Anda di halaman 1dari 13

OUR VISION

STATEMENT
Menjadi lembaga pendidikan berbasis pesantren yang unggul dan berstandar

PREFACE
internasional (Being a leading and world-class Islamic boarding school)

OUR MISSION
Setiap orang tua menginginkan
pendidikan yang terbaik bagi putra-
Dengan sistem pesantren (islamic
boarding) dan didukung staf pengajar
STATEMENT
putrinya dan kami di Thursina IIBS (murabbi dan murabbiyah) yang Thursina IIBS menyediakan lingkungan belajar yang religious, challenging dan joyful
juga memiliki keinginan yang sama.
berpengalaman dan berdedikasi tinggi, yang berfokus pada pendidikan yang menyeluruh dan berimbang sehingga melahirkan
Thursina hadir dengan harapan dapat
Thursina akan menyuguhkan lingkungan cendekiawan muslim dan muslimah yang berkepribadian Islami (morally excellent), berjiwa
memberikan alternatif pendidikan
(tazkiyah) yang akan menjadi pondasi dan nuansa pembelajaran yang islami pemimpin (an inspiring leader) dan berwawasan global (internationally minded).
bagi putra-putri kita dan generasi muslim- (religious), menantang (challenging) dan
We offer a conducive and family oriented learning environment where all tudents are motivated to
muslimah pada umumnya untuk dapat menyenangkan (joyful). Disamping itu, fully develop their spiritual maturity, talents and skills in order to prepare them
berdiri kokoh dan percaya diri dalam kami berupaya semaksimal mungkin dalam for today and future challenges.
menghadapi tantangan dan kompleksitas menyediakan fasilitas belajar, asrama dan
kehidupan.
sarana pendukung lainnya sehingga tercipta

OUR EDUCATION
learning environment yang kondusif, bersih
Dengan pendekatan pendidikan
yang menyeluruh (holistic) dan dan unik.

PHILOSOPHY
berimbang (balanced), kami di Thursina
berkomitmen untuk memberikan yang Kami di Thursina juga menyakini
terbaik dengan mengintegrasikan bahwa pendidikan terbaik tidak akan bisa
berbagai kurikulum baik pembinaan terwujud tanpa dukungan orang tua dan “Sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia dalam bentuk yang sebaik-baiknya”.
keislaman (diniyah), al-Qur’an, sains (At-Tin: 4)
keluarga santri. Oleh karena itu, jaringan
dan teknologi dalam berbagai program
komunikasi dan layanan informasi santri
pendidikan. Disamping itu, Thursina Kami di Thursina meyakini bahwa setiap anak memiliki potensi luar biasa sehingga mampu
juga menghadirkan berbagai program menjadi salah satu prioritas kami. Untuk
mencapai kebahagian di dunia dan akherat kelak. Oleh karena itu, proses pendidikan harus
enrichment dan extension yang menarik mengetahui informasi lengkap terkait
dilakukan secara menyeluruh (holistic) dan berimbang (balanced) dengan memegang teguh
dan menantang dengan tujuan utama Thursina, core services dan enrichment
prinsip-prinsip dalam Al-Quran, al-Hadist dan kesepakatan para Ulama.
mengembangkan potensi diri serta programs kami, silahkan baca prospectus ini.
wawasan global santri.

Thursina International Islamic Boarding School 1


WHAT OUR
TEACHER &
STUDENT SAY

Holistic & Balanced Educational


Rewarding Learning Experiences
Approach Hello to everyone! I’m Robert Moisa and I’m an English
Sistem Pendidikan yang menyeluruh dan Atmosfer internasional dan multikultural teacher in Thursina. The teachers and the staff in Thursina
berimbang (Tahfidz, Diniyah, Academic, dalam pembelajaran seperti Overseas are dedicated to enrich the students’ knowledge and their
Cambridge, Self Development, Sport and Visits dan Enrichment. know-how, to improve their skills in the field they feel they
Enrinchment)
have passion for or helping them to learn foreign languages
Integrated Islamic and Academic Highly Dedicated Teachers like English, Arabic and others, very useful for their future
Development Programs careers.
Program pembinaan keislaman (Diniyah) Tenaga pengajar, murrabbi, murabbiyah
dan akademik yang terintegrasi dan staf yang berdedikasi tinggi dan
penuh perhatian I hope I will have the chance to meet you soon in the campus!

