Anda di halaman 1dari 12

SOAL LF 28 MARET 2021

1. Laki -laki usia 70 tahun, Datang ke poli THT dengan keluhan nyeri menelan, sulit
membuka mulut dan bengkak di leher kanan sejak 5 hari. Riwayat DM. Pada
pemeriksaan didapati KU sakit sedang, CM, TD 150/100, nadi 100x/menit, frekuensi
napas 25x/menit, suhu 38 C. Trismus 2 jari, bengkak pada regio submandibular kanan,
perabaan keras, hiperemis, nyeri tekan (+). Kemungkinan diagnosis adalah :
a. Abses peritonsil
b. Abses parotis
c. Abses parafaring
d. Abses submandibula
e. Abses submental
2. Bayi berusia 2 bulan dibawa orang tuanya, napas berbunyi “grok-grok” terutama jika
posisi tidur terlentang, posisi tidur miring akan membaik. Keluhan mulai dirasakan sejak
1 bulan, BBL 2500. Apakah diagnosis yang paling mungkin?
a. Papiloma laring

b. Stenosis subglotis

c. Kista epiglotis

d. Laringomalasia

e. Hemangioma laring

3. Bayi laki-laki usia 7 bulan, dibawa orang tuanya keluhan sering tersedak jika minum
yang dirasakan sejak mulai menyusui. Keluhan batuk-batuk, Sesak juga Kalo nangis
suara kecil. Pasien sulit untuk mengeluarkan suara.... apa diagnosis yang mungkin pada
pasien tersebut?
a. Laringomalasia

b. Parese plika vokalis

c. Laryngeal cleft

d. Stenosis laring

4. Bayi sejak lahir ketika menyusu sering menangis dan sesak nafas, retraksi suprasternal,
stridor inspirasi, diagnosanya adalah
a. Laryngeal web
b. Laringomalasia
c. Tracheomalasia
d. stenosis laring : steple sign,
e. papiloma laring : suara parau, tdk ada tanda infeksi

5. Remaja, 18 tahun, dibawa ke UGD dengan keluhan sulit makan dan minum Sejak 2 hari,
napas berbunyi, sesak napas dan air liur terus menetes. Didapatkan demam dan lebih lega
bila dalam posisi duduk. Pemeriksaan rontgen terdapat gambaran Soft tissue leher,
terdapat penyempitan di daerah laring. Diagnosis yang paling mungkin adalah:
a. Croup

b. Laringitis akut

c. Epiglotitis akut : jk pd bayi tampak lbh berat

d. Laringotrakeobronkial : nama lain croup, ada steple sign (AP view)


penyempitan di subglotis, gambaran lateral seperti tumb sign

e. Kista duktus tiroglosus

6. Bayi sering nangis sesak, miring enakan, periksa apa buat negakin diagnosis
a. FOL
b. Laringoskopi indirek
c. Ro cervical
d. Ct-scan

7. Bayi berusia 2 bulan dibawa orangtua nya ke poli THT bunyi napas berbunyi terutama
tidur terlentang dan akan membaik dengan perubahan posisi. Tidak ada sesak. Keluhan
mulai dirasakan sejak 1 bulan. Riwayat lahir partus spontan, BB 2500 gram. Apakah
penatalaksanaan yang paling mungkin? Dx: laringomalasia
Observasi tumbuh kembang : 18-24bulan

8. Pria, 30 tahun mengalami suara serak yang kadang-kadang.... Sebelumnya dirawat di ICU
dengan pemasangan ventilator 1 minggu. Penunjang didapatkan hasil: Berapakah grade
kelainan pada pasien di atas?
(Pasien post intubasi dengan ETT selama 8 jam , dari gambaran laringoskopi direk
didapatkan seperti digambar. Derajat stenosis laringnya: )

a. Grade 1
b. Grade 2
c. Grade 3
d. Grade 4a
e. Grade 4b

9. Seorang wanita 45 tahun datang ke klinik THT dengan keluhan... Yang sangat
mengganggu dan suara serak sejak 2 bulan.... Aritenoid hiperemis dan edema pada plika
ventrikularis. Diagnosis pasien tersebut adalah...
a. faringitis kronik

