Anda di halaman 1dari 7

LEMBAR OBSERVASI

LINGKUNGAN BELAJAR

Nama Mahasiswa : Suratmin


NIM : -
Prodi/Bidang Studi : PPKn
Tanggal Sasaran Hasil Observasi Interpretasi Hasil
Observasi*) Observasi

31 Januari Lingkungan fisik Untuk mendukung proses Seluruh fasilitas


2024 - 01 pembelajaran di SMPN 19 yang disediakan
Februari Mataram kota Mataram, oleh sekolah dapat
2024 sekolah memberikan beberapa diakses secara
fasilitas. Beberapa Fasilitas umum oleh seluruh
yang disediakan oleh sekolah guru dan peserta
antara lain : didik. Dimana
diadakannya
1. Ruang kelas yang
fasilitas tersebut
memadai sebanyak 15
dengan tujuan untuk
kelas terbagi atas :
mempermudah
 5 kelas untuk
proses
kelas IX
pembelajaran
 5 kelas untuk
disekolah.
kelas VIII
 5 kelas untuk
kelas VII
2. Lab Komputer yang
memadai.
3. Terdapat lapangan
upacara, lapangan
basket, lapangan futsal,
lapangan volly.
4. Terdapat tempat parkir
yang memadai.
5. Terdapat kamar mandi,
perpustakaan, ruang
pertemuan, mushola,
ruang UKS (Unit
Kesehatan Sekolah)
6. Terdapat beberapa
kantin sekolah yang
menyediakan makanan
dan minuman sehat.
7. Di SMPN 19
MATARAM kota
Mataram juga di
fasilitasi oleh peralatan
elektronik yaitu :
 LCD Proyektor
 Kipas Angin
disetiap kelas
 Laptop/PC
 Akses Wifi
 Soundsistem/
Speaker

31 Januari Kualitas Seluruh kegiatan belajar Proses belajar


2024 - 01 pembelajaran di kelas mengajar dikelas mencakup mengajar didalam
Februari indikator managemen kelas, kelas disesuaikan
2024 mendukung pembelajaran dengan
secara interaktif dan kemampuan
penyesuaian cara mengajar peserta didik dan
dengan kemampuan peserta menggunakan
didik. pembelajaran yang
interaktif. SMPN 19
MATARAM sebagai
inklusi memberikan
kesempatan yang
sama bagi seluruh
peserta didik
dengan cara
mengajar yang
menyesuaikan
kemampuan dan
kebutuhan peserta
didik. Meskipun
pada praktiknya
cukup mengalami
kesulitan karena
peserta didik
dengan kebutuhan
khusus bersama
dengan peserta
didik umum
(Reguler) , namun
pembelajaran tetap
berlangsung
dengan baik.

31 Januari Kualitas SDM Guru di SMPN 19 Mataram Ada beberapa


2024 - 01 merupakan tenaga pendidik guru maple yang
Februari yang kualitasnya diakui oleh kurang di SMPN
2024 kemendikbud, satu orang 19 Mataram,
memiliki gelar guru yakni guru PPKn
professional dan guru dan guru seni
penggerak, beberapa orang budaya dan
lulus sebagai ASN dan P3K. prayakarya. Hal
Ini menunjukkan bahwa ini
guru di SMPN 19 Mataram mengakibatkan
mendapatkan pengakuan satu guru
sebagai guru yang mengajar di
berkualitas dari kemendikbud. jumlah kelas
yang sangat
banyak, ada juga
guru maple lain
yang mengisi di
jadwal mapel
tersebut.
Semoga
kedepannya
akan segera ada
guru yang
memang ahli di
bidang tersebut.

31 Januari Refleksi dan Kemampuan pengembangan Guru terus


2024 - 01 perbaikan guru untuk terus meningkatkan meningkatkan
Februari pembelajaran oleh kompetensi melalui belajar kompetensi
2024 guru mandiri dengan merefleksi pengajaran melalui
praktik pengajaran yang telah belajar mandiri,
diterapkan dan juga belajar mengikuti pelatihan,
dari rekan guru maupun diklat. seminar dan juga
belajar dari rekan
guru sejawat.

31 Januari Kepemimpinan SMPN 19 MATARAM memiliki Organisasi di SMPN


2024 - 01 Intruksional organisasi yang sangat 19 MATARAM
Februari terstruktur yang diikuti oleh dipimpin oleh
2024 bapak ibu guru. Pada kepala sekolah
beberapa kegiatan membentuk dengan 4
kepanitiaan yang melibatkan managemen
seluruh warga sekolah. diantaranya
kurikulum,
kesiswaan, humas,
sarana prasarana.
Pada beberapa
kegiatan seperti
kegiatan P5
dibentuk
kepanitiaan baru
dimana untuk
menjadi ketua
pelaksanaannya
selalu berganti
untuk memberikan
kesempatan pada
guru muda.

31 Januari Iklim keamanan di Tentunya keamanan sekolah Bapak dan ibu guru
2024 - 01 sekolah ditentukan oleh masyarakat memperhatikan
Februari yang ada disekolah. Untuk ketertiban siswa
2024 ketertiban sekolah dibantu melalui jaga piket
bapak ibu guru dan juga warga pagi dan saat
sekolah. Untuk kasus bullying berada dikelas
dan apabila ada kekerasan lain selama proses
langsung dipanggil oleh guru pembelajaran,
kelas maupun guru Bimbingan mengingatkan
Konseling (BK) memasukan
pakaian,
speda/motor tidak
boleh dinaiki pada
saat masuk
lingkungan sekolah,
tidak boleh
memakai aksesoris,
dll. Untuk guru piket
pagi didepan pintu
lebih menegur dan
mendata apabila
ada pelanggaran
terkait kelengkapan
seragam,
keterlambatan
waktu datang
sekolah, dll. Tidak
dapat dipungkiri
adanya bullying baik
dari hal sepele
maupun hal besar
sekalipun dan
masalah kriminal
lainnya langsung
ditangani oleh guru
kelas maupun guru
Bimbingan
Konseling (BK)

31 Januari Dukungan partisispasi Partisipasi orang tua dan Bentuk partisipasi


2024 - 01 orang tua dan peserta peserta didik di SMPN 19 orang tua dalam
Februari didik MATARAM dalam penyusunan mendukung
2024 program kegiatan disambut program yang akan
dengan baik dan mendapat dilaksanakan di
dukungan. SMPN 19
MATARAM yaitu
orang tua bersedia
datang ke sekolah
untuk berdiskusi
mengenai
perkembangan
peserta didik dalam
proses
pembelajarannya.
Orang tua dan
peserta didik
bersedia hadir
dalam kegiatan-
kegiatan pendidikan
yang di adakan oleh
SMPN 19
MATARAM.

Kesimpulan:

Setiap peserta didik mempunyai hak yang sama untuk mendapatkan fasilitas sekolah dan
pembelajaran yang sama didalam kelas. Kepala sekolah sudah berusaha
mengkomunikasikan kepada guru-guru bidang studi SMPN 19 MATARAM tentang visi, misi,
program dan kebijakan yang mendukung guru untuk meningkatkan mutu pembelajaran,
serta orang tua mendukung program yang diadakan oleh sekolah SMPN 19 MATARAM.

Mahasiswa Dosen Pembimbing Lapangan Guru Pamong

20 Februari 2024 24 Februari 2024 24 Februari 2024

Suratmin Dr. Deviana Mayasari, S.Pd., M.Si. Ali Sukanta, S.Pd., Gr.

Anda mungkin juga menyukai