Robert Moisa - Romania


Chekcpoint Examination & IGCSE Intensive Tahfidz Program
Kurikulum Internasional Cambridge, Program hafalan Al-Qur’an minimal lima
United Kingdom juz (30 juz untuk program takhassus)
Thursina IIBS has brought me to numerous new points of view on a wide
range of topics during the past (roughly) two years. Thursina also enables
Al-Azhar International Curriculum Strong English and Arabic Environment its students to receive a well-rounded education that balances academic
and Islamic courses like tahfidz (learning the Quran) and other diniyah
Kurikulum Pembinaan Keislaman (Diniyah) Lingkungan berbahasa Arab dan Inggris (Islamic education) subjects, which helps them develop into a holistic and
Al-Azhar, Mesir yang kuat
balanced individual. Studying in Thursina has significantly boosted my
abilities, strengthened my character traits, and made me a more leading,
Modern Campus and State of the Art Local and Expatriate Teaching caring, religious, and open minded student.
Learning Facilities Staff
Fasilitas belajar dan kampus yang modern Pengajar berasal dari dalam dan luar
Aqila Faiza Putri Fiskiawan - United State of America
negeri

Strategic Campus Location Small & Personalized Classroom


Kampus berada di wilayah pegunungan Kelas kecil (sekitar 20-25 orang/ This school made me change for better, when I came here only now I
dengan lingkungan yang asri dan kelas) untuk pembelajaran yang lebih realized I was a little rude and unfiltered. I regret a lot of things I’ve said
kondusif personalized dan efektif but I can’t do anything. Now I have to thank my friends for all the help.
they’ve made me a better person. This school is just a small taste of the
Enrolment Pathway to Reputable Responsive Communication and
Universities* real world. I have to thank my mom for putting me here.
Hospitable Services
Program persiapan penerimaan perguruan Sistem pelayanan dan komunikasi yang Laela Cattleya Kuerbs - Malaysia
tinggi ternama di dalam dan luar negeri cepat dan ramah
(*sesuai dengan peta kompetensi siswa)

2 Thursina International Islamic Boarding School Thursina International Islamic Boarding School 3
SENIOR HIGH SCHOOL
STUDENT STUDENT JUNIOR HIGH SCHOOL
PROFILES PROFILES
Memiliki aqidah yang lurus dan kokoh Memiliki aqidah yang lurus dan kokoh
Memiliki pemahaman Islam yang benar, luas dan mendalam
Mampu menjadi role model dalam melaksanakan ibadah Morally Morally Memiliki pemahaman Islam yang benar, luas dan mendalam
Mampu melaksanakan ibadah wajib dan sunnah dengan
wajib dan sunnah
Excellent Excellent baik dan benar sesuai tuntunan Rasulullah SAW
Memiliki syakhshiyah islamiyah dan karakter nubuwah Memiliki akhlaq yang terpuji (Akhlaqul Karimah)
Memiliki semangat juang (ghirah) keislaman yang tinggi

Lulus uji kompetensi standar nasional


Internationally Internationally Lulus uji kompetensi standar nasional
Lulus uji kompetensi standar
Minded
Lulus uji kompetensi standar
internasional Minded internasional

Lulus uji kompetensi standar Diniyah Lulus uji kompetensi standar Diniyah

Lulus uji program pengembangan wawasan Lulus uji program pengembangan wawasan
internasional (Overseas program) internasional (Overseas program)
Lulus uji masuk perguruan tinggi
favorit pilihan di dalam dan luar negeri

