Anda di halaman 1dari 9

PEMERINTAH KABUPATEN BANJAR

DINAS PENDIDIKAN
KORWIL BIDANG PENDIDIKAN KECAMATAN MATARAMAN
Alamat : Jl. A. Yani Km. 58 Desa Mataraman Kec. Mataraman Kab. Banjar Kal-Sel KP-70672

PRA PENILAIAN PEMBELAJARAN AKHIR SEMESTER ( PRA PPAS )


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran :
Kelas : VI (enam)
Hari/Tanggal :
Waktu :

I.BERILAH TANDA SILANG ( x ) PADA HURUF A ,B,C ATAU D PADA LEMBAR


JAWABAN YANG TERSEDIA !

1. Persatuan Indonesia adalah bunyi sila pada Pancasila yang dilambangkan dengan
gambar . . . .
A. B. C. D.

2. Musyawarah mufakat merupakan cara terbaik dalam proses pengambilan keputusan,


Nilai musyawarah terkandung dalam Pancasila, yaitu sila ke . . . .
A.Ketuhanan Yang Maha Esa
B.Persatuan Indonesia
C.Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmad kebijaksanaan dalam permusyawaratan
perwakilan
D.Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
3. Curah hujan yang tinggi, penggundulan hutan, penambangan liar dan membuang
sampah sembarangan dapat mengakibatkan banjir dan rusaknya akses jalan dan
jembatan. Kewajiban warga dilingkungan sekitar adalah . . . .
A. membuat prakiraan cuaca
B. menunggu perbaikan jalan dan jembatan dari pemerintah
C. membiarkan jalan dan jembatan rusak
D. gotong royong memperbaiki jalan dan jembatan
4 Gambar disamping menunjukkan hak seorang anak pada
keluarga, yaitu hak untuk . . . .
A. mendapatkan kasih sayang
B. mengajak teman belajar
C. menjaga kebersihan
D. membantu orang tua

5. Sikap yang benar terhadap keberagaman karekteristik fisik


pada gamabar disamping adalah . . . .
A.menggoda teman yang berbeda suku bangsa
B.memilih teman yang memiliki kegemaran yang sama
C.tidak membeda bedakan teman dari suku manapun
D.memaksa teman mengikuti budayanya.

6 Salah satu contoh sikap cara menjaga persatuan dan kesatuan dilingkungan sekolah
adalahh . . . .
A.membeda bedakan teman yang berbeda suku
B.memilih milih teman dalam bergaul
C.menghina teman yang tidak mampu
D.melaksanakan piket bersama sama
7. Perhatikan tabel berikut ini !

No Nama tarian N Asal daerah


o
1 Legong a Aceh
2 Seudati b Bali
3 Perang c Jawa Barat
4 Topeng d Papua Barat
Dari tabel diatas pasangan nama tarian dan asal daerah yang benar adalah . . . .
A. 1 – b , dan 2 - a
B. 2 – b , dan 3 - b
C. 3 – c dan 2 – a
D. 4 – a dan 2 - d
8. Nilai juang dalam peristiwa perumusan Pancasila adalah . . . .
A.kekerasan
B.sikap persatuan dan kesatuan
C.mencari kekurangan sesama
D.menyalahkan orang lain
9. Gambar disamping adalah tokoh penting dalam peristiwa
lahirnya Pancasila yang bernama . . . .
A.Moh Hatta
B.Moh Yamin
C.Ir Soekarno
D.Soepomo

