Anda di halaman 1dari 4

Laporan biaya produksi metode harga pokok pesanan

Laporan biaya produksi pada metode harga pokok pesanan adalah berupa kartu
pesanan. Kartu ini menginformasikan biaya yang dikeluarkan, biaya per unit atau per
satuan. Contoh bentuk kartu pesanan sebagai berikut.

PT DIRGANTARA
Jl. Merak No. 12 Jakarta
(021) 723183
KARTU PESANAN (JOB ORDER SHEET)
No Pesanan : Nama Pemesan :
Nama Barang : Alamat Pemesan :
Tgl Pesan : Jumlah unit :
Tgl Selesai : Harga Jual per unit :
Biaya Bahan Baku Biaya Tenaga Kerja Biaya Overhead Pabrik
Langsung
Tgl No.Bukti Ket Jml Tgl No. Kartu Jumlah Tgl Dasar Tarif Jumlah
Jam Kerja

Total biaya produksi (a) Catatan


Jumlah unit produksi (b)
Biaya produksi per unit (a) : (b)

Contoh soal
PT Indah Lestari yang beralamatkan di Jl. Merdeka 45, Semarang Telp (024) 873576
merupakan perusahaan manufaktur yang berproduksi Mebel Almari secara pesanan.
Pada 1 April 2023 menerima pesanan dari Tn. Jaya Permana yang beralamat di
Purwodadi sebanyak 2 pesanan No.45 dan 46. Berikut ini adalah transaksi yang terjadi
selama bulan April 2023.
April 2 Dibeli bahan baku secara tunai seharga Rp 20.000.000,- dan bahan
penolong secara kredit seharga Rp 5.000.000,-
4 Pemakaian bahan baku untuk pesanan 45 sebesar Rp 15.000.000,- dan
pesanan 46 Rp 4.000.000,-
7 Pemakaian bahan penolong sebesar Rp 3.000.000,-
1 Biaya gaji dan upah yang dibayar pada bulan April adalah Rp 15.000.000,-
5 Jumlah tersebut terdiri dari
a. Pembayaran gaji untuk tenaga kerja langsung pesanan 45 adalah Rp
7.000.000,-
b. Pembayaran gaji untuk tenaga kerja langsung pesanan 46 adalah Rp
3.000.000,-
c. Gaji tenaga kerja tidak langsung Rp 1.000.000,-
d. Gaji bagian pemasaran Rp 2.000.000,-
e. Gaji bagian administrasi dan umum Rp 2.000.000,-
1 BOP dibebankan kepada produk sebesar 50% dari biaya bahan baku
7
2 BOP sesungguhnya terjadi (selain gaji tenaga kerja tak langsung dan
0 bahan penolong) terdiri atas:
a. Penyusutan mesin Rp 2.000.000,-
b. Penyusutan gedung pabrik Rp 1.000.000,-
c. Listrik pabrik Rp 1.500.000,- (dibayar tunai)
2 Pesanan 45 telah selesai dan diserahkan kepada pemesan dengan harga
5 130% dari harga pokok. Sedangkan pesanan 46 masih dalam proses.
Diminta a. Buatlah jurnal yang diperlukan
b. Susun kartu pesanan untuk No.45

Jawab
a. Jurnal
PT INDAH LESTARI
Jurnal Umum
Per April 2023
Tanggal Keterangan Ref Debit (Rp) Kredit (Rp)

2023
April 2 Persediaan bahan baku 20.000.000 -
Kas - 20.000.000
(Pembelian bahan baku secara tunai)
2 Persediaan bahan penolong 5.000.000 -
Utang dagang - 5.000.000
(Pembelian bahan penolong secara kredit)
4 BDP_BBB P.45 15.000.000 -
Persediaan bahan baku - 15.000.000
(Pemakaian bahan baku untuk pesanan 45)
4 BDP_BBB P.46 4.000.000 -
Persediaan bahan baku - 4.000.000
(Pemakaian bahan baku untuk pesanan 46)
7 BOP sesungguhnya (BOPs) 3.000.000 -
Persediaan bahan penolong - 3.000.000
(Pemakaian bahan penolong)
15 Beban gaji dan upah 15.000.000 -
Utang gaji dan upah - 15.000.000
(Pencatatan biaya gaji dan upah)
15 BDP_BTKL P45 7.000.000 -
BDP_BTKL P46 3.000.000 -
BOP sesungguhnya 1.000.000 -
Beban gaji pemasaran 2.000.000 -
Beban administrasi 2.000.000 -
Beban gaji dan upah - 15.000.000
(Distribusi beban gaji dan upah)
17 BDP_BOP P45*) 7.500.000 -
BDP_ BOP P46**) 2.000.000 -
BOP dibebankan - 9.500.000
(BOP dibebankan kepada produk)
*) 50% x BBB P45 = (50% x Rp 15.000.000)
**) 50% x BBB P46 = (50% x Rp 4.000.000)
20 BOP sesungguhnya 4.500.000 -
Beban penyusutan mesin - 2.000.000
Beban penyusutan gedung pabrik - 1.000.000
Beban listrik pabrik - 1.500.000
(BOP yang sesungguhnya terjadi)
20 Beban Listrik 1.500.000 -
Kas - 1.500.000
(Pembayaran beban listrik)
25 Persediaan produk selesai 29.500.000 -
BDP_BBB P45 - 15.000.000
BDP_BTKL P45 - 7.000.000
BDP_BOP P45 - 7.500.000
(Persediaan produk selesai)
25 Kas 38.350.000 -
Penjualan - 38.350.000
(130% x Rp 29.500.000,-)
Harga pokok penjualan 29.500.000 -
Persediaan produk selesai - 29.500.000
(Penyerahan pesanan 45)
30 Utang gaji dan upah 15.000.000 -
Kas - 15.000.000
(Pembayaran gaji dan upah)
30 Persediaan Barang Dalam Proses P.46 9.000.000 -
BDP_ BBB P.46 - 4.000.000
BDP_ BTKL P.46 - 3.000.000
BDP_ BOP P.46 - 2.000.000
(Pencatatan Persediaan BDP P.46)

31 BOP dibebankan 9.500.000 -


Selisih BOP - 1.000.000
BOP sesungguhnya***) - 8.500.000
***) 7/4 Rp 3.000.000
15/4 Rp 1.000.000
20/4 Rp 4.500.000
(Penutupan BOPs ke BOPd)
31 Selisih BOP 1.000.000 -
Harga Pokok Penjualan - 1.000.000
(Penutupan selisih BOP)
Jumlah 224.350.000 224.350.000

b) Kartu Pesanan untuk P.45

PT Indah Lestari
Jl. Merdeka 45, Semarang
Telp (024) 873576
KARTU PESANAN (JOB ORDER SHEET)
No Pesanan : 45 Nama Pemesan : Tn. Jaya Permana
Nama Barang : Almari Alamat Pemesan : Purwoda
Tgl Pesan : 1 April 2023 Jumlah unit di
Harga Jual per
Tgl Selesai : 25 April 2023 : 10 unit
unit
: Rp 3.835.000,-
Biaya Bahan Baku Biaya Tenaga Kerja Langsung Biaya Overhead Pabrik
Tgl No.Buk Ket Jml Tgl No. Kartu Jumlah Tgl Dasar Tarif Jumla
ti Jam Kerja h
4/4 15.000.000 15/4 7.000.000 17/4 BBB 50% 7.500.0
00

Total biaya produksi (a) Rp 29.500.000,- Catatan


Jumlah unit produksi (b) 10 unit
Biaya produksi per unit (a) : (b) Rp 2.950.000,-

Anda mungkin juga menyukai