an Inspiring Leader an Inspiring Leader


Mampu menghafal Al-Qur’an sebanyak 5-30 juz Mampu menghafal Al-Qur’an minimal sebanyak 5 Juz
Mampu menghafal dan menterjemahkan minimal 50-200 Hadist Mampu menterjemahkan Al-Qur'an surat pilihan
Mampu menerjemahkan dan memahami tafsir Mampu menghafal dan menterjemahkan
Al-Qur'an secara tematik (tafsir maudhu’i) minimal 40 Hadist
Menjadi problem solver diri sendiri, keluarga Mampu berkompetisi untuk berprestasi
dan orang lain
Mampu berkomunikasi aktif dalam bahasa
Mampu berkompetisi untuk berprestasi di
Arab dan Inggris baik lisan maupun tulis
tingkat nasional dan internasional
Mampu melaksanakan tugas dan tanggung
Mampu menjadi role model dalam komunikasi
jawab pribadi secara mandiri
bahasa asing (BahasaArab dan Bahasa Inggris)
Mampu beradaptasi dan menyelesaikan masalah
Memiliki jiwa entrepreneurship
Mampu menghasilkan karya
Mampu menghasilkan minimal satu karya tulis/projek
Mampu mengkomunikasikan pendapat
Menjadi role model dalam melaksanakan tugas dan
dan pemikiran dengan efektif
tanggung jawab pribadi secara mandiri
Mampu menjadi da’i di keluarga dan masyarakat
Mampu berorganisasi dan mengkoordinasikan
tugas kelompok secara efektif

4 Thursina International Islamic Boarding School Thursina International Islamic Boarding School 5
THURSINA IIBS HOLISTIC & BALANCED CURRICULUM THURSINA IIBS HOLISTIC & BALANCED CURRICULUM

AL-QUR'AN LANGUAGES
Program ini berfokus pada kemampuan membaca, menghafal, menerjemahkan dan Program bahasa ini bertujuan untuk mengembangkan kemampuan Bahasa Arab dan Inggris
memahami Al-Qur'an Al-Kariem. Siswa akan dibagi dalam beberapa kelompok kecil dan santri. Dengan kurikulum yang praktis dan miliu (lingkungan) berbahasa yang aktif dan kuat,
didampingi oleh para hafidz atau hafidzah. Selama masa studi siswa akan mampu membaca santri baik jenjang SMP maupun SMA diharapkan akan mampu menggunakan Bahasa Arab
Al-Qur'an dengan standar bacaan yang baik dan benar (Tahsin), menerjemahkan dan dan Inggris baik dalam interaksi sehari-hari maupun untuk keperluan pembelajaran dan
memahami tafsir surat-surat pilihan serta menghafal minimal 5 juz untuk jenjang SMP, 5-10 pencarian informasi global.
juz untuk jenjang SMA selain jurusan 'Ulama dan 20-30 juz untuk jenjang SMA jurusan 'Ulama

AL-AZHAR ISLAMIC FOUNDATION ENRICHMENTS AND EXTENSIONS


Dalam rangka meningkatkan kualitas pembelajaran Diniyah dan Bahasa Arab, Thursina Untuk membentuk pribadi muslim-muslimah yang percaya diri dan berwawasan global,
mengadopsi kurikulum Al-Azhar Cairo Mesir. Kurikulum ini berfokus pada pengembangan Thursina menyediakan berbagai aktivitas kegiatan di luar kelas baik yang bersifat
kompetensi santri dalam bidang tahfidz Al-Qur'an, Bahasa Arab dan Islamic Studies (aqidah, pengembangan potensi diri dan skills maupun rekreatif.
siroh dan tafsir). Dengan menggunakan kurikulum ini, maka Thursina secara resmi dibawah
binaan dari Al-Azhar University dan lulusan Thursina akan mendapatkan pengakuan secara Untuk program pengembangan diri, para santri-santriwati dapat mengikuti berbagai program
langsung dari kampus negeri Piramida tersebut. seperti Thursina Student Association, The Entrepreneur, Smart Cooking, Scout Leader, Red
Crescent, The Scientist dan The Journalist. Untuk mengolah nilai estetika santri, Thursina juga

