Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL KEGIATAN

PENDAKIAN WAJIB

UNIT KEGIATAN MAHASISWA


IKATAN MAHASISWA PECINTA ALAM
UNIVERSITAS PESANTREN TINGGI DARUL ‘ULUM
JOMBANG
2024
Pendakian Wajib
Unit Kegiatan Mahasiswa
Ikatan Mahasiswa Pecinta Alam (Impecta)
Universitas Pesantern Tinggi Darul’ulum
Sekretariat: Komplek Ormawa Gelora Abi As’ad Peterongan Jombang
Telp. 085839857269 Email: ukm.impecta@gmail.com

No : 53/SB/UKM_IMPECTA/II/2024
Lamp : 1 Bandel
Hal : PERMOHONAN BANTUAN DANA

Kepada Yang Terhormat,


Pengurus UKM Impecta Unipdu
Di-
Unipdu

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarokatuh


Salam lestari, semoga rahmat dan hidayah-Nya tetap tercurah limpahkan kepada
junjungan kita Nabi Muhammad SAW. yang selalu mengiringi derap langkah kita
dalam menjalankan amanah sebagai khalifah fil ardhi. Sehubungan dengan akan
diadakannya Pendakian Wajib (Pendawa) oleh Ikatan Mahasiswa Pecinta Alam
Unipdu, yang akan dilaksanakan pada:
Hari, Tanggal : Rabu-Sabtu, 21-24 Februari 2024
Waktu : 09.00 WIB-Selesai
Tempat : Gunung Lawu Via Cemoro Sewu, Jl. Sarangan Tawang
Mangu, Dsn. Cemoro Sewu, Desa. Ngancar, Kec. Plaosan,
Magetan, Jawa Timur.
Dengan ini kami selaku pelaksana kegiatan Pendakian Wajib bermaksud
mengajukan permohonan dana untuk digunakan dalam kegiatan tersebut, adapun
agenda acara dan anggaran dana sebagaimana terlampir.
Demikian surat permohonan ini kami buat, atas perhatian dan kerjasamanya kami
ucapkan terima kasih.
Wassalamu’alakum Warahmatullahi Wabarokatuh

Jombang, 05 Februari 2024


Mengetahui,
Koordinator Bidang, Ketua Kelompok
Pendidikan dan Pengembangan Anggota

M. Nashoikhul Ibad M. Fani Andriansah


NIA.IU.23.07.047 NIM.4122005
Pendakian Wajib
Unit Kegiatan Mahasiswa
Ikatan Mahasiswa Pecinta Alam (Impecta)
Universitas Pesantern Tinggi Darul’ulum
Sekretariat: Komplek Ormawa Gelora Abi As’ad Peterongan Jombang
Telp. 085839857269 Email: ukm.impecta@gmail.com

HALAMAN PENGESAHAN

1. Nama Kegiatan : Pendakian Wajib


2. Nama Organisasi Pelaksana : Ikatan Mahasiswa Pecinta Alam (Impecta)
Unipdu
3. Ketua Kelompok
a. Nama : M. Fani Andriansah
b. NIM : 4122005
c. Fakultas/Prodi : F Saintek/S1 Sistem Informasi
d. No. Telp/HP : 081352532023
4. Tempat : Gunung Lawu Via Cemoro Sewu, Jl.
Sarangan Tawang Mangu, Dsn. Cemoro
Sewu, Desa. Ngancar, Kec. Plaosan,
Magetan, Jawa Timur.
5. Waktu : Rabu-Sabtu, 21-24 Februari 2024
6. Total Biaya : Rp. 903.000
7. Sumber Dana : Pengurus Impecta Unipdu

Jombang, 05 Februari 2024

Mengetahui,
Koordinator Bidang, Ketua Kelompok
Pendidikan dan Pengembangan Anggota

