Anda di halaman 1dari 1

GURATAN DASAR ( 2 )

Guratan dasar merupakan goresan dasar yang membentuk huruf Hanzi. Dari 8 bentuk guratan dasar yang
telah dipelajari ( heng, shu, na, dian, wan, ti, gou, pie), ada bentuk lain yang merupakan
pengembangan/variasi dari 8 guratan . Bentuk lain guratan guratan tersebut masih terdiri dari satu guratan.
Artinya bahwa guratan tersebut ditulis dengan satu kali goresan atau satu langkah penulisan.
Berikut adalah dasar huruf Hanzi bersumber dari guratan dasar. Perhatikan dengan seksama.

1 2 3 4 5 6 7 8

9 10 11 12 13 14 15

Menulis Hanzi harus sesuai aturan penulisan. Pahami dan kenali setiap bentuk goresan tersebut. Tertiblah dalam
memulai menulis setiap guratan. Sebelum menulis huruf Hanzi, berlatihlah menulis dasar huruf Hanzi di atas
sehingga kita dapat menulis Hanzi dengan baik sesuai bihua dan bishunnya.

Latihan (练习 liànxí)

1. Tulislah dasar guratan (no 1-15) dalam buku kotak besar ( bukan buku bergaris biasa dibuat kotak )
menggunakan pensil. Perhatikan arah penulisan setiap guratan. Contoh terlampir.
2. Foto hasil latihan menulismu (seperti contoh). Kirimkan ke link presensi dan tugas W8 kelas
Mandarin.

Anda mungkin juga menyukai