Anda di halaman 1dari 11

TEHNIK VOCAL

PENGERTIAN TEHNIK VOCAL

Seni yang dihasilkan oleh suara manusia


yang mengikuti aturan aturan yang sudah
ditentukan
YANG HARUS DIPERHATIKAN
PADA SAAT BERNYANYI
- Sikap
- Pernafasan
- Artikulasi
- Phrasering
- Intonasi
- Ekspresi
- Imterprestasi
SIKAP BADAN

Pada saat akan bernyanyi sikapa badan kita


harus dalam kondisi siap
PERNAFASAN
Didalam Tehnik Vocal ada 3 macam Tehnik Pernafasan Yang biasa kita gunakan

Pernafasan Dada
Udara kita hirup dan disimpan di dalam paru paru bagian atas, pernafasan ini aga
pendek,secara estetika kurang baik ,pada saat bernyanyi dada kita akan terlihat turun
naik .

Pernafasan Perut
Udara yang kita hirup disimpan dibagian rongga perut. Bagian perut akan
mengembang ,pernafasan ini kurang efektif karena udara yang kita simpan akan
cepat habis

Pernafasan Diagfrahma
Udara yang kita hirup disimpan didalam diagfrahma kondisi perut kita akan terisi
oleh udar dan pada saat kita mengeluarkan udara seefektif mungkin suara yang
keluar akan maksimal dan kita dapat menjangkau nada nada tinggi dengan baik.
Artikulasi

Pada Saat bernyanyi kata kata yang di


ucapkan harus jelas jangan sampai ada kata
yang keluar tidak difahami artinya
Intonasi

Pada saat bernyanyi kita harus


memperhatikan tekanan tekanan syair
sehingga irama yang kita akan dengarkan
tersasa beraturan.
PHRASERING

Phraseing adalah pemenggalan Kalimat


apabila pernafasan kita kurang baik akan
terjadi phrasering sehingga akan
mengakibatkan pengertian yang berbeda.
Ekspresi

Pada saat bernyanyi wajah kita harus mampu


mewakili perasaan syair yang akan
dibawakan sesuai dengan karakter
Lagu tersebut.
INTERPRETASI

Bagaimana kita membawakan sebuah lagu


sesuai dengan syair akan bawakan
PROSES TERJADINYA SUARA
UDARA DIAGFRAHMA RESONANSI
PARU PARU PITA SUARA
SUARA

Anda mungkin juga menyukai