M. Nashoikhul Ibad M. Fani Andriansah


NIA.IU.23.07.047 NIM.4122005
Menyetujui,
Ketua Umum
UKM Impecta Unipdu

Aldi Setiawan
NIA.IU.23.07.050
Pendakian Wajib
Unit Kegiatan Mahasiswa
Ikatan Mahasiswa Pecinta Alam (Impecta)
Universitas Pesantern Tinggi Darul’ulum
Sekretariat: Komplek Ormawa Gelora Abi As’ad Peterongan Jombang
Telp. 085839857269 Email: ukm.impecta@gmail.com

A. Latar Belakang
Gunung merupakan bentuk permukaan bumi yang menjulang lebih tinggi
dibandingkan dengan tanah-tanah disekitarnya. Gunung biasanya lebih tinggi
dibandingkan bukit, tetapi bukit di suatu tempat bisa jadi lebih tinggi
dibandingkan dengan yang disebut gunung di tempat lain. Gunung pada
umumya memiliki lereng yang curam dan tajam atau bisa juga dikelilingi oleh
puncak-puncak dan pegunungan. Oleh karena itu, tidak sedikit orang yang
sangat senang mendaki gunung. Bahkan dikalangan mahasiswa pecinta alam
yang menjadikan pendakian sebagai salah satu kegiatan baik untuk penelitian,
ekspedisi, maupun sekedar menikmati pemandangan indah yang ada di puncak
gunung.
Pendakian Wajib (Pendawa) merupakan kegiatan untuk menempuh jenjang
pendidikan yang lebih tinggi di dalam organisasi Impecta Unipdu. Tidak hanya
itu, kegiatan ini juga menjadi syarat untuk mendapatkan Pakaian Dinas Harian
(PDH) dan Nomor Induk Anggota (NIA). Peserta Pendawa merupakan Anggota
Muda (AM) yang nantinya akan menjadi Anggota Biasa (AB), setelah
melaksanakan pendidikan di Impecta Unipdu sesuai dengan ketetapan pengurus.
Pendakian kali ini dilaksanakan di Gunung Lawu Via Cemoro Sewu, disana
pendaki tidak hanya sekedar menikmati indahnya sang Pencipta. Namun,
pendaki juga mempunyai tujuan, yaitu mencari tahu tentang sejarah, mitos fakta,
dan mata pencarian yang ada di Gunung Lawu dengan cara mewawancarai salah
satu warga sekitar yang ada di Gunung Lawu. Dengan begitu, hasil wawancara
tersebut nantinya akan dipertanggungjawabkan dengan berbentuk laporan.
B. Nama Kegiatan
Kegiatan yang diselenggarakan oleh UKM Impecta Unipdu ini yaitu Pendakian
Wajib (Pendawa).
C. Tujuan Kegiatan
1. Menempuh Pendidikan selanjutnya
2. Memenuhi syarat untuk menjadi Anggota Biasa (AB)
3. Pengambilan Pakaian Dinas Harian (PDH)
Pendakian Wajib
Unit Kegiatan Mahasiswa
Ikatan Mahasiswa Pecinta Alam (Impecta)
Universitas Pesantern Tinggi Darul’ulum
Sekretariat: Komplek Ormawa Gelora Abi As’ad Peterongan Jombang
Telp. 085839857269 Email: ukm.impecta@gmail.com

4. Pengambilan Nomor Induk Anggota (NIA)


5. Untuk mengetahui sejarah, mitos fakta, dan mata pencarian yang ada di
Gunung Lawu Via Cemoro Sewu
D. Waktu dan Tempat
a. Hari, Tanggal : Rabu-Sabtu, 21-24 Februari 202
b. Tempat : Gunung Lawu Via Cemoro Sewu, Jl. Sarangan
Tawang Mangu, Dsn. Cemoro Sewu, Desa
Ngancar, Kec. Plaosan, Magetan, Jawa Timur.
E. Penutup
Demikianlah gambaran yang dapat kami berikan, semoga kegiatan ini dapat
memberikan manfaat bagi kami maupun orang lain juga masyarakat luas yang
belum memahami serta mendapat data yang valid tentang sejarah, mitos fakta,
dan mata pencarian yang beredar dimasyarakat sekitarnya, sehingga kesimpulan
itu bisa menjadi pelajaran dan pengetahuan untuk Anggota Impecta khususnya.
F. Lampiran-Lampiran
1. Susunan Pelaksana
2. Agenda Kegiatan
3. Anggaran Dana
Pendakian Wajib
Unit Kegiatan Mahasiswa
Ikatan Mahasiswa Pecinta Alam (Impecta)
Universitas Pesantern Tinggi Darul’ulum
Sekretariat: Komplek Ormawa Gelora Abi As’ad Peterongan Jombang
Telp. 085839857269 Email: ukm.impecta@gmail.com

