Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN MEMAJUKAN ILMU DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS SIBER ASIA


Kampus Menara, Jl. RM. Harsono, Ragunan - Jakarta Selatan.Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12550.
Telp. (+6221) 27806189. asiacyberuni@acu.ac.id. www.unsia.ac.id

UJIAN TENGAH SEMESTER


SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2022/2023

Mata Kuliah : Estetika Humanisme


Kelas : IT201
Prodi : Informatika PJJ
Waktu : 22 Mei 2023 s/d 04 Juni 2023 pukul 23.59 WIB
Dosen : Rosanah, S.S., M.I.Kom., AMIPR., C.PS
Sifat Ujian : Online - Individu

Petunjuk Pengerjaan Soal:


1. Baca soal dengan seksama sesuai ketentuan.
2. Berikan jawaban secara maksimal dan sebaik-baiknya dengan kedalaman
analisis serta menggunakan redaksi sendiri, bukan plagiarisme (copy paste)
3. Sertakan jawaban dengan pernyataan orisinalitas jawaban yang ditandatangani.
4. Jika Analisis menggunakan landasan konseptual/teoritis berupa pengutipan
dari sumber referensi/rujukan, maka cantumkan sumber tersebut dengan jelas.
5. Submit jawaban sesuai waktu yang ditentukan dalam format PDF

SOAL UJIAN

“Di era digital saat ini, remaja melakukan eksplorasi


dan mengekspresikan diri di media sosial. Media
sosial menyebabkan remaja rentan terlibat dalam
Cyberbullying . Hal ini membuat remaja malu
dengan diri sendiri dan berusaha menampilkan citra
ideal di media sosial sehingga kurang mampu
menerima diri apa adanya”

1. Silahkan Anda melakukan Analisis terhadap 4 contoh kasus di atas, berdasarkan


perspektif dalam Kajian MKU Estetika Humanisme (human literacy) dengan
mengemukakan salah satu dari konsep human literacy berikut ini:
• Personal Studies
• Self Concept
• Vision and Mission
• Emotional Intellegence
• Mindfulness and Focus
• Anger Management
YAYASAN MEMAJUKAN ILMU DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SIBER ASIA
Kampus Menara, Jl. RM. Harsono, Ragunan - Jakarta Selatan.Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12550.
Telp. (+6221) 27806189. asiacyberuni@acu.ac.id. www.unsia.ac.id

2. Berdasarkan konsep tersebut, pertanyaan selanjutnya adalah jelaskan mengenai,,,,


• Siapakah Anda?
• Sudahkah Anda Mengenal Diri Anda & Konsep Diri Anda?
• Ketika Anda Menyadari Terdapat Konsep Diri Anda Yang Negatif;
Bagaimanakah Upaya Yang Anda Lakukan Untuk Merubah Konsep Diri
Negatif Tersebut Menjadi Positif?
• Apa Tujuan Anda Hidup di Muka Bumi Ini?
• Dalam Rangka Menggapai Tujuan Hidup Tersebut, Upaya Apa yang Sudah
Anda Lakukan dan Baru akan Anda Upayakan?
• Definisi Sukses Menurut Anda, Apa Sih?
• Apakah Anda Pernah Memiliki Pengalaman atau Mengalami Suatu Kondisi
Dimana Anda Merasa Sangat Murka/Marah? Ceritakan Pengalaman Tersebut!
• Apa Faktor yang Menjadi Penyebab Kemarahan Anda?
• Bagaimanakah Upaya yang Anda Lakukan untuk Mengendalikan rasa Marah?
• Berapa Lama Anda Membutuhkan Waktu untuk Menepis Rasa Marah Kepada
Seseorang dan Kemudian Memaafkannya?

3. Jelaskan istilah-istilah berikut ini disertai dengan contoh masing-masing….


a. Adversity Quotient
b. Multitasking
c. Mainfulness
d. Social Anxiety Disorder
e. Anger Management

4. Sebagai remaja dengan segala dinamika kehidupan yang harus dihadapi, bagaimana
anda merespon dan menyikapi pernyataan-pernyataan berikut ini….
a. Remaja adalah Aset dan Masa Depan Bangsa
b. Remaja itu sangat emosional dan mudah marah
c. Remaja itu Generasi Rebahan & Males Gerak
Berikan narasi dan argumentasi anda dengan menggunakan redaksi personal!

------------------- Goodluck on Your Exam -------------------------

Diverifikasi Oleh: Disusun Oleh:


Penjaminan Mutu Ketua Program Studi Koordinator Mata Kuliah Dosen Pengampu
Informatika

(Rosanah, S.S., (Rosanah, S.S., M.I.Kom.,


(Abdu Rahman, M.I.Kom., AMIPR., C.PS) AMIPR., C.PS)
S.E.,M.Ak) (Vika Febri Muliati
S.Kom., M.Kom)
Disahkan Tanggal: 19 Mei 2023 Dibuat Tanggal: 15 Mei
2023
YAYASAN MEMAJUKAN ILMU DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SIBER ASIA
Kampus Menara, Jl. RM. Harsono, Ragunan - Jakarta Selatan.Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12550.
Telp. (+6221) 27806189. asiacyberuni@acu.ac.id. www.unsia.ac.id

LEMBAR JAWABAN
UJIAN TENGAH SEMESTER
SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2022/2023

Mata Kuliah :..............................................................................................................................


Kelas : .............................................................................................................................
Prodi : .............................................................................................................................
Nama Mahasiswa:..............................................................................................................................
NIM : ..............................................................................................................................
Dosen : ..............................................................................................................................

Tanda Tangan Dosen Tanda Tangan


Nilai
Pengampu Mahasiswa

(Rosanah, S.S., M.I.Kom., (…………….……………..)


AMIPR., C.PS)
Diserahkan pada Tanggal: Tanggal Mengumpulkan:
YAYASAN MEMAJUKAN ILMU DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SIBER ASIA
Kampus Menara, Jl. RM. Harsono, Ragunan - Jakarta Selatan.Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12550.
Telp. (+6221) 27806189. asiacyberuni@acu.ac.id. www.unsia.ac.id

Anda mungkin juga menyukai