Anda di halaman 1dari 24

LAPORAN

UKK ( UJIAN KOMPETENSI KEJURUAN )


TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN
Laporan Ini Disusun untuk Memenuhi Tugas Ujian Praktik Kejuruan
Teknik Komputer dan Jaringan

DISUSUN OLEH :

NAMA : EVI NUR SETIYO NINGSIH


NO : 13
KELAS : XII TKJ 3

SMK NEGERI JENAWI


TAHUN PELAJARAN 2022/2023
KATA PENGANTAR

Dengan mengucap puji syukur atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas
rahmat dan hidayah-Nya saya dapat menyelesaikan hasil laporan praktik teori kejuruan ini.
Laporan ini disusun sebagai salah satu syarat untuk lulus ujian praktik teori kejuruan
tahun pelajaran 2022/2023, laporan ini berisi tentang pengkonfirasian mikrotik. Tak lupa saya
ucapkan terima kasih kepada Bapak Eko Mei Shodiq Sri S, S. Kom, Bapak Dwi Ngatmono,
S. Kom, Bapak Kristianto Handoyo Putro, S. Kom dan kepada guru produktif TKJ yang
lainnya atas bimbingan dan arahannya selama ini.
Demikian laporan ini saya buat, semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi para
pembaca dalam belajar dan hasilnya dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.
Selanjutnya saya sangan mengharapkan kritik dan saran dari pembaca sehingga akan
menumbuhkan rasa syukur kami kepada rahmat Allah SWT dan dalam hal perbaikan
makalah ini ke depaannya.

Penyusun

EVI NUR SETIYO NINGSIH

III
DAFTAR ISI

JUDUL...........................................................................................................................I
HALAMAN PENGESAHAN......................................................................................II
KATA PENGANTAR..................................................................................................III
DAFTAR ISI.................................................................................................................IV
BAB I PENDAHULUAN
 Latar Belakang........................................................................................1
 Tujuan.....................................................................................................1
 Alat dan Bahan.......................................................................................2
BAB II PELAKSANAAN
 Waktu Pelaksanaan.................................................................................3
 Kegiatan..................................................................................................3
 Konfigurasi Router ( mikrotik )..............................................................4
BAB III TROUBELE SHOOTING DAN PEMBENAHAN.......................................20
BAB IV PENUTUP DAN SARAN..............................................................................21

IV
BAB I
PENDAHULUAN

 Latar Belakang

Ujian Kompetensi Kejuruan ( UKK ) Teknik Komputer dan Jaringan adalah salah satu
syarat kelulusan yang harus dilakukan siswa – siswi kelas XII dengan Program Kejuruan
Teknik Komputer dan Jaringan ( TKJ ) SMK NEGERI JENAWI. Oleh karena itu, siswa –
siswi SMK NEGERI JENAWI harus mampu menghasilkan hasil dari syarat kelulusan
tersebut.
Dengan diadakan UKK ini diharapkan dapat menambah kreatifitas siswa-siswi dan kelak
dapat menghasilkan karya yang lebih baik.

 Tujuan

Tujuan diadakannya UKK pada siswa – siswi SMK NEGERI JENAWI adalah untuk
mencetak pelajar agar apa yang telah didapatkan dari mat pelajaran dalam Keahlian
Komputer dan Jaringan yang dimulai dari kelas X sampai XII bisa dimanfaatkan dan di
praktikkan didepan para penguji. Jadi, siswa-siswi dituntut agar bisa mempersiapkan materi
fsisk dan metalnya supa dalam penyampaian kepada penguji lebih dimengerti.
UKK juga bermanfaat agar siswa-siswi bisa lebih mandiri pada saat lulus dari SMK
NEGERI JENAWI sehingga bisa bersaing secara sehat dan optimal baik dalam dunia kerja
maupun melanjutjan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi lagi.

1
ALAT DAN BAHAN
1.) 2 PC 5.) Creamping Tools

2. ) 2 Router 6.) 6 Buah RJ

3.) 3 Kabel LAN 7.) Land Tester

4.) Gunting 8.)Handphone


2
BAB 2
PELAKSANAAN

 Waktu Pelaksanaan

Ujian Kompetensi Kejuruan ( UKK ) dilaksanakan pada hari Senin tanggal 16 Maret
2023 pukul 08.00 WIB s/d Selesai.
Dalam praktik teori kejuruan ini siswa-siswi diminta untuk membuat sebuah topologi
jaringan dengan 2 buah PC, 2 Router, kemudian menyeting dan mengkonfigurasikan 2 buah
router tersebut dengan ketentuan Router A digunakan untuk menhubungkan internet ke PC
sedangkan Roter B dijadikan WLAN.

 Kegiatan
Konfigurasi Mikrotik
* Langkah – langkah :
1. Pasang Router Mikrotik, tancapkan charger ( Power ) router pada stop jontak dan pada
pada
Router.
2. Lepaskan kabel LAN PC ( Kabel Internet ), lalu tancapkan pada Raouter A di port 1
3. Tancapkan kabel baru yang mengarahg pada port 2 Router A ke Internet PC 1
4. Tancapkan kabel baru yang mengarah pada port 3 Router B ke internta PC 2

* Pengujian

1. Pindah kabel yang mengarah pada internet PC 1 ke port 1 Router B


2. Pindah kabel yang mengarah pada port 3 Router B ke port 2 router B
4. Tancapkan kabel baru yang mengarah pada port 4 Router B ke PC 1
3

KONFIGURASI ROUTER ( Mikrotik)


Router A
1.Langkah pertama connectkan winbox

2.Masuk pada Winbox,isikan Password,lalu Change Now


4

3. Selanjutnya isikan idenity:Router_A_EVI

4.Masuk pasa Interface pilih pada VLAN + isikan


Name: siswa
VLAN ID:10
Interface:ether2

5
5.Tambahkan pada VLAN
Name:guru
VLAN ID:20
Interface:ether2

6.Pilih pada IP>Address isikan


Ether1: 192.168.30.13/24
Siswa : 192.168.40.1/24
Guru : 192.168.60.1/24
Wlan : 192.168.80.1/24
6
7.IP > DNS isikan Servers :8.8.8.8 & 8.8.4.4,jangan lupa centang Allow.