Lampiran I

SUSUNAN PELAKSANA
PENDAKIAN WAJIB
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
IKATAN MAHASISWA PECINTA ALAM
UNIVERSITAS PESANTREN DARUL ‘ULUM
JOMBANG
2024

Penasehat : Rektor Unipdu


Penanggung Jawab : Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan
Kepala Biro Pelayanan Kemahasiswaan
Pembina UKM Impecta Unipdu
Koordinator Bidang Pendidikan dan Pengembangan Anggota
Pelaksana : M. Fani Andriansah
Waldani Alief Ridianto
Siti Raudlatun Nashihah
Pendamping : M. Nashoikhul Ibad
M. Burhanuddin Al-Akbar
Partisipan : Effi Febrianti
Pendakian Wajib
Unit Kegiatan Mahasiswa
Ikatan Mahasiswa Pecinta Alam (Impecta)
Universitas Pesantern Tinggi Darul’ulum
Sekretariat: Komplek Ormawa Gelora Abi As’ad Peterongan Jombang
Telp. 085839857269 Email: ukm.impecta@gmail.com

Lampiran II

AGENDA KEGIATAN
PENDAKIAN WAJIB
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
IKATAN MAHASISWA PECINTA ALAM
UNIVERSITAS PESANTREN DARUL ‘ULUM
JOMBANG
2024

Hari,
Waktu Agenda Kegiatan Tempat
Tanggal
14.00 WIB-
Packing Green House
Rabu, 21 19.00 WIB
Februari Menuju Pos Perizinan Basecamp Gunung
19.01 WIB-
2024 Gunung Lawu Via Cemoro Lawu Via Cemoro
00.00 WIB
Sewu Sewu
00.01 WIB-
Ishoma Basecamp Gunung
05.00 WIB
Lawu Via Cemoro
05.01 WIB-
Prepare dan Breafing Sewu
07.00 WIB
07-01 WIB-
Menuju Pos 1 Wes-Wesan
08.00 WIB
08.01 WIB-
Kamis, 22 Menuju Pos 2 Watu Gedeg
10.00 WIB
Februari
10.01 WIB-
2024 Menuju Pos 3 Watu Gede
12.00 WIB
12.01 WIB-
Menuju pos 4 Watu Kapur
14.00 WIB
14.01 WIB-
Menuju pos 5 Jolotundo
14.30 WIB
14.31 WIB-
Ishoma Camp Area
03.00 WIB
Jum’at, 23 03.01 WIB-
Summit
Februari 04.00 WIB Puncak Hargo
2024 04.01 WIB- Dumilah
Ishoma
06.00 WIB
06.01 WIB-
Menuju Hargo Dalem
06.30 WIB Puncak Hargo
06.31 WIB- Dalem
Ishoma
07.30 WIB
07.31 WIB- Kembali ke Camp Area Jolotundo
Pendakian Wajib
Unit Kegiatan Mahasiswa
Ikatan Mahasiswa Pecinta Alam (Impecta)
Universitas Pesantern Tinggi Darul’ulum
Sekretariat: Komplek Ormawa Gelora Abi As’ad Peterongan Jombang
Telp. 085839857269 Email: ukm.impecta@gmail.com