b. reinke edema

c. laringitis kronik
d. LPR

e. Esofagitis

10. Seorang anak usia 6 tahun diantar orangtuanya dengan keluhan suara parau, batuk dan
sering nyeri uluhati sejak 1,5 bulan, keluhan juga disertai rasa mengganjal. Apabila anak
tersebut dilakukan pemeriksaan laringoskopi fiber optic maka temuan yg anda harapkan
adalah:
a. Eritem, pseudosulcus vocalis
b. Eritem, edema posterior laring
c. Eritem, edema posterior laring, edema reinke
d. Eritem, edema aritenoid, edema reinke
e. Eritem, edema aritenoid, edema reinke, granuloma bilateral pada laring posterior

11. Seorang anak laki-laki berusia 6 tahun dengan keluhan serak sejak 6 bulan. Anak sering
berteriak. Tidak demam, batuk, dan sesak. Dari pemeriksaan endoskopi didapatkan nodul pita
suara. Terapi yang paling tepat :

a. Observasi
b. Terapi suara

c. Pemberian PPI

d. Kombinasi PPI dan pembedahan laser

e. Pembedahan laser

12. Seorang anak-anak dengan keluhan sering tidur ngorok dan berhenti napas. Dari pemeriksaan
fisik didapatkan adanya hipertropi tonsil dan adenoid. Pemeriksaan penunjang yang tepat
adalah?

a. endoskopi adenoid
b. X foto lateral nasofaring
c. Laringoskopi direk
d. Polisomnografi
e. Rontgent thorax
13. wanita, 55 tahun, mengalami kesulitan bernapas yang cukup berat selama 3 bulan disertai
Disfonia tanpa adanya stridor dan kadang kadang mengalami batuk/tersedak bila makan dan
minum. Etiologi yang paling mungkin untuk kondisi tersebut adalah: (Abis operasi suara serak, yg
kena saraf apa…?)

a. trauma dada

b. Trauma leher

c. Neuronitis viral

d. Post operasi aortic

e. parese nervus recurrent laryngis

f. Post operasi thyroid

14. seorang wanita, 37 tahun, datang dengan keluhan sesak napas sejak 2 tahun Menjalani operasi
tiroidektomi total, pada pemeriksaan tampak terdapat gangguan pergerakan plika vokalis
bilateral dan terdapat tanda obstruksi jalan napas atas. Penanganan yang paling tepat pada
kasus ini adalah:

a. Aritenoidektomi total

b. Tandur krikoid posterior

c. Laring buatan untuk berbicara

d. Lateralisasi

e. Injeksi toksin botulinum intraaritenoid

15. Seorang pria diantar oleh istrinya dengan keluhan tidur mengorok... Kadang-kadang
sampai terbangun karena tersedak. Pada pemeriksaan polisomnografi didapatkan AHI 20
dan LSAT 75%. Berdasarkan hal tersebut, bagaimana stadium OSA yang diderita :
A. Derajat berat

B. Derajat ringan

C. Derajat sedang

D. Derajat sangat berat

E. Derajat sangat ringan

16. Seorang anak laki-laki usia 7 tahun datang ke praktek dokter.. Pilek, ingus kuning, serak,
panas, nyeri telan, foetor exore. Pada pemeriksaan didapatkan suhu 39oC. tonsil T3-T3
kripta lebar, permukaan tak rata, dinding faring posterior hiperemis, jaringan granulasi
(+). Keluhan hampir tiap bulan dalam 2 tahun terakhir. Apa diagnosis yang paling
mungkin untuk kasus diatas?