NATIONAL CURRICULUM menyediakan program Islamic Calligraphy, House Keepiing, Photography dan The Designer.
Sedangkan untuk membangun wawasan global dan friendship, santri dapat bergabung dalam
berbagai learning excursions and overseas visit baik di dalam maupun luar negeri.
Kurikulum ini merujuk pada standar isi yang telah ditetapkan oleh Dinas Pendidikan
Nasional dengan tujuan utama mengembangkan kemampuan logika-intelektual, afektif dan
Untuk membangun kesadaran terhadap kesehatan diri, lingkungan dan sosial, Thursina
psikomotorik santri. Standar kurikulum SMP-SMA yang digunakan merujuk pada standar isi
juga menyelenggarakan berbagai program social services dan sport dengan program pilihan
yang telah ditentukan Dinas Pendidikan dan untuk jenjang SMA terdapat dua jurusan yaitu IPA
utama Swimming, Horse Riding, Archery, Health Care, Wall Climbing, Taekwondo, Futsal dan
dan IPS. Dalam proses belajar, materi ajar akan diintegrasikan dengan konsep dan nilai-nilai
Fundrasising for Free Qur'anic Education Program and Scholarship.
Islam sehingga siswa semakin menyadari keagungan Allah SWT.

INTERNATIONAL (CAMBRIDGE)
Thursina IIBS telah menjadi Cambridge Internasional School, dengan nomor registrasi sekolah
yaitu "ID 385", Thursina mengadopsi kurikulum Internasional dengan tujuan utama siswa
memiliki standar kualifikasi Internasional melalui ujian Check Point bagi santri jenjang SMP
dan ujian IGCSE bagi jenjang SMA. Penguasaan bahasa Inggris yang baik dan kepercayaan
diri yang tinggi sehingga memiliki kesempatan yang lebih luas untuk melanjutkan ke jenjang
pendidikan lanjutan baik di dalam maupun luar negeri.

6 Thursina International Islamic Boarding School Thursina International Islamic Boarding School 7
5 KEY SPECIALIZATIONS
SENIOR HIGH SCHOOL MISSION SCIENCEPRENEUR

2
"Mencetak kader ilmuwan muslim berwawasan global yang memiliki
kemampuan berpikir kritis dan ilmiah, komunikatif serta kolaboratif dalam
menyelesaikan permasalahan/fenomena di sekitarnya". Santri akan mengikuti
mata pelajaran: Quran and Science, Science Literacy, Science Communication
dan Integrated Sciencepreneurial Project.

MISSION ENTREPRENEURSHIP

3
"Mencetak generasi dengan mentalitas seorang entrepreneur muslim
melalui penanaman mindset, skill, kompetensi dan pengalaman nyata dalam
menyelesaikan masalah di sekitarnya". Santri akan mengikuti mata pelajaran:
Entrepreneurial Mindset, Creativity, Technology & Innovation, Social
Entrepreneurship, Creating New Venture dan Integrated Entrepreneurial
Project.

Perubahan kondisi global memberikan tantangan tersendiri bagi Thursina dalam menyiapkan
pendidikan di level menengah atas, yaitu SMA Thursina IIBS. Jika konsep yang diusung pada
level SMP adalah Holistic, maka di level SMA akan mengusung konsep Holistic dan Personalized.
Secara praktis konsep Personalized berarti santri akan diberikan program penjurusan CHIEF EXECUTIVE OFFICER &

4
(specialization program) yang bukan hanya berdasar pada minat mereka tetapi juga hasil MISSION
konseling karier sesuai rencana pekerjaan yang akan ditekuni. PROFESSIONAL
"Mencetak generasi pemimpin muslim berwawasan global yang memiliki
Jurusan yang ditawarkan juga berbeda dengan sekolah pada umumnya. Jurusan tersebut
kemampuan kepemimpinan, manajemen, pemecahan masalah dan
merupakan research yang telah dilakukan dengan melibatkan berbagai praktisi, mulai dari
pengambilan keputusan serta pengelolaan sumber daya yang efektif dan
pembisnis, profesional, ulama, pemimpin perusahan dan organisasi, akademisi, dan calon wali
efisien". Santri akan mengikuti mata pelajaran: Leadership and Management,
santri. Dari program penjurusan itu diharapkan kemampuan santri yang berkaitan dengan
Financial Literacy, Communication Skills, dan Integrated CEO-PRO project/
Mindset, Skillset dan Toolset akan diasah sejak dini sesuai dengan bidang yang diminati.
Short-Internship Program.

