Anda di halaman 1dari 3

PROGRAM KERJA BIRO KREATIVITAS DAN PENDIDIKAN

Koordinator: Fitry Wau

NO NAMA SASARAN TUJUAN PENANGGUNG TEMPAT & ANGGARAN


KEGIATAN JAWAB WAKTU SUBSIDI SWADAYA JUMLAH
1. PATMOS Anak-anak Mengajar mata Sheryl, Stefanie, Tempat: Panti Rp100.000/ Rp800.000
Teaching Day PATMOS pelajaran kepada dan Natalia Asuhan Patmos per selama
anak-anak di pertemuan kepengurusan
PATMOS dan Waktu:
membangun 1x/bulan; Sabtu,
kearaban antara pukul 14.00-
pengurus dan 17.30 WITA
lingkungan
PATMOS.
2. Social Media Pengurus Mengaktifkan Marina dan Kondisional; Rp50.000/
Management dan dan mengelola Stefanie minimal 1x tahun
Anggota akun media post/ minggu
UKM sosial UKM
Oikumene Oikumene
dengan
mengunggah
dokumentasi
kegiatan yang
dilakukan oleh
pengurus serta
unggahan
lainnya

3. Ucapan Pengurus Mewujudkan dan Valen dan Excel Kondisional Rp0


Perayaan dan membangun rasa
Anggota toleransi sesama
UKM umat beragama
Oikumene dan internal
pengurus UKM
Oikumene
4. Bible Pengurus Memperoleh Ocha Tempat: Rp20.000/
Discussion dan pengetahuan Sekretariat pertemuan
Anggota mengenai isu UKM
UKM atau topik Oikumene
Oikumene tertentu
berdasarkan Waktu:
Alkitab 1x/2 bulan;
Weekdays,
pukul 18.00-
20.00 WITA

Keterangan:
1. PATMOS Teaching Day:
- Pelaksanaan selalu diprioritaskan pada minggu pertama
- First meeting (ibadah dan perkenalan): Sabtu, 2 Maret 2024
- To-do: jadwal pelaksanaan kegiatan dan pengajar, penatalayan ibadah, list perlengkapan
2. SMM:
- Kebutuhan dana ditujukan untuk membeli akun private premium dengan masa aktif seumur hidup (life-time subscription).
- Media yang diutamakan adalah instagram dan tiktok
- Pastikan untuk ikut hadir dalam program kerja biro lainnya.
- Unggahan lainnya dapat berupa ayat-ayat Alkitab atau quotes tokoh gereja (dipilih bergilir oleh anggota biro)

3. Ucapan Perayaan:
- Link gform keanggotaan (tanggal ultah dan foto):
https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSfZepE8HzaYDQk3MvlEuBRAjBFEQlpw5eEK3TR0QfL2wu6IQg/viewform?usp=sf_link
- Pendataan diusahakan dapat diselesaikan dan program kerja dapat dimulai secepatnya
4. Bible Discussion
- To-do: sistem dan alur diskusi, jadwal mentor, tema, dan waktu pelaksanaan
- Tema yang dibahas berkaitan dengan isu-isu sosial yang penting didiskusikan oleh mahasiswa. Contoh-contoh sub tema: drugs,
sex&marriage, lgbt+

Catatan: to-do list setiap program kerja harus dirampungkan sebelum pelaksanaan perdana program kerja terdekat.

Anda mungkin juga menyukai