Anda di halaman 1dari 2

DESAIN PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN

Erlin Nurrosyida
PPG Prajabatan UNPAS Gelombang 2

Tema : 5. Permaianan Tradisional


Sub Tema : 1. Olahraga Tradisional di Daerahku
Pembelajaran : Ke- 1
Kelas/ Semester : III/ 2
Tujuan Media : 1. Menemukan simetri lipat dan simetri putar bangun datar
Persegi, persegi panjang dan segitiga.
2. Menjelaskan karya seni budaya daerah.
Jenis media yang dipilih : 1. Benda konkret (buku, pigura, penggaris berbentuk segitiga)
2. Gambar wayang
A. Rancangan media :

Pigura Buku Penggaris bentuk segitiga

Gambar wayang kulit Gambar wayang kulit Gambar wayang orang


B. Bahan yang diperlukan : 1. Kardus bekas
2. Kertas Origami

C. Alat yang diperlukan : 1. Gunting


2. Penggaris
3. Pensil
4. Spidol warna warni

D. Langkah-langkah Pembuatan:

1. Benda konkret
a. Sediakan pigura, buku dan penggaris segitiga.
b. Setiap kelompok ditugaskan membawa pigura yang tidak terpakai.
c. Membawa penggaris segitiga berbagai bentuk.
2. Gambar wayang golek, wayang kulit dan wayang orang.
a. Cari gambar di google yang sesuai untuk dijadikan media pembelajaran.
b. Print, kemudian gunting.
c. Tempelkan pada kardus bekas.
d. Media siap digunakan.

E. Penerapan dalam Pembelajaran


1. Benda konkret digunakan untuk mencari simetri putar dari bangun datar persegi,
persegi panjang dan segitiga, bisa juga membuat pola bangun datar pada kardus bekas
untuk mencari simetri putar.
2. Kertas origami digunakan untuk mencari simetri lipat dari bangun datar persegi,
persegi panjang dan segitiga.
3. Gambar media wayang golek, wayang kulit dan wayang orang digunakan untuk
menjelaskan karya seni daerah setempat.

Anda mungkin juga menyukai