Anda di halaman 1dari 18

OVERVIEW GERAKAN NASIONAL

#1000STARTUPDIGITAL

2023
Milestone Timeline
Potensi Ekonomi Digital Indonesia

Indonesia memiliki potensi ekonomi digital yang besar. Menurut


Laporan e-Conomy SEA 2022 yang dirilis oleh Google, Temasek,
dan Bain & Company, nilai ekonomi digital Indonesia dengan
menghitung Gross Merchandise Value (GMV) bertumbuh CAGR
22% menjadi US$77 miliar pada 2022 dan akan terus bertumbuh
hingga U$360 miliar pada 2030.

Indonesia menjadi negara dengan populasi Oleh karena itu, talenta digital generasi
terbesar keempat dunia, Bonus demografi muda harus terus didorong untuk
tak hanya menguntungkan bagi ekonomi, mengembangkan knowledge based
lebih lanjut menguntungkan ekonomi economy, sehingga akan lahir banyak
digital Indonesia. inovasi untuk menumbuhkan ekonomi
digital dan bersaing dengan negara lain.
Visi Pemerintah

“ Pemerintah akan terus


bekerja keras untuk
memperbaiki ekosistem
ekonomi digital.”

Presiden Joko Widodo Kominfo sebagai leader dari


dalam Indonesia Digital Economy Summit 2020 sektor startup digital mengajak
bersama-sama seluruh lapisan
untuk membangun ekosistem
ekonomi digital di Indonesia.

1
Sumber: Pidato Presiden di Indonesia Digital Economy Summit 2020
Milestone Timeline
Latar Belakang

17 kota.
1.260+ startup.

2017 2019
2021

2016 2018 2020 2022


Kunjungan Presiden RI ke
Silicon Valley

10 kota.
200 startup. Aplikasi
1000 Startup Digital
Tentang Rangkaian Program

Diinisiasikan pada 2016,


Gerakan Nasional 1000 Startup Digital
kini akan berjalan di 34 Provinsi di
Indonesia.

Upaya bahu membahu oleh penggerak ekosistem startup digital


Indonesia. Hadir sebagai ruang bagi kita untuk ambil bagian
menginisiasi perubahan. Untuk saling terkoneksi, saling berbagi
pengetahuan dan pengalaman.

Dengan 300+ penggerak dari berbagai sektor,


400+ mentor dari berbagai sektor, 85.000+ calon startup founder,
dan lebih dari 2.000+ startup yang sudah dirintis.
Fokus Program

Mengembangkan talenta Mendorong terciptanya Membangun


startup digital yang solusi digital untuk ekosistem startup digital
berkualitas sebuah permasalahan yang kolaboratif dan inklusif
Tujuan

Memberikan Peluang Kewirausahaan Berbasis Teknologi Digital


Ke Seluruh Penjuru Nusantara
RANGKAIAN
PROGRAM
Ekosistem Kegiatan 2023
#1000StartupDigital

#Hack4ID
Kegiatan hackathon luring selama Bimbingan intensif selama satu bulan Program mentorship pemberian 1:1
dua hari bagi peserta untuk dapat bagi calon founder untuk melakukan feedback untuk hasil validasi MVP
merumuskan rencana startup yang riset pasar serta validasi ide dengan dari para mentor di bidang produk,
ingin mereka kembangkan. metode design sprint. Hingga tim UX, dan bisnis serta pematangan
startup dapat membangun produk rencana go-to market startup.
Kegiatan ini juga memberikan prototype.
pelatihan bagi peserta untuk
memiliki pola pikir memecahkan
permasalahan industri dengan
Program inkubasi intensif selama 3 bulan
membangun kolaborasi dengan
dengan didampingi oleh dedicated mentor,
pelaku industri sektor-sektor
startup success manager (inkubator), dan
strategis di Indonesia. masterclass untuk mematangkan produk atau
go-to market strategy startup digital tahap awal.
Kegiatan Pendukung

Roadshow Ignition Workshop


Roadshow merupakan tahapan Seminar online yang Memperkuat skill-set para peserta
pengenalan program Gerakan memberikan pemahaman dan Gerakan Nasional 1000 Startup
Nasional 1000 Startup Digital pola pikir kewirausahaan dari Digital untuk dapat membangun
kepada masyarakat umum di
para pelaku & regulator startup yang berkelanjutan melalui
daerah.
industri startup. program sertifikasi keahlian dibantu
Kegiatan ini menjadi langkah oleh kelas-kelas daring dan luring.
awal dalam memperkenalkan Membahas topik seputar:
apa itu startup serta ● Lanskap ekosistem startup
menanamkan pola pikir ● Mindset startup founder
kewirausahaan bagi calon
● Permasalahan di sektor
peserta kegiatan ini.
fokus
PLATFORM
KEGIATAN
SOLUSI

Aplikasi
1000 Startup Digital
Satu aplikasi untuk ikuti semua aktivitas
program #1000StartupDigital
GERAKAN NASIONAL 1000 STARTUP DIGITAL

Kini, semua bisa bikin startup.


Wawasan
Simak konten startup eksklusif di library

Bimbingan
Temukan informasi kegiatan startup di sekitarmu

Jaringan
Berjejaring dengan founder lainnya di group chat

1000startupdigital.id/aplikasi
CAPAIAN PROGRAM
2016 - 2022

34 1,500+ 500+
Provinsi Penggerak dari Mentor dan
Kegiatan berbagai sektor fasilitator

100,000+ 1,400+
Calon startup Startup dirintis
founder terdaftar
Dampak Program

10X 1,400+ 4,000+ 20,000+ 826,000+


Pemahaman startup Startup dirintis Kesempatan kerja bagi Kesempatan kerja bagi Pengguna
digital pada 3 tahun Pekerja Tetap Pekerja Lepas
terakhir

Cerita Sukses

Rp 30 Bil 41,000+
Client: Investment collected Active user 70,000 Rp 730 mil 50+
Trees planted Donation collected Plant area
Universe StartupDigital.id

Assistance
Network

Basic Identify Identify Validate First Many Scale Exit


Knowledge Problem Solution Solution Customers Customers
Program Partners

Government Partners Venture & Ecosystem Partners

Industry Partners

… and many other


good people!
Mari satukan keberagaman
jadi kekuatan melalui
teknologi digital.
Karena Indonesia maju, #MulaidariKamu.

Anda mungkin juga menyukai