10. Dimas setiap subuh selalu melaksanakan sholat berjamaah di masjid, akan tetapi
karena sakit sudah tiga hari ia tidak menjalankan sholat berjamaah di masjid.ia
sholat di rumahnya.Perilaku yang dilakukan Dimas menunjukkan nilai yang
terkandung dalam sila Pancasila berlambang . . . .
A.Rantai
B.Pohon beringin
C.Bintang
D. Padi dan Kapas
11. Perhatikan pernyataan berikut!
1. mendapatkan pendidikan
2. mendapatkan penghinaan
3. patuh terhadap guru
4. mendapat penghargaan
Pernyataan diatas yang merupakan hak anak disekolah adalah . . . .
A. 1 dan 4
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 4
12. Pasal 31 ayat 1 dalam UUD1945 menyatakan bahwa Tiap tiap warga negara
berhak mendapat . . . .
A. perlindungan
B. pekerjaan
C.pengajaran
D.pengamanan
13. Kewajiban warga terhadap lingkungan seperti pada gambar
disamping adalah . . . .
A. membakar hutan
B. melakukan reboisasi
C. pindah tempat tinggal
D. membiarkannya
14. Bapaknya Roni tinggal di pedesaan dan bekerja sebagai petani, bapaknya Iwan
pekerjaan mencari ikan di laut. Fatkor penyebab keragaman sosial adalah . . . .
A. pendidikan
B. lingkungan geografis
C. ras asal
D. agama
15. Pada gambar Burung Garuda kedua kakinya mencengkram sebuah pita yang
bertuliskan semboyan Bangsa Indonesia, yaiyu . . . .
A. Tut wuri handayani
B. Ing madya mangun karso
C. Ing ngarso sung tulodho
D. Bhinneka Tunggal Ika
16. Perbedaan perbedaan dimasyarakat harus kita sikapi dengan bijak agar tidak
menimbulkan konflik, guna terwujudnya rasa aman, nyaman dan damai. Sikap yang
tepat untuk menghadapi keragaman tersebut adalah . . . .
A. menerima dan menghargai perbedaan
B. menjauhi orang yang memiliki adat istiadat yang berbeda
C. menolong teman yang seagama
D. bermain hanya dengan teman yang berasal dari suku yang sama
17. Manfaat kegiatan seperti pada gambar disamping adalah . . . .
A. lingkungan tetap kotor
B. menimbulkan kerusuhan
C. lingkungan menjadi bersih
D. pekerjaan menjadi lebih berat

18. Salah satu wujud toleransi di lingkungan sekolah adalah . . . .


A. menonjolkan kepandaian diri sendiri kepada orang lain
B. tidak membuat kegaduhan saat ulangan berlangsung
C. meminta teman mendengarkan pendapatnya sendiri
D.mengajak teman mengerjakan tugas bersama sama saat ulangan
19. Perhatikan tabel berikut !
No Nilai nilai yang terkandung dalam Pancasila
1 tidak boleh memaksakan kehendak kepada orang lain
2 menumbuhkan rasa cinta tanah air
3 musyawarah untuk mufakat
4 Memiliki toleransi beragama
Nilai yang terkandung dalam sila ke 4 adalah . . . .
A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
20. Perilaku yang sesuai dengan nilai nilai yang terkandung dalam Pancasila sila ke 5
adalah . . . .
A. tidak memaksakan kehendak kepada orang lain
B. musyawarah untuk mufakat
C. mengembangkan sikap saling menghormati
D. menghargai hasil karya orang lain
21. Perhatikan gambar berikut !

1 2 3 4
Sikap yang mencerminkan Kemanusiaan yang adil dan beradab dilingkungan
sekolah adalah gambar nomer . . . .
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
22. Perilaku yang menunjukkan pengamalan Pancasila sila keempat adalah . . . .
A. mengharuskan pendapat pribadi yang diterima
B. memberikan bantuan kepada tetangga yang memerlukan
C. memberikan kesempatan kepada orang lain untuk berpendapat
D. melaksanakan ibadah di tempat ibadah agama lain
23. Pancasila mengandung intisari nilai nilai yang dianut oleh Bangsa Indonesi. Hal ini
menunjukkan bahwa Pancasila bagi bangsa Indonesia berperan sebagai . . . .
A. dasar hukum
B. pandangan hidup
C. dasar negara
D. perjanjian luhur
24. Perhatikan tabel berikut ini !
No Kewajiban
1 mendapatkan ilmu
2 belajar dengan sungguh sungguh
3 memakai fasilitas sekolah
4 menjaga kebersian sekolah
5 mengerjakan tugas
Yang merupakan kewajiban seorang anak dilingkungan sekolah adalah . . . .
A. 2, 4 dan 5
B. 2, 3 dan 5
C. 1, 3 dan 4
D. 3, 4 dan 5
25. Berdasarkan gambar disamping, salah satu hak asasi yang
harus dipenuhi dengan . . . .
A. bermain ayunan di taman
B. menjaga kebersihan taman
C. mencoret coret ayunan
D. merawat ayunan agar tidak cepat rusak

