Anda di halaman 1dari 8

Tugas Dan Fungsi Direktur Pendidikan

Direktur Pendidikan memiliki tugas merumuskan program dan mengoordinasikan


pelaksanaan kegiatan di bidang pengajaran, pembelajaran, dan pengelolaan sumber daya
pendukung pembelajaran proses pendidikan di Sekolah Notre Dame yang memenuhi standar
nasional pendidikan Usia Dini, Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah

Direktur Pendidikan memiliki fungsi:


1. Membantu Pengurus Yayasan Notre Dame Jakarta dalam perumusan kebijakan
strategis di bidang pengajaran, pembelajaran, dan pengelolaan sumber daya
pendukung pembelajaran proses pendidikan di Sekolah Notre Dame yang memenuhi
standar nasional pendidikan Usia Dini, Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah;
2. Membantu Pengurus Yayasan Notre Dame Jakarta dalam perumusan rencana strategis
di bidang pengajaran, dan pengelolaan sumber daya pendukung pembelajaran proses
pendidikan di Sekolah Notre Dame yang memenuhi standar nasional pendidikan Usia
Dini, Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah;
3. Membantu Pengurus Yayasan Notre Dame Jakarta dalam menjajaki dan
mengembangkan serta mengimplementasikan kerjasama terkait bidang pendidikan
Usia Dini, Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah;
4. Merumuskan program dan kegiatan serta mengusulkan rencana anggaran di bidang
pengajaran, pembelajaran, dan pengelolaan sumber daya pendukung pembelajaran;
5. Mengarahkan Kepala Bidang Penelitian dan Pengembangan Kurikulum, Kepala
Bidang Campus Ministry dan Rektor dalam pencapaian indikator kinerja kunci;
6. Mengoordinasikan program dan kegiatan Kepala Bidang Penelitian dan
Pengembangan Kurikulum, Kepala Bidang Campus Ministry dan Rektor;
7. Menyusun, mengkaji dan memperbaharui berbagai pedoman terkait pengajaran,
pembelajaran, dan pengelolaan sumber daya pendukung pembelajaran;
8. Mengoordinasikan perumusan prosedur operasional baku bagi kegiatan pengajaran,
pembelajaran, dan pengelolaan sumber daya pendukung pembelajaran;
9. Mengoordinasikan penyelenggaraan dan pelaksanaan kegiatan:
a. Administrasi pembelajaran, Seleksi Siswa Baru, Kalender Akademik, Jadwal
Pembelajaran, Ulangan Harian, Ujian Semester, Ujian Akhir dan Graduasi;
b. Pengelolaan Pembelajaran dan Pengembangan Pembelajaran;
10. Bersama dengan Staf Ahli Informasi dan Teknologi mengembangkan sistem
informasi di bidang pengajaran, pembelajaran, dan pengelolaan sumber daya
pendukung pembelajaran;
11. Mengoordinasikan penyelenggaraan kegiatan pengelolaan sumber daya pembelajaran,
yang meliputi:
a. Pengaturan penggunaan ruang-ruang kelas dan media pembelajaran lainnya;
b. Pengelolaan sistem pembelajaran jarak jauh dan e-learning;
12. Mengawasi, mengendalikan, dan mengevaluasi penyelenggaraan program dan
kegiatan di bidang pengajaran, pembelajaran, dan pengelolaan sumber daya
pendukung pembelajaran;
13. Menyusun laporan penyelenggaraan program dan kegiatan di bidang pengajaran,
pembelajaran, dan pengelolaan sumber daya pendukung pembelajaran kepada
Pengurus Yayasan Notre Dame Jakarta
Tugas Dan Fungsi Direktur Sumber Daya Manusia

Direktur Sumber Daya Manusia memiliki tugas merumuskan program, mengoordinasikan


pelaksanaan dan melaporkan kegiatan di bidang manajemen sumber daya manusia, untuk
menjamin tersedianya sumber daya manusia sesuai kebutuhan proses pendidikan di Yayasan
Notre Jakarta secara tepat jumlah, tepat waktu dan tepat kualifikasi untuk setiap posisi.

Direktur Sumber Daya Manusia memiliki fungsi:

1. Membantu Pengurus Yayasan Notre Dame Jakarta dalam perumusan kebijakan


strategis yang menjamin tersedianya sumber daya manusia sesuai kebutuhan proses
pendidikan di Yayasan Notre Dame Jakarta secara tepat jumlah, tepat waktu dan tepat
kualifikasi untuk setiap posisi;
2. Membantu Pengurus Yayasan Notre Dame Jakarta dalam perumusan rencana strategis
di bidang manajemen sumber daya manusia;
3. Membantu Pengurus Yayasan Notre Dame Jakarta dalam menjajaki dan
mengembangkan serta mengimplementasikan kerjasama terkait bidang manajemen
sumber daya manusia;
4. Merumuskan program dan kegiatan di bidang manajemen sumber daya manusia;
5. Mengusulkan rencana anggaran di bidang manajemen sumber daya manusia;
6. Mengarahkan Sekretaris Direktorat Sumber Daya Manusia dan Pusat Asesmen dan
Pengembangan Sumber Daya Manusia dalam pencapaian indikator kinerja kunci
Direktorat Sumber Daya Manusia;
7. Menyusun, mengkaji dan memperbaharui berbagai pedoman terkait manajemen
sumber daya manusia di Yayasan Notre Dame Jakarta;
8. Merumuskan prosedur operasional baku bagi kegiatan manajemen sumber daya
manusia di Yayasan Notre Dame Jakarta;
9. Mengoordinasikan pelaksanaan kegiatan manajemen sumber daya manusia (SDM),
yang meliputi:
a. penyusunan dan penetapan kebutuhan SDM;
b. pengadaan SDM;
c. pelatihan dan pengembangan SDM;
d. perancangan jalur karir di lingkungan Unpad;
e. pengembangan karier SDM;
f. pelaksanaan promosi dan mutasi SDM;
g. penilaian kinerja SDM;
h. perancangan remunerasi dan pemberian penghargaan bagi SDM;
i. pengawasan disiplin SDM;
j. retensi dan pemberhentian SDM;
k. pemrosesan administrasi kepegawaian;

10. Mengoordinasikan pembinaan kepegawaian bagi Tenaga Kependidikan dengan


seluruh Pimpinan di unit kerja masing-masing;
11. Bersama dengan Staf Ahli Informasi dan Teknologi mengembangkan sistem
informasi di bidang manajemen sumber daya manusia;
12. Mengawasi, mengendalikan, dan mengevaluasi penyelenggaraan program dan
kegiatan di bidang manajemen sumber daya manusia;
13. Menyusun dan menyerahkan laporan penyelenggaraan program dan kegiatan berkala
di bidangnya kepada Pengurus Yayasan Notre Dame Jakarta.
Tugas Dan Fungsi Direktur Keuangan

Direktur Keuangan dan Tresuri memiliki tugas untuk merumuskan program,


mengoordinasikan pelaksanaan dan melaporkan kegiatan di bidang keuangan dan tresuri,
menjamin terlaksananya pengelolaan keuangan, akuntansi, dan tresuri yang sesuai dengan
kebutuhan, pengawasan, dan proses bisnis yang sehat.

Direktur Keuangan memiliki fungsi:


1. Membantu Pengurus Yayasan Notre Dame Jakarta dalam perumusan kebijakan strategis di
bidang keuangan yang dapat menjamin terlaksananya pengelolaan keuangan, akuntansi, dan
tresuri yang sesuai dengan kebutuhan, pengawasan, dan proses bisnis yang sehat;
2. Membantu Wakil Rektor Bidang Sumber Daya dan Keuangan dalam perumusan rencana
strategis di bidang keuangan;
3. Membantu Pengurus Yayasan Notre Dame Jakarta dalam menjajaki dan mengembangkan
serta mengimplementasikan kerjasama dengan lembaga keuangan dan terkait pengumpulan
dan pengelolaan dana abadi;
4. Merumuskan program dan kegiatan di bidang keuangan;
5. Mengusulkan rencana anggaran di bidang keuangan;
6. Mengarahkan dalam pencapaian indikator kinerja kunci Direktorat Keuangan;
7. Menyusun, mengkaji dan memperbaharui berbagai pedoman terkait keuangan;
8. Merumuskan prosedur operasional baku bagi kegiatan pengelolaan keuangan di Pengurus
Yayasan Notre Dame Jakarta;
8. Mengoordinasikan pelaksanaan kegiatan:
a. pengelolaan keuangan dari seluruh unit kerja di lingkungan Yayasan Notre Dame
Jakarta;
b. urusan pembiayaan dari seluruh unit kerja di lingkungan Yayasan Notre Dame
Jakarta;

urusan tresuri;
pemanfaatan sumber-sumber keuangan dari dana masyarakat dan rupiah murni;

akuntansi dan audit keuangan;

pengelolaan dana abadi Unpad;

bersama dengan Direktur Perencanaan dan Sistem Informasi mengembangkan sistem


informasi di bidang keuangan dan tresuri;

mengawasi, mengendalikan, dan mengevaluasi penyelenggaraan program dan kegiatan di


bidang keuangan dan tresuri;

berkoordinasi dengan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dalam pengendalian pelaksanaan


anggaran;

bersama dengan Direktur Perencanaan dan Sistem Informasi menetapkan alokasi anggaran
untuk pembiayaan program dan kegiatan yang telah ditetapkan; dan
menyusun dan menyerahkan laporan penyelenggaraan program dan kegiatan berkala di
bidangnya kepada Wakil Rektor Bidang Sumber Daya dan Keuangan.

Anda mungkin juga menyukai