MOSLEM SCHOLAR MISSION MISSION TECHNOPRENEUR

1 5
"Mencetak kader ulama yang memiliki kualitas keilmuan yang luas dan "Mencetak Programmer Muslim dengan kemampuan berpikir kritis dan logis
mendalam, integritas moral yang tinggi, dan mampu menginspirasi, serta mampu memanfaatkan pengetahuan teknologi untuk menyelesaikan
sehingga menjadi madu peradaban di tengah masyarakat. Santri akan masalah di tengah masyarakat". Santri akan mengikuti mata pelajaran:
mengikuti mata pelajaran: History of Islamic Law, Leadership and Introduction to Information Technology, Logic in Information Technology,
Management Dakwah, Principles of Islamic Jurisprudence, Integrated Quran Basic Programming, dan Integrated ICT-Specialist Project.
and Islamic Studies Project.

8 Thursina International Islamic Boarding School Thursina International Islamic Boarding School 9
CAMPUS 1 CAMPUS 2
Kampus 1 Thursina IIBS menempati lahan Kampus 2 Thursina IIBS mulai beroperasi
sekitar 1,5 hektar dengan lingkungan tahun ajaran 2017-2018 yang khusus
yang asri dan bangunan modern yang diperuntukkan santri putra baik
khusus untuk siswa putri. Terdapat fasilitas jenjang SMP maupun SMA. Terletak di
kelas, laboratorium, dan perpustakaan dataran tinggi seluas hampir 4 hektar
yang terletak di dalam gedung Andalusia dengan lima bangunan empat lantai
dan Alexandria. Untuk asrama santri telah berdiri kokoh. Seperti gedung Al-
berada di gedung Harvard dan Al-Azhar Azhar, Sorbone, Granada, Cordoba,
yang didesain secara khusus sehingga dan Masjid Thursina. Didesain secara
memberikan kenyamanan bagi kegiatan modern dengan pemandangan gunung
santri dan murobbiyah. Di dalam sebagai latar belakang yang menambah
gedung Harvard terdapat juga ruang kenyamanan santri dalam belajar.
perkantoran, tempat ibadah dan Hall. Di
dalam gedung Cambridge juga terdapat
Medical Center dan Business Center.

Di Kampus 2 Thursina IIBS juga menyediakan


Untuk asrama, Thursina IIBS menyediakan
ruang kelas yang didesain secara khusus
ruang khusus asrama yang dilengkapi dengan
dalam bentuk fakultas : Science Laboratory,
fasilitas akomodasi yang memadai, luas
Language Faculty, Math & Science Faculty, Social
dan dihuni sekitar 8-12 santri untuk setiap
& Leadership Faculty, Islamic Studies Faculty,
ruangan. Sebagai fasilitas penunjang juga
Islamic Civilization Faculty, dan Quran & Hadist
disediakan gazebo, sport arena dan natural lab.
Faculty yang dilengkapi dengan audio visual.

Di Kampus 1 Thursina IIBS juga menyediakan Di kampus ini, Thursina IIBS menyediakan asrama
ruang kelas yang didesain secara khusus santri dengan kapasitas 8-12 santri per kamar
dalam bentuk fakultas : Science Laboratory, yang dilengkapi dengan hall dan mushola.Untuk
Language Faculty, Math & Science Faculty, Social memberikan kenyamanan para santri, kampus
& Leadership Faculty, Islamic Studies Faculty, 2 juga dilengkapi dengan ruang lobby yang
Islamic Civilization Faculty, dan Quran & Hadist nyaman, layanan laundry, kantin dan gazebo.
Faculty yang dilengkapi dengan audio visual.

Untuk menunjang kegiatan pembelajaran,


Untuk memenuhi kebutuhan olahraga santri,
Thursina IIBS menyediakan Integrated Resource
Thursina menyediakan fasilitas sport center
Center (IRC) yang merupakan perpaduan
yang terintegrasi mulai dari wall climbing,
antara perpustakaan, ruang akses internet,
pacuan kuda, lapangan panahan hingga
dan konsultasi. Dengan jaringan internet dan
arena futsal.
sejumlah pc, IRC menyediakan perangkat akses
informasi digital yang cepat, lengkap dan mudah.