A. Adenotonsilofaring laringitis akut rekuren

B. Adenotonsilofaring laringitis kronik

C. Adenotonsilofaring laringitis kronik eksaserbasi akut

D. Adenotonsilofaring laringitis akut

17. seorang anak perempuan berusia 7 tahun diantar orang tuanya dengan keluhan panas,
batuk, pilek selama 1 minggu. ada keluhan sering terbangun di malam hari. Pada
pemeriksaan didapatkan tonsil T3-T3, hiperemis, kripta lebar, permukaan tidak rata.
Anak tersebut... sekitar 1 tahun yang lalu, tetapi setelah itu tidak pernah kambuh. Apakah
diagnosis yang mungkin untuk kasus di atas?

a. Adenotonsilitis kronik dengan indikasi ATE


b. Adenotonsilitis kronik eksaserbasi akut dengan indikasi ATE

c. Adenotonsilitis kronik eksaserbasi akut belum indikasi ATE

d. Adenotonsilitis akut berulang belum indikasi ATE

18. Seorang laki-laki berumur 3 tahun, dibawa orang tuanya ke.... Keluhan terlihat sesak
yang semakin bertambah berat sejak 3 bulan.... Terlihat lebih sesak bila sedang makan
atau tidur posisi terlentang. Mulai parau dibandingkan 3 bulan sebelumnya. Keluhan
tidak... Batuk dan adanya benjolan di leher atau tempat lain. Pada pemeriksaan.... Denyut
nadi 100x/menit dengan frekuensi napas 30x/menit. Terlihat.... Dan intercostal. Kadang-
kadang terdengar stridor. Pasien terlihat...... Terdengar serak/parau. Lain-lain dalam batas
normal. Hasil pemeriksaan serat lentur adalah sebagai berikut, ditemukan massa putih
kemerahan... Memenuhi inlet laring. Terapi yang paling tepat untuk kasus tersebut:

a. Nebulisasi NaCl 0,9% dan dexamethasone

b. Pemberian O2 3L/min/nasal kanul

c. Trakeostomi

d. Biopsi massa laring

19. seorang anak laki-laki berumur 10 tahun dibawa.... Dengan keluhan sakit tenggorok sejak
5 hari yang.... Pemeriksaan tenggorok tampak tonsil T3-T3 hiperemis.... Bercampur
eksudat. Hasil pemeriksaan ASTO positif. Pemeriksaan untuk menegakkan diagnosis
tersebut? Streptococcus Beta hemoliticus
A. Titer ASTO

B. CRP

C. Kultur dari swab tonsil

D. Darah rutin
E. Hitung jenis leukosit

20. Seorang laki-laki umur 25 tahun mengeluh suara parau setelah menjadi suporter tim
sepak bola kampungnya 2 hari yang lalu. Parau dirasakan makin memberat dan nyeri bila
bersuara. Tidak merasa sesak napas. Pemeriksaan laring menunjukkan adanya hematom
meliputi keseluruhan plika vokalis, Penanganan penderita ini adalah:
a. Pemberian nebulizer dan steroid
b. Laringoskopi emergensi terhadap hematom
c. Laringoskopi emergensi dan injeksi steroid
d. Terapi suara
e. Vocal rest + observasi

21. Seorang laki-laki, 25 tahun, seorang pelaut, mengeluh onidofagi sejak lama hilang timbul.
PF pembesaran tonsil dan adenopati cervical. Pemeriksaan penunjang yg tepat untuk
kasus ini adalah ?
a. Kultur faring
b. Faringoskop
c. Laringoskop indirek
d. Fleksibel endoskopi
e. Semua di atas benar

1. Pasien laki-laki usia 28 tahun dengan keluhan bengkak di leher kiri sejak 3 hari dirasakan
memberat dan disertai demam. Nyeri menelan, sulit membuka mulut sebelumnya
memiliki riwayat sakit gigi. Pemeriksaan fisik didapatkan trismus, pembengkakan leher
kiri sampai anterior sternocleidomastoid, nyeri tekan (+) dan fluktuasi (+). Diagnosis
yang paling mungkin kasus di atas?
a. Abses peritonsil
b. Abses submandibular
c. Abses parafaring
d. Abses retrofiring
e. Abses submental

