN 9 PESAWARAN

Solusi Yang Topik Tujuan Metode/ Langkah Kegiatan


Direncanakan Pendekatan
Layanan Siswa suka Tujuan umum Ceramah, Curah Kegiatan pendahuluan
Dasar merokok Peserta didik/konseli pendapat dan tanya 1. Membuka dengan salam dan
memiliki pemahaman jawab berdoa
Bimbingan tentang bahaya dan 2. Membina hubungan baik
klasikal/ dampak rokok bagi dengan peserta didik
Bimbingan kesehatan tubuh dan (menanyakan kabar, pelajaran
kelompok lingkungan serta cara sebelumnya, ice breaking)
untuk menolak 3. Menyampaikan tujuan
ajakan untuk layanan materi Bimbingan
merokok dalam dan Konseling
bentuk apapun 4. Menanayakan kesiapan
Tujuan Khusus kepada peserta didik
1. Peserta Kegiatan inti
didik/konseli dapat 1. Guru BK menayangkan media
memahami slide power point yang
pengertian rokok berhubungan dengan materi
2. Peserta layanan
didik/konseli dapat 2. Peserta didik mengamati slide
memahami zat yang pp yang berhubungan dengan
terkandung dalam materi layanan
rokok 3. Guru BK mengajak curah
3. Peserta pendapat dan tanya jawab
didik/konseli dapat 4. Guru BK membagi kelas
memahami bahaya menjadi 4 kelompok, 1
yang ditimbulkan kelompok 5 orang
akibat merokok 5. Guru BK memberi tugas
kepada masing-masing
kelompok Peserta didik
mendiskusikan dengan
kelompok masing-masing
6. Setiap kelompok
mempresetasikan tugasnya
kemudian kelompok lain
menanggapinya, dan
seterusnya bergantian sampai
selesai.
Kegiatan penutup
1. Guru BK mengajak peserta
didik membuat kesimpulan
yang terkait dengan materi
layanan
2. Guru BK menyampaikan
materi layanan yang akan
datang
- Guru BK mengakhiri kegiatan
dengan berdoa dan salam

Layanan Siswa suka Setelah mengikuti Pendekatan Realia Langkah-langkah Kegiatan


responsif merokok layanan konseling Menurut Gerald Layanan
sekolah individual, konseli (dalam Tarmizi dan 1. Tahap Awal
Konseling 1.1 Guru BK mengucapkan salam
mampu memecahkan Karneli, 2021)
individu dan mempersilahkan duduk
masalah konsep diri Pendekatan realitas konseli
negatif dengan baik. adalah merupakan 1.2 Guru BK membangun
model terapi dalam hubungan baik dengan
konseling yang menanyakan kabar
sistemnya 1.3 Guru BK mengajak konseli
untuk berdoa
difokuskan pada
1.4 Guru BK menyampaikan
tingkah laku pengertian dan tujuan dari
sekarang. Terapi layanan konseling
realitas adalah suatu 1.5 Guru BK menyampaikan
sistem yang noma-norma yang harus
difokuskan kepada dipatuhi dalam konseling
tingkah laku individual
2. Tahap Transisi
sekarang. Konselor
2.1 Guru BK
berfungsi sebagai mengingatkan
guru dan model kembali apa yang
serta telah disepakati di
mengkonfrontasika tahap sebelumnya
n klien dengan cara- 2.2 Guru BK memfasilitasi
konseli untuk
cara yang bisa
mengekpresikan dirinya
membantu secara unik, terbuka,
menghadapi dan mandiri
kenyataan dan 2.3 Guru BK mengamati
memenuhi perilaku dan perubahan
kepaktuhan- emosi konseli
kepaktuhan dasar 3. Tahap Inti
3.1 Guru BK mengidentifikasi
tanpa merugikan
kasus/ masalah konseli
dirinya sendiri 3.2 Guru BK memilih dan
ataupun orang lain. menerapkan pendekatan
Teknik WDEP realita teknik WDEP
• Want= • Want= menyelidiki keinginan,
menyelidiki kepaktuhan dan persepsi konseli
keinginan, dari permasalahan yang
kepatuhan dan dialami;
persepsi konseli • Doing= memusatkan pada apa
dari permasalahan yang konseli lakukan dan arah
yang dialami; (tujuan perpakatan) yang
• Doing= membawa mereka pada
memusatkan pada permasalahan;
apa yang konseli • Evaluation= menantang konseli
lakukan dan arah untuk mempakat suatu evaluasi
(tujuan tentang perilaku total mereka
perpakatan) yang (kesenjangan antara apa yang
membawa mereka diinginkan dengan apa yang
pada mereka telah lakukan;
permasalahan; • Planning= membantu konseli
• Evaluation= dalam merumuskan rencana
menantang realistis dan pempakatan suatu
konseli untuk komitmen untuk
mempakat suatu menyelesaikannya.
evaluasi tentang 3.4 Guru BK menayangkan video
perilaku total “Broken Home: Ayah Ibu,
mereka apa salahku?”
3.5 Guru Bk melakukan refleksi
(kesenjangan
dari kegiatan konseling yang
antara apa yang sudah dilakukan
diinginkan dengan 4. Tahap Penutup
apa yang mereka 4.1 Guru BK menyimpulkan hasil
telah lakukan; konseling
• Planning= 4.2 Guru BK mengucapkan
membantu konseli terimakasih kepada konseli
dan mengajaknya untuk
dalam
berdo’a
merumuskan 4.3 Guru BK bersalaman dengan
rencana realistis konseli
dan pempakatan
suatu komitmen
untuk
menyelesaikannya
.

Anda mungkin juga menyukai