Anda di halaman 1dari 18

TERMODINAMIKA 1

Pertemuan 2
Dina Adelina, S.T., M.Eng

1
BAGAIMANA BUNYI HUKUM
TERMODINAMIKA 1?

Energi tidak dapat diciptakan atau dimusnahkan hanya dapat


diubah dari satu bentuk ke bentuk lainnya.
Contohnya ?

2
BAGAIMANA BENTUK MATEMATISNYA?

Ada apa dengan pop corn?

3
CONTOH SOAL

Sebuah mesin termal menerima panas sebesar 6000 J dan


melakukan kerja sebesar 2000 J. Apakah perubahan energi dalam
mesin tersebut positif atau negatif?

4
EFISIENSI KONVERSI ENERGI

Ukuran sejauh mana suatu perangkat atau sistem dapat mengubah


energi dari satu bentuk menjadi bentuk lainnya tanpa banyak
kerugian atau pemborosan energi

Efisiensi (%) = (Keluaran Berguna / Masukan) x 100%

5
CONTOH

6
“ Efisiensi konversi energi menjadi faktor penting dalam
upaya konservasi energi dan pengembangan teknologi
yang lebih efisien. Semakin tinggi efisiensi suatu sistem,
semakin sedikit energi yang terbuang, dan semakin efisien
pemanfaatan sumber daya energi “

Tetapi, apakah mungkin mesin punya efisiensi 100%?

7
BENTUK-BENTUK ENERGI

1. Energi kinetik
2. Energi potensial
3. Energi listrik
4. Energi elektromagnetik
5. Energi mekanik
6. Energi nuklir
8
TRANSFER ENERGI OLEH KALOR

Bagaimana kalor mengalir?


Apakah bisa sebaliknya?
Contohnya apa?
Transfer kalor tersebut dikarenakan adanya
perbedaan suhu antara sistem dan lingkungan
Percobaan Joule tentang kalor sebagai transfer energi

9
ILUSTRASI

10
ADA 3 MEKANISME UTAMA TRANSFER
PANAS

11
TRANSFER ENERGI OLEH USAHA

Keterangan:
W = usaha (Joule);
F = gaya (N);
s = perpindahan (m).

12
KERJA PADA PISTON

W=P⋅ΔV

13
BENTUK-BENTUK MEKANIKA USAHA

Usaha Positif (Usaha yang Meningkatkan Energi Mekanik)

14
USAHA NEGATIF (USAHA YANG
MENGURANGI ENERGI MEKANIK)

15
USAHA DALAM MEKANISME
SEDERHANA

16
USAHA DALAM SISTEM PEGAS

17
TERIMA KASIH

18

Anda mungkin juga menyukai