2. Seorang laki-laki umur 25 tahun mengeluh suara parau setelah terjadi suporter tim
sepakbola kampungnya 2 hari yang lalu. Parau dirasakan makin memberat dan nyeri bila
bersuara. Tidak merasa sesak napas. Pemeriksaan laring menunjukkan adanya hematom
pada seluruh pita suara, dengan pergerakan pita suara normal dan rima glotis lebar pada
saat inspirasi. Penanganan penderita ini adalah:

A. Pemberian nebulizer dan steroid


B. Laringoskopi emergensi terhadap hematom
C. Laringoskopi emergensi dan injeksi steroid
D. Terapi suara
E. Vocal rest + observasi
3. Laki -laki usia 70 tahun, keluhan nyeri menelan, sulit membuka mulut dan bengkak di
leher kanan sejak 5 hari. Riwayat DM. Tampak KU sedang. PF didapatkan trismus 2 jari,
bengkak di regio submandibular kanan, hiperemis, nyeri tekan (+). Kemungkinan
diagnosis adalah :
A. Abses peritonsil
B. Abses parotis
C. Abses parafaring
D. Abses submandibula
E. Abses submental

4. Seorang anak laki-laki berusia 6 tahun dengan keluhan serak sejak 6 bulan. Anak sering
berteriak. Tidak demam, batuk, dan sesak. Dari pemeriksaan endoskopi didapatkan nodul
pita suara. Terapi yang paling tepat : observasi, terapi, operasi
A. Observasi
B. Terapi suara ( bailey 1376)
C. Pemberian PPI
D. Kombinasi PPI dan pembedahan laser
E. Pembedahan laser

5. Bayi berusia 2 bulan, napas berbunyi “grok-grok” terutama pada posisi terlentang.
Keluhan dirasakan sejak 1 bulan. Riwayat kelahiran normal dan cukup bulan.
Kemungkinan diagnosis diatas:
a. Stenosis subglotis
b. Laringomalasia
c. Atresia koana
d. Hemangioma
e. Parese pita suara
6. Wanita 55 tahun mengalami kesulitan bernafas yang cukup berat selama 3 bulan disertai
disfonia tanpa adanya stridor dan kadang-kadang mengalami batuk/tersedak bila makan
dan minum. Etiologi yang paling mungkin untuk kondisi tersebut adalah :
a. Trauma dada
b. Trauma leher
c. Neuronitis viral
d. Post operasi aorta
e. Post operasi thyroid

7. Seorang anak-anak dengan keluhan sering tidur ngorok dan berhenti napas. Dari
pemeriksaan fisik didapatkan adanya hipertropi tonsil dan adenoid. Pemeriksaan
penunjang yang tepat adalah?
a. Foto rontgen lateral kepala
b. CT Scan
c. Polisomnografi
d. USG
e. MRI
8. Laki-laki, 25 thn datang dengan keluhan nyeri menelan disertai demam sejak 5 hari,
pasien dengan keluhan sulit menelan. PF: tampak sakit sedang, demam, nyeri VAS 6
waktu buka mulut. Tonsil T2-T4 hiperemis, detritus (+), faring hiperemis, uvula
terdorong ke kontralateral. Diagnosis yang tepat :
A. Tonsilitis kronik
B. Sialodenitis
C. Abses peritonsil
D. Angina ludwig
E. Abses parafaring
1. Seorang laki laki 25 tahun bekerja sebagai pelaut, datang ke dokter THT dengan keluhan odinofagi
yang dialami sejak lama hilang timbul, dari pemeriksaan fisik ditemukan pembesaran tonsil dan
adenopati cervical.
Pemeriksaan penunjang yang tepat dapat dilakukan pada kasus tersebut diatas?

a. Kultur faring
b. Faringoskop
c. Laringoskop indirek
d. Fleksible endoskopik
Semua diatas benar

2. Seorang laki laki 25 tahun bekerja sebagai pelaut, datang ke dokter THT dengan keluhan
odinofagi yang dialami sejak lama hilang timbul, dari pemeriksaan fisik ditemukan
pembesaran tonsil dan adenopati cervical. Diagnosa adalah ?
A. Faringitis streptococcus
B. Faringitis gonococcus
C. Faringitis bacterioides
D. Haemofilus faringitis
E. Faringitis staphylococcus

