Anda di halaman 1dari 6

Output

masukkan nilai anda : 75

lulus

masukkan nilai anda : 55

tidak lulus

3.2.2 Statement switch.. case

Statement switch ..case mempunyai fungsi yang sama dengan


dengan proses kontrol statement if .. else . hanya saja statement ini opsi
dari statement if..else di gunakan bila memiliki banyak sekali pilihan
kondisi .

Switch( ekspresi ) {
Case nilai_konstan1 :
{
Statement_yang_akan_dieksekusi ;
Break ;
}
Case nilai_konstan2:
{
Statement_yang_akan_dieksekusi ;
Break ;
}
Default :
{
Statement_alternatif;
}
}

44
Contoh Program:

#include <stdio.h>

char nilai;
printf (“masukkan nilai anda (A-E):
scanf (“%c”,&nilai);

main ()
{
switch (nilai)
{
case ‘A’:
printf (“Amat baik);
break;
case ‘B’:
printf (“Baik”);
break;
case ‘C’:
printf (“Cukup”);
break;
case ‘D’:
printf (“Kurang);
break;
case ‘E’:
printf (“Jelek);
break;
default:
printf (“Coba lagi);
}
}

Output

masukkan nilai anda (A-E): A

Amat baik

masukkan nilai anda (A-E): C

Cukup

45
3.3 Statemen Loop
3.3.1 For
Dalam pembuatan program ,kadang kita harus melakukan
pengulangan suatu aksi , misalnya untuk mencetak kalimat “ saya belajar
kuliax “ 10x dengan statement for kita tidak perlu umtuk menuliskan 10
buah kalimat baris. Melainkan kita hanya menempatkan satu
buahstatement ke dalam suatu struktur pengulangan , dengan demikian
program akan lebih efisien.

Bentuk umum dari statement for :

For ( ekspresi 1;ekspresi 2:;ekspresi 3 )

Statement_yang_akan_diulangi ;

Ekspresi 1 digunakan sebagai proses inisialisasi maksudnya


variabel yang akan dijadikan sebagai pencacah ( counter ) dari prses
pengulangan . atau kondisi awal.Ekspresi 2 digunakan sebagai kondisi
akhir , yaitu kondisi dimana proses pengulangan harus dihentikan . dan
proses pengulangan akan terus berjalan selama kondisi akhir bernilai
benar .Ekspresi 3 digunakan untuk menaikkan ( increment ) atau
menurunkan ( decrement ) nilai variabel yang digunakan sebagai
pencacah.

Contoh :

#include<stdio.h>
main ( )
{
int x;
for ( x = 3 ; x > 0 ; x - - ) ;
{ printf ( "x = %d \n ", x ) ;
}

46
Output

X= 3
X=2
X=1

3.3.2 STATEMENT WHILE


Penjelasan :

Selain statement for , Kita bisa juga menggunakan statement while


untuk melakukan perulangan . pada struktur pengulangan staememnt ini
kondisi akan diperiksa di bagian awal . hal iini tentu memmungkinkan
bahwa apabila ternyata kondisi yang kita definisikan tidak terpenuhi atau
bernilai salah . maka proses perulangan pun tidak akan pernah dilakukan.

While ( ekspresi ) {
Statement_yang_akan_diulang1;
Statement_yang_akan_diulang2;
}

Contoh :

#include <stdio.h>
main()
{
int i=1;
while(i<=10)
{
printf("belajar \n");
i++;
}

47
Output
belajar
belajar
belajar
belajar
belajar
belajar
belajar
belajar
belajar
belajar
3.3.3 STATEMENT DO...WHILE

Penjelasan :

Perbedaan dengan statement do ...while dimana kondisinya terletak


di awal blok pengulangan , pada statement do-while kondisi diletakkan di
akhir blok pengulangan. Hal ini menyebabkan bahwa statement yang
terdapat didalam blok pengulangan ini pasti akan dieksekusi minimal satu
kali , walaupun kondisinya bernilai salah sekalipun. Maka dari itu struktur
do-while ini banyak digunakan untuk kasus –kasus pengulangan yang
tidak mempedulikan benar atau salahnya kondisi pada saat memulai
proses pengulangan.

Bentuk umumnya :

do{
statement_yang_akan_diulang;
.......
}
While (ekspresi);

48
Contoh

#include <stdio.h>
Main ( )
{
int count ;
count = 0 ;
do
{
++ count ;
Printf ( “belajar kuliax \n “ );
}
While (count < 10 ) ;
}

Output

Belajar kuliax
Belajar kuliax
Belajar kuliax
Belajar kuliax
Belajar kuliax
Belajar kuliax
Belajar kuliax
Belajar kuliax
Belajar kuliax
Belajar kuliax

49

Anda mungkin juga menyukai