Anda di halaman 1dari 5

VII.

LANGKAH-LANGKAH PELAPORAN PKL


 Membuat cacatan kecil dari setiap jenis pekerjaan yang dilaksanakan
dengan lengkap dan baik, meliputi hari dan tanggal pelaksanaan yang
dikerjakan
 Mengisi Laporan harian berdasarkan data dari catatan kecil yang
telah dibuat dengan lengkap dan tercatat rapi
Contoh :

CEKLIS NILAI
NO ITEM JUMLAH UNIT
ITEM 1 2 3 4
1 Periksa / Ganti Oli V 4 V
Periksa / Setel dan Lumasi
2 V 2 V
Rantai Roda
Periksa / Setel Rem Depan
3 V 4 V
dan Belakang
4 Periksa Roda dan Ban V 4 V
Periksa lampu dan
5 V 4 V
Klakson
6 Periksa radiator (Coolant)
TOTAL
TOTAL CEKLIS ITEM 5 18
NILAI

KETERANGAN :
a. Ceklis Item = beri tanda “V” apabila melakukan item tersebut
b. Jumlah Unit = Isi dengan jumlah unit pelaksanaan
c. Nilai 1- 4 = Nilai diisi oleh pembimbing industri

 Setiap kegiatan yang dicatat pada laporan harian, secara teratur


wajib dimintakan catatan, nilai dan paraf pada penanggungjawab
PKL pada laporan harian pada keesokan hariannya
 Siswa diharapkan aktif dalam memenuhi target pencapaian
kompetensi dalam PKL. Hal ini dapat diperhatikan dengan mengacu
lembar Paduan aktivitas PKL.
 Meminta Surat Keterangan PKL dari dunia industri

13
VIII. JENIS / PADUAN PEKERJAAN ITEM SERVICE
1. Paket Service Lengkap

TARGET TARGET
NO ITEM CUB AT SPORT
KUANTITAS KUALITAS
1 Periksa / Ganti Oli V V V Min. 3X min. Baik (B)
2 Periksa Kondisi Busi V V V Min. 3X min. Baik (B)
3 Periksa Aki V V V Min. 3X min. Baik (B)
Periksa lampu dan
4 V V V Min. 3X min. Baik (B)
Klakson
Setel dan Lumasi Kabel
5 V V V Min. 3X min. Baik (B)
Gas
Periksa / Setel Stang
6 V V V Min. 3X min. Baik (B)
Kemudi
Periksa / Kencangkan Mur
7 V V V Min. 3X min. Baik (B)
dan Baut
8 Periksa Roda dan Ban V V V Min. 3X min. Baik (B)
9 Setel Klep V V V Min. 3X min. Baik (B)
Periksa Throttle Body dan
10 V V V Min. 3X min. Baik (B)
Putaran Mesin
Periksa Saklar Standar
11 V Min. 3X min. Baik (B)
Samping
Periksa / Setel Rem Depan
12 V V V Min. 3X min. Baik (B)
dan Belakang
13 Periksa Saringan Udara V V V Min. 3X min. Baik (B)
14 Periksa CVT V Min. 3X min. Baik (B)
15 Periksa CBS V Min. 3X min. Baik (B)
Periksa Saluran Bahan
16 V V V Min. 3X min. Baik (B)
Bakar
17 Periksa System PGM-FI V V V Min. 3X min. Baik (B)
Periksa / Setel dan Lumasi
18 V V Min. 3X min. Baik (B)
Rantai Roda
19 Periksa / Setel Kopling V V Min. 3X min. Baik (B)
20 Periksa radiator (Coolant) V V V Min. 3X min. Baik (B)