3. Seorang wanita 33 tahun datang dengan keluhan sesak napas, dari pemeriksaan tampak
gangguan pergerakan plika vokalis bilateral serta tanda–tanda obstruksi saluran napas
atas. Riwayat dua tahun lalu pasien menjalani operasi tirodiektomi total. Penanganan
yang paling tepat pada kasus di atas adalah?
a. Laring buatan untuk berbicara
b. Lateralisasi menggunakan jahitan
c. Aritenoidektomi total
d. Tandur krikoid posterior
e. Injeksi toksin botulinum intraaritenoid
4. Seorang anak perempuan 6 tahun, dibawa orang tuanya ke UGD dengan keluhan sulit
makan dan minum sejak 2 hari, disertai nafas berbunyi, sesak nafas dan sulit menelan air
liur sehingga air liur menetes ke luar. Pada pemeriksaan fisik anak tersebut demam dan
lebih lega bila dalam posisi duduk, terdapat retraksi interkostal. Pada pemeriksaan
radiologik soft tissue leher terdapat penyempitan di daerah laring. Diagnosis yang paling
memungkinkan dari kondisi tersebut adalah :
a. Croup
b. Laringitis akut
c. Epiglotitis akut
d. Laryngitis trakeobronkhial
e. Kista duktus tiroglosus terinfeksi
. Seorang remaja berusia 15 tahun, berpostur kurus datang ke poli klinik THT dengan
keluhan, tersedak setiap habis minum dan batuk berdarah, keluhan di rasakan sejak kecil,
keluhan menetap dan tidak dipengaruhi suhu dan posisi, jenis fistula trakeoesofagus apa
yang mungkin pada pasien ini?

a. tipe1,atresia esofagus dengan fistula pada distal trakeoesophageal

b. tipe2 atresia esofagustan pa fistula trakeoesofageal.


c. tipe3,fistula trakeoesofageal tanpa atresia esofagus,

d. tipe4,atresia esofagus dengan fistula trakeoesofageal pada bagian proksimal dan


distal

e. tipe5,atresia esofageal dengan fistula trakeoesofageal pada bagian proximal.

. Seorang kakek usia 65 tahun mengeluh bila bangun pagi suara parau,dan terasa pahit di
tenggorok, bila siang berkurang. Sering berdehem (throat clearing). Waktu tidur sering
terbangun dan batuk-batuk. Si kakek juga mantan perokok. Gejala pada kakek tersebut
dapat terjadi pada :

a. Laringitiskronik
b. LaringitisTBC
c. Papilomia laring
d. Laringitis refluks

Laringitisspasmodic

18. Seorang anak perempuan 11 tahun dibawa ke dokter THT dengan keluhan nyeri telan
sejak 3 hari. Penderita tampak lesu, nadi 100x/menit, suhu 38°C, tonsil kanan tertutup
lapisan keabu-abuan, leher nampak membesar dan tidak nyeri. Dugaan sementara:

a. Tonsilitis streptokokus
b. Abses parafaring
c. Difteri tonsil
d. Mononucleosis infeksiosa ( virus EBV,perbesaran KGB)
e. Limfoma

8. Seorang laki-laki 24 tahun ke instalasi gawat darurat RS dengan keluhan sakit menelan 1
minggu, tidak mau makan. Makin hari tampak lemah. Pada pemeriksaan leher agak
membesar, nyeri tekan. Pada pemeriksaan Tonsil tertutup selaput putih tebal keabuan
sulit dilepas namun mudah berdarah jika dilepas. Apa diagnosa pasien tersebut:

A. Tonsillitisakutskreptokokus
B. Tonsilitis Difteri
C. Leukemia Akut
D. FaringitisAkut
E. InfeksiMononukleus

9. Apa pemeriksaan penunjang pada kasus diatas


a. Periksa titer ASTO (untuk SBHGA)
b. Periksa swab tonsil untuk kultur ( difteri)
c. Periksa LED
d. Periksa CR reaktif protein
e. ...

Anda mungkin juga menyukai