8.IP > Firewall > NAT pada General Isikan


Chain:Srcnat
Out Interface: ether1
Action: Masquerade

9.IP>Routes> + isikan Gateway : 192.168.30.1


10.IP>DHCP Server>DHCP Setup> + arahkan pada Siswa & Guru
8
Jangan lupa ganti IP Pool menjadi 10 - 50

11.Wireless>Wifi Interface : Aktifkan Wlan > Security Profil> + Isikan


Name:password,
centang WPA PSK & WPA2 PSK
Isikan password:12345678
9
12.Wifi interface > + > Wireless Isikan
Mode : ap bridge
SSID :UKK_Nomor absen
Security Profile: password

13.IP>Hotspot>Servers>Hotspot Setup arahkan pada Wlan,isikan DNS Name :


portalsmk.sch.id

10
14.IP>Hotspot>Server Profil>Klik hsprof1>Login : Hilangkan centang pada Cookie

15.IP>Hotspot>User Profiles> + isikan


Name: 512kbps, Shared Users: 1, Rate Limit:512k/512k
Name: 256kbps, Shared Users: 5, Rate Limit:256k/256k
Name: 128kbps, Shared Users: 5, Rate Limit:128k/128k

11
16.IP>Hotspot>Users> + isikan
Name: kepalasekolah, Password:123, Profil:512kbps, Name: guru, Password:456,
Profil:256kbps, Name: siswa, Password:789, Profil:128kbps

17.Masuk pada Files,lalu ubah tampilan hotspot dengan “Selamat Datang di Hotspot SMK N
JENAWI

12
*Tampilan Hotspot
13
LANGKAH-LANGKAH SETTING ROUTER B
1.Langkah pertama connectkan winbox

2.Masuk pada Winbox, isikan password

14

3.System>Identity:Router_B_EVI
4.Bridge> + Tanpa merubah apapun langsung Apply,OK

15
5.Bridge>Ports> + isikan Interface: ether1
isikan Interface: ether2
isikan Interface: ether4

6.Switch>VLAN> + Isikan VLAN ID:10, Ports: ether1 & ether2


7.Switch>VLAN> + Isikan VLAN ID:20, Ports: ether1 & ether4

8.Switch>Port,klik pada ether1 isikan VLAN Mode:secure,VLAN Header:add if missing


16

9.Switch>Port,klik pada ether2 isikan VLAN Mode:secure,VLAN Header:always strip,


VLAN ID:10

10.Switch>Port,klik pada ether4 isikan VLAN Mode:secure,VLAN Header:always strip,


VLAN ID:20
17
11.Setelah settingan A & B selesai check internet & IP pada PC A,bila berhasil akan muncul
ip seperti tampilan di bawah.

12.Check internet pada PC B,dan check IP ,bila berhasil ip akan muncul seperti tampilan di
bawah
18
BAB III
TROUBLE SHOOTING DAN PEMBENAHAN

Trouble yang di alami adalah pada saat penggunaan alat Land Tester tidak berfungsi
dengan benar.
Yang harus di lakukan pada hal tersebut adalah dengan tidak terburu-buru,dan segera
meminjam alat teman sebelah.
Selain hal tersebut tidak ada kendala apapun.
19
BAB VI
PENUTUP

Puji Syukur kita panjatkan Kehadirat Allah SWT, Berkat Rahmat dan Hidayah-Nya
saya dapat menyelesaikan Laporan dengan baik. Dengan diadakan UKK ini saya semakin
mengerti dan memahami cara mengkonfigurasi mikrotik dengan setingan-setingan laiinya
dengan benar. Saya selalu menyususn Laporan UKK berharap semoga Laporan ini nentinya
dapat berguna bagi adik-adik kelas kami.

SARAN :
Sekolahan seharusnya lebih memperhatikan alat-alat praktik dengan baik sehingga murid
tidak mengalam kesusahan saat melakukan ujian. Terimakasih kepada pihak sekolah yang
telah memberikan fasilitas dan bimbingan yang baik.

PESAN :
Terimakasih khusunya kepada Bapak Eko Mei Shodiq Sri S, S. Kom, Bapak Dwi Ngatmono,
S. Kom, Bapak Kristianto Handoyo Putro, S. Kom dan kepada guru produktif TKJ yang
lainnya atas bimbingan dan arahannya selama ini. Sehingga membuat saya bisa mengerjakan
UKK ini dengan baik.
Saya selaku penyusun meminta maaf sebesar-besarnya apabila banyak kesalahan
dalam laporan ini. Kritik dan saran saya harapkan dari pembaca untuk m,enyempurnakan
laporan ini.

Cukup sekian laporan dari saya apabila terdapat kalimat atau kata – kata yang kurang
berkenan sekali lagi saya meminta maaf sebesar-besarnya.

20

Anda mungkin juga menyukai