26. Salah satu bentuk tanggung jawab terhadap hasill keputusan bersama yang diambil
dalam musyawarah adalah . . . .
A. mengajak musyawarah ulang bila keputusan tidak menguntungkan
B. menjalankan hasil musyawarah bila sesuai dengan keiginan
C. meminta orang lain untuk menjalankan hasil musyawarah
D. menjalankan hasil musyawarah dengan sebai baiknya
27. Sikap yang tepat menanggapi keberagaman budaya di Indonesia dengan . . . .
A. mencari budaya terbaik
B. menonjolkan budaya sendiri
C. saling menghargai budaya lain
D. mencela budaya lain
28. Mengembangkan sikap hormat menghormati dan bekerja sama antar pemeluk
agama dan penganut kepercayaan yang berbeda beda terhadap Tuhan Yang
Maha Esa. Sikap menghormAati antar umat beragama dengan . . . .
A. ikut menjalankan ibadah pemeluk agama lain
B. mempersilahkan teman yang mau beribadah sesuai dengan agamanya
C. membeda bedakan teman yang berbeda agama
D. menjenguk teman yang sakit apabila sama agamanya
29. Membuang sampah di sungai merupakan interaksi manusia dengan lingkungan
sekitar yang bisa mengakibatkan kerusakan lingkungan. Sampah akan
mengakibatkan sungai menjadi . . . .
A. indah
B. lalu lintas sungai lancar
C. tempat wisata
D. kotor dan bau tidak sedap
30. Dampak positif yang ditimbulkan dari keberagaman budaya yang ada di Indonesia
adalah . . . .
A. menjauhkan bangsa kita dari bangsa lain
B. menimbulkan konfilk antar suku dan golongan
C. sebagai alat bersatunya masyarakat walau berbeda agama
D. menimbulkan krisis ekonomi
31. Sikap yang tepat terhadap pertunjukkan gambar disamping
adalah . . . .
A. mengganggu jalannya pertunjukkan
B. menyaksikan dengan tenang
C. membuat keributan
D. mngganggu jalannya pertunjukkan

32. Dalam peringatan hari Sumpah Pemuda diadakan lomba tari. Ani menari tari
Topeng, sedangkan Intan menari tari Legong. Sikap Intan yang menunjukkan
perwujudan dari makna Bhinneka Tunggal Ika adalah . . . .
A. mencemooh tarian yang dibawakan Ani
B. membuat keributan ketika Ani menari
C. menirukan gerakkan Ani ketika sedang menari
D. menyaksikan tarian Ani dengan senang hati
33. Perhatikan contoh perilaku dibawah ini !
1. membuat keributan di kelas
2. melakukan kerja bakti bersama
3. tidak mengejek teman
4. tidak mau meminjamkan pensil ke teman yang memerlukan
5. menjenguk teman yang sakit
Perbuatan yang dapat menumbuhkan rasa persatuan dan kesatuan dapat
ditunjukkan pada nomer . . . .
A. 1, 2, 3
B. 1, 3, 5
C. 2, 3, 5
D. 2, 3, 4
34. Salah satu manfaat menjaga persatuan dan kesatuan adalah . . . .
A. pekerjaan cepat selesai
B. pekerjaan tambah banyak
C. pekerjaan lama selesai
D. pekerjaan tambah berat
35. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk menjaga persatuan dan kesatuan
bangsa adalah . . . .
A. membina kerukunan hidup
B. menganggap sukunya yang lebih tinggi dari yang lainnya
C. mempelajari budaya asing
D. bertengkar dengan teman
II. JAWABLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN BENAR !
36. Sebutkan 3 hak anak di rumah !
37. Sebutkan nilai nilai yang terkandung dalam sila keempat Pancasila !
38. Berikan contoh kewajiban seorang pelajar di lingkungan sekolah !
39. Jelaskan cara menjaga kelestarian budaya daerah !
40. Jelaskan makna persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia !
KUNCI JAWABAN
Pra PPAS tahun 2023
Pkn

1. B 11.a 21.B 31.B


2. A 12.C 22.D 32.D
3. D 13.B 23.B 33.C
4. A 14.B 24.C 34.C
5. C 15.D 25.A 35.A
6. D 16.A 26.D
7. A 17.C 27.C
8. B 18.B 28.B
9. C 19.A 29.D
10. C 20.D 30.C