14
2. Paket Service Ringan

TARGET TARGET
NO ITEM CUB AT SPORT
KUANTITAS KUALITAS
1 Periksa CVT V Min. 3X min. Baik (B)
2 Periksa CBS V V V Min. 3X min. Baik (B)
3 Periksa Saringan Udara V V V Min. 3X min. Baik (B)
4 Periksa / Ganti Oli V V V Min. 3X min. Baik (B)
5 Periksa Kondisi Busi V V V Min. 3X min. Baik (B)
Periksa / Setel dan Lumasi
6 V V Min. 3X min. Baik (B)
Rantai Roda
Periksa / Setel Rem Depan
7 V V V Min. 3X min. Baik (B)
dan Belakang
8 Periksa Aki V V V Min. 3X min. Baik (B)
Periksa lampu dan
9 V V V Min. 3X min. Baik (B)
Klakson
10 Periksa radiator (Coolant) V V V Min. 3X min. Baik (B)
Periksa Throttle Body dan
11 V V V Min. 3X min. Baik (B)
Putaran Mesin
Periksa Saklar Standar
12 V Min. 3X min. Baik (B)
Samping

3. Paket Ganti Oli Plus

TARGET TARGET
NO ITEM CUB AT SPORT
KUANTITAS KUALITAS
1 Periksa / Ganti Oli V V V Min. 3X min. Baik (B)
Periksa / Setel dan Lumasi
2 V V Min. 3X min. Baik (B)
Rantai Roda
Periksa / Setel Rem Depan
3 V V V Min. 3X min. Baik (B)
dan Belakang
4 Periksa Roda dan Ban V V V Min. 3X min. Baik (B)
Periksa lampu dan
5 V V V Min. 3X min. Baik (B)
Klakson
6 Periksa radiator (Coolant) V V V Min. 3X min. Baik (B)

15
4. Sistem PGM-FI

TARGET TARGET
NO ITEM CUB AT SPORT
KUANTITAS KUALITAS
1 Pembacaan kode MIL V V V Min. 3X min. Baik (B)
2 Riset ECM V V V Min. 3X min. Baik (B)
3 Riset TP V V V Min. 3X min. Baik (B)
4 Setting Attitude V V V Min. 3X min. Baik (B)
Pengukuran Tekanan
5 V V V Min. 3X min. Baik (B)
Bahan Bakar

5. Penggantian Komponen Sepeda Motor

TARGET TARGET
NO ITEM CUB AT SPORT
KUANTITAS KUALITAS
Lampu Depan / Belakang
1 V V V Min. 3X min. Baik (B)
Bohlam
Penggantian Ban
2 V V V Min. 3X min. Baik (B)
Depan/Belakang
3 Penggantian Brake Pad V V V Min. 3X min. Baik (B)
4 Penggantian Brake Shoe V V V Min. 3X min. Baik (B)
Penggantian part CVT
5 V V V Min. 3X min. Baik (B)
(Roller, V-Belt, dll)
Penggantian Drive Chain
6 V V V Min. 3X min. Baik (B)
Kit / Rantai Roda
7 Penggantian Air Radiator V V V Min. 3X min. Baik (B)

16
IX. KOMPONEN PENILAIAN PKL

A. PENILAIAN LAPORAN HARIAN DI BENGKEL (HARD SKILL)

NILAI KRITERIA PENILAIAN PENCAPAIAN


Memahami system yang dikerjakan,
dapat memeriksa, menyetel dan
Dapat/berhasil menyelesaikan
memperbaiki (Repair) suatu system
4 dengan cepat, tepat dan sesuai dengan
pekerjaan tanpa perlu di
bimbing
FRT (Flat Rate Time) dan bekerja sesuai
SOP
Memahami system yang dikerjakan,
dapat memeriksa, menyetel dan Dapat/berhasil menyelesaikan
3 memperbaiki (Repair) suatu system pekerjaan dengan sesekali
tetapi agak lambat, mendekati FRT (Flat memerlukan bimbingan
Rate Time) dan bekerja sesuai SOP
Memahami system yang dikerjakan,
dapat memeriksa, menyetel dan Dapat/berhasil menyelesaikan
2 memperbaiki (Repair) suatu system pekerjaan tetapi selalu
tetapi lambat, jauh dari FRT (Flat Rate memerlukan bimbingan
Time) dan bekerja sesuai SOP
Memahami system yang dikerjakan,
Dapat/berhasil menyelesaikan
dapat memeriksa, menyetel dan
pekerjaan tetapi selalu
1 memperbaiki (Repair) suatu system
memerlukan bimbingan dan
tetapi lambat, dan tidak bekerja sesuai
perintah pembimbing
SOP

17

Anda mungkin juga menyukai