10 Thursina International Islamic Boarding School Thursina International Islamic Boarding School 11
TEACHER’S UNIVERSITIES STUDENT ACHIEVEMENTS
Bristol University, UK TOTAL STUDENTS 1203 Gold Medalist of World Youth Invention & Innovation Award 2022

Flinders University, Australia MALE STUDENTS 660 Gold Medalist of Indonesia Medical Competition 2022
FEMALE STUDENTS 543 Gold Medalist of Indonesia International Olympiad 2022
Kumamoto University, Japan
Gold Medalist of 7th International Avicenna Youth Science Fair 2022
Al-Azhar University, Egypt
Silver Medalist at UGM Open Archery National Championship 2022
Al-Ahgaff University, Yemen Silver Medalist of World Invention Competition & Exhbition (WICE) 2022
King Saud University, Saudi Arabia Bronze Medalist of World Mathematics Invitational 2022
Tripoli University, Libya Bronze Medalist of English Olympiad of Garuda Cup 2022

Ez-Zitouna University, Tunisia Second Place of Taman Pintar Water Rocket Contest 2022
DOCTORAL 4
Parlemen Remaja East Java V Delegation 2022
University of Liverpool, UK MASTER 69
Top 10 SDGs Delegation For Global Youth Action 2022
Angeles University Foundation, Philippines BACHELOR 146
Second Place at Umsida Open Tournament Taekwondo Cup 2022
University Sains Islam, Malaysia STAFF 172
Bronze Medalist of World Invention Competition & Exhbition (WICE) 2022
Universiti Islam Sultan Sharif Ali, Brunei Darussalam Silver Medalist at Thailand International Mathematics Olympiad 2022
Eötvös Loránd University, Budapest, Hungary Bronze Medalist at South East Asia Mathematics Olympiad 2022
Bronze Medalist of Asean Innovative Science Environmental and Entrepreneur Fair (AISEFF)
University of Bucharest, Romania

12 Thursina International Islamic Boarding School Thursina International Islamic Boarding School 13
14 Thursina International Islamic Boarding School Thursina International Islamic Boarding School 15
SLOVENIA

16 Thursina International Islamic Boarding School Thursina International Islamic Boarding School 17
PASS PRIORITY Calon santri yang mendaftar melalui program
ini, memiliki peluang yang sangat besar

ENROLMENT untuk diterima menjadi santri Thursina.


Bagi pendaftar yang diterima
sebagai calon santri SMP akan memperoleh
fasilitas program pembinaan baik Al-Qur'an,
Pendaftaran di Thursina IIBS Bahasa Arab dan Inggris, serta Akademik
menggunakan sistem inden yang disebut dan Konseling. Diharapkan ketika lulus
dengan Program Pass Priority, yakni program dari SD/Sederajat, calon santri sudah
yang didesain khusus untuk merekrut memiliki kesiapan untuk mengikuti program
santri baru mulai dari kelas 2, 3, 4 dan 5 SD/ pendidikan berbasis boarding atau pesantren
Sederajat untuk ke jengan SMP serta kelas 7 di Thursina IIBS.
dan 8 SMP/Sederajat untuk ke jenjang SMA.

WHY CHOOSES
PASS PRIORITY
PROGRAM

16 Thursina International Islamic Boarding School


16
18 19
CONTACT US
Thursina IIBS berada di dataran tinggi di Malang, Jalan Tirto Sentono 15 A, Landungsari,
Jawa Timur, yang terletak kurang 2 kilometer dari Dau, Malang East Java, Indonesia, 65151
kampus utama Univ. Muhammadiyah Malang, 4
+62 341 463838
kilometer dari Univ. Brawijaya, Univ. Islam Negeri
Malang (UIN), dan Univ. Negeri Malang (UM) serta info@thursinaiibs.sch.id
7 kilometer dari Kota Malang dan Batu.
thursinaiibs.sch.id
Thursina IIBS

20 Thursina International Islamic Boarding School Thursina International Islamic Boarding School 17
21

Anda mungkin juga menyukai