Anda di halaman 1dari 19

PRESENTAS

I
KELOMPOK
2
Ragam Bahasa Indonesia dan Jenis-Jenis EBI
Anggota Kelompok

Devina Nurramdiany
Fiki Rieza Muzhaffar Windi Sri Handayani
Putri
Ragam Bahasa
Indonesia!
Apa Pengertian Ragam Bahasa Indonesia?

Apa Penyebab Terjadinya Ragam Bahasa?

Jenis-jenis Ragam Bahasa


Merupakan bentuk bahasa yang bervariasi
berdasarkan konteks pemakaian yang selaras dengan
nilai sosial masyarakat.
n
Pengertia
m B ah asa
Raga
Indonesia
Penyebab Faktor
Terjadinya Sejarah
Setiap daerah mempunyai
Ragam Bahasa kebiasaan (adat istiadat) dan
bahasa nenek moyang sendiri-
sendiri dan berbeda-beda.

Faktor Faktor
Budaya Perbedaan
Setiap daerah mempunyai Demografi
Setiap daerah memiliki
perbedaan kultur atau dataran yang berbeda
daerah hidup yang berbeda.
Jenis-jenis Ragam Bahasa

A B C
Ragam Bahasa Ragam Bahasa Ragam Bahasa
Dilihat dari Cara Dilihat Dari Cara Dilihat dari Topik
Penuturan Berkomunikasi Pembicaraan

Ragam Dialek, Ragam Lisan, Ragam Sosial,


Ragam Terpelajar, Ragam Tulis. Ragam Fungsional,
Ragam Resmi, Ragam Jurnalistik,
Ragam Tidak Ragam Sastra,
Resmi . Ragam Politik dan
Hukum.
EJAA
N
BAHASA
INDONESIA
Pengertian Ejaan Bahasa Indonesia
Jenis-jenis Ejaan
Ciri-ciri Ejaan Bahasa Indonesia
Kaidah Ejaan Bahasa Indonesia
Pengertian Ejaan
Bahasa Indonesia!

Ejaan adalah aturan tulis menulis. Secara lengkap dapat dikatakan bahwa ejaan adalah
keseluruhan peraturan tentang bagaimana melambangkan bunyi-bunyi ujaran dan
bagaimana hubungan antarlambang tersebut (pemisahan dan penggabungan dalam suatu
bahasa). Secara teknis ejaan adalah aturan tulis-menulis dalam suatu bahasa yang
berhubungan dengan penulisan huruf, pemakaian huruf, penulisan kata, penulisan unsur
serapan, dan pemakaian tanda baca.
Jenis-jenis Ejaan

Ejaan Republik/
Ejaan Van Ophusyen Ejaan Suwandi Ejaan Pembaharuan
(1901-1947) (1947-1956) (1956-1961)
Huruf y ditulis dengan j, Gabungan huruf oe Gabungan konsonan dj
contohnya: jang,sajang diubah dengan u diubah menjadi j
dalam Ejaan Republik,
contoh: kamoe-kamu gabungan vokal ai,au dan oi
yang lazim disebut diftong
ditulis berdasarkan
pelafalannya yaitu ay,au dan
oy.
Jenis-jenis Ejaan
Ejaan Baru (Lembaga Ejaan Yang
Ejaan Malindo Bahasa dan Kesusastraan) Disempurnakan
(1961-1967) (1967-1972) (EYD) (1972-2015)
Belum sempat diterapkan Gabungan konsonan Merupakan penyederhanaan
dalam kegiatan sehari- nj diubah menjadi ny serta penyempurnaan dari
hari karena saat itu pada Ejaan Suwandi atau
terjadi konfrontasi antara ejaan Republik yang dipakai
Indonesia dan Malaysia. sejak dipakai sejak bulan
Maret 1947
Jenis-jenis Ejaan
Ejaan Bahasa Indonesia
(2015-sekarang)
Ejaan ini menyempurnakan EYD, terutama dalam hal penambahan
diftong, penggunaan huruf kapital, dan cetak tebal,
Huruf diftong yang berlaku antara lain: ai,au,ei,oi.
Lafal huruf”e” menjadi tiga jenis. Contohnya seperti pada lafal petak,
kena, militer.
Penulisan cetak tebal untuk menegaskan bagian tulisan yang sudah
ditulis miring dan bagian-bagian karangan.
Huruf kapital pada nama julukan seseorang.Contohnya: Bu Haji
Kokom.
CIRI-CIRI
EJAAN
BAHASA
INDONESIA
PERBEDAA
N
sekaran
g PU E
meleng BI semakin
kurang kapi ap
dari pe a yang
dom

EYD & PU
sehing
ga men an EYD
ja
sempu di lebih
rna.

EBI
Penambahan Huruf Vokal Diftong

Huruf Diftong Posisi Awal Posisi Tengah Posisi Akhir

ai aileron Balairung pandai

au autodidak Taufik harimau

ei eigendom geiser survei

oi - boikot amboi
Penggunaan Huruf
Kapital

dalam aturan pedoman yang baru, PU


EBI, nama julukan juga harus diawali
Contoh
dengan huruf kapital.
Mengapa kau begitu ketakutan
seperti melihat Dewa Kematian?
Penggunaan Huruf Miring

A B
Huruf miring dalam Huruf miring dalam cetakan
cetakan dipakai untuk dipakai untuk menegaskan
menuliskan nama buku, atau mengkhususkan huruf,
majalah, dan surat kabar bagian kata, kata, atau
yang dikutip dalam tulisan kelompok kata.

contoh contoh
Surat kabar Suara Karya Dia bukan menipu,
tetapi ditipu.
Kaidah Ejaan
Bahasa Indonesia
Penambahan huruf vokal diftong
ei, di EYD hanya ada tiga yaitu
ai, au, dan ao

Penggunaan bilangan, pada EBI, Penggunaan tanda titik koma (;) pada
bilangan yang digunakan sebagai EBI dipakai pada akhir perincian yang
unsur nama geografi ditulis dengan berupa klausa, sedangkan pada EYD
huruf, sesangkan pada EYD tidak ada tidak ada hal yang mengaturnya.
hal yang mengaturnya.
Terimakasih!

Anda mungkin juga menyukai