09.00 WIB
09.01 WIB-
Istirahat dan Persiapan Turun
10.00 WIB
10.01 WIB-
Menuju pos perizinan
15.00 WIB
15.01 WIB-
Ishoma Basecamp Gunung
15.30 WIB
Lawu Via Cemoro
15.31 WIB-
Analisis sosial Sewu
17.00 WIB
17.01 WIB-
Ishoma
06.00 WIB
06.01 WIB-
Prepare dan Breafing
07.00 WIB
Basecamp Gunung
07.01 WIB-
Sabtu, 24 Analisis Sosial Lawu Via Cemoro
14.00 WIB
Februari Sewu
14.01 WIB-
2024 Diskusi dan Prepare Pulang
16.00 WIB
16.01 WIB-
Pulang Green House
20.00 WIB
Pendakian Wajib
Unit Kegiatan Mahasiswa
Ikatan Mahasiswa Pecinta Alam (Impecta)
Universitas Pesantern Tinggi Darul’ulum
Sekretariat: Komplek Ormawa Gelora Abi As’ad Peterongan Jombang
Telp. 085839857269 Email: ukm.impecta@gmail.com

Lampiran III

ANGGARAN DANA
PENDAKIAN WAJIB
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
IKATAN MAHASISWA PECINTA ALAM
UNIVERSITAS PESANTREN DARUL ‘ULUM
JOMBANG
2024

Harga
No Komponen Satuan/Unit Frekuensi Total
Satuan/Unit

1 Tiket masuk 5 Orang 1 Kali Rp 25.000 Rp 125.000

Parkir
2 3 Unit 1 Kali Rp 10.000 Rp 30.000
motor

3 Transportasi 3 Unit 2 Kali Rp 100.000 Rp 300.000

Susu kental
4 2 Renceng 1 Kali Rp 9.500 Rp 19.000
manis

Pecel Mbok
5 5 Bungkus 1 Kali Rp 20.000 Rp 100.000
Yem

6 Roti 2 Bungkus 1 Kali Rp 12.000 Rp 24.000

7 Kopi 1 Renceng 1 Kali Rp 16.000 Rp 16.000

8 Choki-choki 1 Pack 1 Kali Rp 20.000 Rp 20.000

Sari
9 2 Pack 1 Kali Rp 10.000 Rp 20.000
gandum

Nasi
10 5 Bungkus 1 Kali Rp 15.000 Rp 75.000
bungkus

11 Beras 2 Kilo 1 Kali Rp 10.000 Rp 20.000

12 Nugget 1 Bungkus 1 Kali Rp 23.000 Rp 23.000

13 Sosis 1 Bungkus 1 Kali Rp 22.000 Rp 22.000

14 Mie kuah 5 Bungkus 1 Kali Rp 3.000 Rp 15.000


Pendakian Wajib
Unit Kegiatan Mahasiswa
Ikatan Mahasiswa Pecinta Alam (Impecta)
Universitas Pesantern Tinggi Darul’ulum
Sekretariat: Komplek Ormawa Gelora Abi As’ad Peterongan Jombang
Telp. 085839857269 Email: ukm.impecta@gmail.com

15 Bihun 2 Bungkus 1 Kali Rp 7.000 Rp 14.000

16 Tisu kering 1 Pack 1 Kali Rp 10.000 Rp 10.000

17 Air mineral 6 Botol 1 Kali Rp 5.000 Rp 30.000

Bumbu
18 2 Bungkus 1 Kali Rp 2.500 Rp 5.000
racik

Kacang
19 1 Bungkus 1 Kali Rp 10.000 Rp 10.000
sanghai

20 Buah pir 1 Kilo 1 Kali Rp 25.000 Rp 25.000

Total Rp 903.000

Sembilan Ratus Tiga Ribu


Terbilang
Rupiah

Jombang, 05 Februari 2024


Menyetujui,
Koordinator Bidang, Ketua Kelompok
Pendidikan dan Pengembangan Anggota

M. Nashoikhul Ibad M. Fani Andriansah


NIA.IU.23.07.047 NIM.4122005

Anda mungkin juga menyukai