Anda di halaman 1dari 7

STANDARD OPERATION PROSEDURE

( S.O.P )
PENGAMBILAN SAMPAH PRODUKSI GRAVURRE
Area : PT DNP INDONESIA
PERALATAN CHEMICAL

– Satu buah nylon broom


– Satu buah dustpan
– Satu pasang sarung tangan kain
– Satu buah masker

PELAKSANA TUJUAN

1 ( Satu ) Orang
Mengosongkan bak sampah didalam area produksi

LANGKAH - LANGKAH PEKERJAAN

1 Siapkan peralatan yang dibutuhkan.


2 Periksa peralatan.
3 Pastikan sudah menggunakan sarung tangan kain dan masker.
4 Izin terlebih dahulu kepada karyawan/user pada saat pengambilah sampah produksi.
5 Pindahkan sampah dari bak sampah ke area mesin press produksi.
6 Bersihkan lantai dibawah bak sampah sebelum bak sampah dibawa ke area mesin press produksi.

Petunjuk Keselamatan Kerja :

1 Menggunakan sarung tangan kain


2 Menggunakan masker
3 Menggunakan safety shoes produksi
4 Menggunakan topi harnet.
5 Berhati-hati pada saat memindahkan sampah dari bak sampah ke mesin press

Perawatan Peralatan :

– Bersihkan peralatan
– Bersihkan trolly / bak sampah

Di buat oleh, Di ketahui oleh,

Joko Priyanto HSE PT DNP INDONESIA


STANDARD OPERATION PROSEDURE
( S.O.P )
PENGAMBILAN SAMPAH B 3 PRODUKSI GRAVURRE
Area : PT DNP INDONESIA
PERALATAN CHEMICAL

– Satu pasang sarung tangan kain


– Satu buah masker
– Satu buah plastik
– Satu buah lakban

PELAKSANA TUJUAN

1 ( Satu ) Orang
Mengosongkan bak sampah B3 didalam area produksi

LANGKAH - LANGKAH PEKERJAAN

1 Siapkan peralatan yang dibutuhkan.


2 Periksa peralatan.
3 Pastikan sudah menggunakan sarung tangan kain dan masker.
4 Izin terlebih dahulu kepada karyawan/user pada saat pengambilah sampah produksi.
5 Ikat bagian atas plastik sampah B 3 dengan lakban dan pastikan plastik tidak dalam keadaan bocor.
6 Pindahkan sampah B3 dari bak sampah ke pallet besi.
7 Pastikan bawah lantai tidak ada tumpahan / ceceran sampah B 3.

Petunjuk Keselamatan Kerja :

1 Menggunakan sarung tangan kain.


2 Menggunakan masker.
3 Menggunakan safety shoes produksi.
4 Menggunakan topi harnet.
5 Berhati-hati pada saat memindahkan sampah B 3 ke pallet besi.

Perawatan Peralatan :

– Bersihkan trolly / bak sampah.


– Bersihkan peralatan.
– Pemasangan plastik sampah B 3 yang baru dan tidak rusak.

Di buat oleh, Di ketahui oleh

Joko Priyanto HSE PT DNP INDONESIA


STANDARD OPERATION PROSEDURE
( S.O.P )
PENGAMBILAN SAMPAH TEMBAGA PRODUKSI GRAVURRE
Area : PT DNP INDONESIA
PERALATAN CHEMICAL

– Satu pasang sarung tangan kain


– Satu buah masker
– Peti kayu
– Trolly

PELAKSANA TUJUAN

1 ( Satu ) Orang
Mengosongkan bak sampah Tembaga didalam area produksi

LANGKAH - LANGKAH PEKERJAAN

1 Siapkan peralatan yang dibutuhkan.


2 Periksa peralatan.
3 Pastikan sudah menggunakan sarung tangan kain dan masker.
4 Izin terlebih dahulu kepada karyawan/user pada saat pengambilah sampah produksi.
5 Bawa bak sampah tembaga keruangan pemindahan sampah.
6 Tuangkan sampah tembaga ke peti kayu.
7 Pastikan dilantai tidak ada ceceran sampah tembaga.

Petunjuk Keselamatan Kerja :

1 Menggunakan sarung tangan kain.


2 Menggunakan masker.
3 Menggunakan safety shoes produksi.
4 Menggunakan topi harnet.
5 Berhati-hati pada saat memindahkan sampah tembaga ke peti kayu.

Perawatan Peralatan :

– Bersihkan trolly / bak sampah.


– Bersihkan peralatan.

Di buat oleh, Di ketahui oleh

Joko Priyanto HSE PT DNP INDONESIA


STANDARD OPERATION PROSEDURE
( S.O.P )
PENGEPRESAN SAMPAH PRODUKSI
Area : PT DNP INDONESIA
PERALATAN CHEMICAL

– Satu buah nylon broom


– Satu buah dustpan
– Satu pasang sarung tangan kain
– Satu buah masker

PELAKSANA TUJUAN

1 ( Satu ) Orang Agar sampah produksi tidak berantakan dan dapat terkoordinir agar terlihat lebih
rapih.

LANGKAH - LANGKAH PEKERJAAN

1 Siapkan peralatan yang dibutuhkan.


2 Periksa peralatan.
3 Pastikan sudah menggunakan sarung tangan kain dan masker.
4 Ambil sampah di bak sampah produksi
5 Masukan sampah dari dalam bak sampah ke dalam mesin Press
6 Kembalikan sampah ke tempat semula
7 Ikat sampah press bila sudah mulai penuh
8 Buang sampah press ke jalur tengah / transit.

