Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN

KECAMATAN KARANGGAYAM

DESA KAJORAN

Alamat : Jalan Raya Kajoran Rt 01 Rw 06 Desa Kajoran email : kajoranpemdes@yahoo.com

Kajoran, 24 Oktober 2019

No : 002/063 Kepada yth :


Bpk Camat Karanggayam
Hal : Laporan Bencana di_ Karanggayam

Lamp :

Melaporkan dengan hornat,

Bahwa telah terjadi Kebakaran rumah milik a.n JARIMIN umur 55 th,yang menempati
Bpk JAPA umur 80 th (ayah Jarimin) alamat rumah RT 01 RW 06 dk Kewao desa Kajoran kec.
Karanggayam Pada hari ini Rabu, 23 oktober 2019, pukul 18.30 wib sampai dengan kurang lebih
pkl 19.00 telah padam.
Para warga beserta dari Polsek Karanggayam, Koramil Karanggayam, Kades dan Kadus
serta Perangkat Desa Kajoran, Kasi Trantib dan anggotanya membantu pemadaman dengan alat
seadanya berhasil melokalisir api tidak menjalar ke rumah lainnya. Alkhamdulillah telah padam.
 Untuk saat ini Katagori kerusakan :
 Rumah ukuran 6x9 atap terbakar
 Korban jiwa dan luka :
 Tidak ada
 Perkiraan kerusakan :
 Plafon uk ruang 6x9 terbakar
 Usuk terbakar
 Genteng luas ruangan 6x9 pecah
 Kursi sofa 1 set
 Tempat tidur kayu d kasur
 Kronologis:
 Pemilik rumah pada Pukul 18.00 WIB menyalakan penerangan menggunakan
lampu teplok dengan bahan bakar bensin tumpah ke meja selanjutnya api
menyambar tumpahan dan menjalar ke atap.Penghuni keluar rumah dan minta
tolong ke warga sekitar.(Saksi yg melihat Tasiman alias Goman bin Yadikarya)
 Perkiraan Kerugian :
 15.000.000
Saat ini penghuni rumah (bpk JAPA) bertempat tinggal d rumah anaknya (di desa
kajoran).
Demikian surat Laporan ini kami buat, atas perhatianya kami ucapkan terima kasih.

Mengetahui,

Sekretaris Desa Kajoran

SURATMAN

Anda mungkin juga menyukai