36. hak anak di rumah


1 Anak Berhak Memperoleh Kasih Sayang.
2. hak mendapatkan Perhatian.
3.hak Mendapatkan Pelajaran Hidup.
4.hak Mendapatkan Perlindungan.
5.hak Mendapatkan Hiburan.
6.hak Mendapatkan Kebutuhan.
7.hak Untuk Diterima Sebagai Individu yang Berbeda.
8.hak Mendapatkan Bimbingan Belajar.
37. Nilai nilai yang terkandung dalam sila keempat
1. Kita tidak boleh memaksakan kehendak kepada orang lain.
2. Mengutamakan musyawarah dalam mengambil keputusan demi kepentingan bersama.
3. Musyawarah harus mencapai kata mufakat dan hasilnya diterima dengan semangat
kekeluargaan.
4. Menghormati hasil keputusan musyawarah.
5. Mempunyai rasa tanggung jawab untuk melaksanakan hasil keputusan.
6.Dalam kehidupan bermasyarakat, kita harus mengutamakan kepentingan bersama
daripada pribadi.
38. kewajiban seorang pelajar dilingkungan sekolah
1. mengikuti pelajaran dan ujian di sekolah. ...
2. patuh kepada guru dan kepala sekolah. ...
3. menjaga etika dan saling menghormati. ...
4. mematuhi tata tertib yang berlaku di sekolah. ...
5. menjaga nama baik sekolah.
39.Cara menjaga kelestarian budaya daerah
1. Mempelajari budaya daerah
2.Mengenali budaya daerah masing-masing.
3.Mengadakan pentas seni daerah.
4.Mengadakan lomba budaya daerah setempat
5. Mampu menyeleksi budaya asing supaya tidak menggeser budaya daerah.
6.Memberikan dukungan untuk pengembangan budaya daerah.
7. Mengajarkan budaya daerah kepada generasi-generasi selanjutnya.
8.Saling berbagi informasi tentang budaya daerah masing-masing.
9. Membeli dan menggunakan produk-produk daerah.
10.Menggunakan pakaian adat pada acara-acara resmi tertentu.
40.makna persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia
1. Selalu menjalin rasa kepercayaan, kebersamaan dan saling melengkapi antar bangsa
demi menjaga rasa persatuan dan kesatuan negara
2.Selalu berupaya untuk dapat saling menghargai satu sama lain antar sesama bangsa
yang dimana berlandaskan pada rasa kemanusiaan sehingga dapat mencapai
kehidupan yang serasi dan harmonis
3.Selalu menjalin rasa kekeluargaan, persahabatan, saling tolong menolong, serta
nasionalisme antarbangsa yang dimana dapat menjaga persatuan dan kesatuan bangsa
menjalin empati kemanusiaan, toleransi, dan keharmonisan untuk saling hidup
berdampingan.
1. Bunyi yang memiliki keteraturan frekuensi disebut ...
A. ritmis
B. melodis
C. nada
Jawaban: C

2. Biola dan pianika termasuk ke dalam jenis alat musik ...

A. ritmis
B. melodis
C. harmoni

Jawaban: B

3. Lagu daerah Bungong Jeumpa berasal dari ...

A. Jawa Barat
B. Kalimantan
C. Aceh

Jawaban: C

4. Salah satu lagu daerah Jawa Barat adalah ...

A. Bungong Jeumpa
B. Peuyeum Bandung
C. Cublak-Cublak Suweng

Jawaban: B

5. Kombinasi dari beberapa jenis alat musik yang dimainkan secara bersamaan disebut ...

A. ritmis
B. melodis
C. ansambel

Jawaban: C

6. Nama pola jenis alat musik tiup adalah ...

a. terompet
c. biola
b. gendang

Jawaban: A

7. Unsur pada seni musik menonjolkan keindahan ...

a. suara
b. gerakan
c. gambar

Jawaban: A

8. Contoh jenis alat yang terbuat dari besi adalah ...

a. gelas
b. gunting
c. lemari

Jawaban: B
9. Jenis alat musik kategori perkusi adalah ...

a. suling
c. terompet
b. drum

Jawaban: B

10. Nama jenis alat musik berdawai adalah ...

a. biola
c. terompet
b. Suling

Jawaban: A

11. Salah satu contoh alat musik tiup adalah ...

A. tuba
B. kendang
C. gitar

Jawaban: A

12. Drum merupakan salah satu alat musik ...

A. tiup
B. gesek
C. pukul

Jawaban: C

13. Kendang, drum, tamborin, dan rebana termasuk jenis alat musik ...

A. ritmis
B. melodis
C. harmoni

Jawaban: A

14. Cara memainkan alat musik triangle adalah ...

A. dipetik
B. ditiup
C. dipukul

Jawaban: C

15. Marakas merupakan alat musik ritmis yang dimainkan dengan cara ...

A. dipetik
B. ditiup
C. digoyangkan

Jawaban: C

Anda mungkin juga menyukai