Petunjuk Keselamatan Kerja :

1 Menggunakan sarung tangan kain.


2 Menggunakan masker.
3 Menggunakan safety shoes produksi.
4 Menggunakan topi harnet.
5 Berhati-hati pada saat memindahkan sampah tembaga ke peti kayu.

Perawatan Peralatan :

– Bersihkan area sekitaran mesin press dari sisa sampah produksi


– Bersihkan peralatan.

Di buat oleh, Di ketahui oleh

Joko Priyanto HSE PT DNP INDONESIA


STANDARD OPERATION PROSEDURE
( S.O.P )
PENGAMBILAN SAMPAH PRODUKSI OFFSET
Area : PT DNP INDONESIA
PERALATAN CHEMICAL

– Satu buah nylon broom


– Satu buah dustpan
– Satu pasang sarung tangan kain
– Satu buah masker

PELAKSANA TUJUAN

1 ( Satu ) Orang
Mengosongkan bak sampah didalam area produksi

LANGKAH - LANGKAH PEKERJAAN

1 Siapkan peralatan yang dibutuhkan.


2 Periksa peralatan.
3 Pastikan sudah menggunakan sarung tangan kain dan masker.
4 Izin terlebih dahulu kepada karyawan/user pada saat pengambilah sampah produksi.
5 Pindahkan sampah dari bak sampah ke area mesin press produksi.
6 Bersihkan lantai dibawah bak sampah sebelum bak sampah dibawa ke area mesin press produksi.

Petunjuk Keselamatan Kerja :

1 Menggunakan sarung tangan kain


2 Menggunakan masker
3 Menggunakan safety shoes produksi
4 Menggunakan topi harnet.
5 Berhati-hati pada saat memindahkan sampah dari bak sampah ke TPS

Perawatan Peralatan :

– Bersihkan peralatan
– Bersihkan trolly / bak sampah

Di buat oleh, Di ketahui oleh

Joko Priyanto HSE PT DNP INDONESIA

STANDARD OPERATION PROSEDURE


( S.O.P )
PENGAMBILAN SAMPAH CORE PRODUKSI GRAVURRE
Area : PT DNP INDONESIA
PERALATAN CHEMICAL

– Satu buah nylon broom


– Satu buah dustpan
– Satu pasang sarung tangan kain
– Satu buah masker

PELAKSANA TUJUAN

1 ( Satu ) Orang Agar sampah Core produksi tidak berantakan dan dapat terkoordinir agar terlihat
lebih rapih.

LANGKAH - LANGKAH PEKERJAAN

1 Siapkan peralatan yang dibutuhkan.


2 Periksa peralatan.
3 Pastikan sudah menggunakan sarung tangan kain dan masker.
4 Pengambilan core hanya dilakukan apabila core yang akan di tarik memiliki idientitas DISPOSAL / DIBUANG.
5 Setiap pengambilan Core DISPOSAL harus mendapakan Approved dan Check Actual Roll dari setiap Kepala Shift di area yang terkait.
6 Setiap Core yang sudah mendapatkan Approved untuk dilakukan penyesetan dari Kepala Shift di tuangkan ke dalam Check Sheet ( Lembar Kerja ).
7 Pindahkan sampah core dari palet tempat sampah core yang telah di sediakan ke area WLM untuk di lakukan penyesetan.
8 Bersihkan lantai dibawah palet sebelum palet dibawa ke area tempat yang telah disediakan.

Petunjuk Keselamatan Kerja :

1 Menggunakan sarung tangan kain


2 Menggunakan masker
3 Menggunakan safety shoes produksi
4 Menggunakan topi harnet.
5 Pastikan tidak melakukan penarikan Core Apabila Core tidak ada Identitas DIBUANG / DISPOSAL.

Perawatan Peralatan :

– Bersihkan peralatan
– Bersihkan trolly / bak sampah

Di buat oleh, Di ketahui oleh

Joko Priyanto HSE PT DNP INDONESIA


STANDARD OPERATION PROSEDURE
( S.O.P )
PENGAMBILAN SAMPAH PE BEKU PRODUKSI GRAVURRE
Area : PT DNP INDONESIA
PERALATAN CHEMICAL

– Satu pasang sarung tangan kain


– Satu buah masker

PELAKSANA TUJUAN

1 ( Satu ) Orang Agar sampah PE Beku produksi tidak berantakan dan dapat terkoordinir agar
terlihat lebih rapih.

LANGKAH - LANGKAH PEKERJAAN

1 Siapkan peralatan yang dibutuhkan.


2 Periksa peralatan.
3 Pastikan sudah menggunakan sarung tangan kain dan masker.
4 Pengambilan PE Beku hanya dilakukan apabila PE Beku yang akan di tarik sudah tidak lagi Panas.
5 Buang Limbah PE Beku Ke area Jalur transit.
6 Bersihkan lantai dari sisa PE Beku sebelum PE Beku dibawa ke area tempat yang telah disediakan.

Petunjuk Keselamatan Kerja :

1 Menggunakan sarung tangan kain


2 Menggunakan masker
3 Menggunakan safety shoes produksi
4 Menggunakan topi harnet.

5 Pastikan pada saat membawa PE Beku harus memperhatikan area sekitar agar tidak
terkena oleh Product dan Material di sekitar.

Standard Pengambilan limbah PE Standard Posisi Limbah PE Beku


Beku Pada saat di Bawa Ke area TPS

Perawatan Peralatan :

– Bersihkan peralatan
– Bersihkan trolly / bak sampah

Di buat oleh, Di ketahui oleh

Joko Priyanto HSE PT DNP INDONESIA

Anda mungkin juga menyukai