Anda di halaman 1dari 18

𝐴

𝐴∶𝐵
𝐵

Besaran A dan B dkatakan berbanding senilai Besaran A dan B dkatakan berbanding berbalik
bilamana memenuhi ketentuan, sebagai berikut: nilai bilamana memenuhi ketentuan, sebagai
berikut:
a) Jika A diperbesar 𝑥 kali, maka besaran B
juga diperbesar 𝑥 kali. a) Jika A diperbesar 𝑥 kali, maka besaran B
menjadi diperkecil 𝑥 kali.
b) Jika A diperkecil 𝑥 kali, maka besaran B
juga diperkecil 𝑥 kali. b) Jika A diperkecil 𝑥 kali, maka besaran B
menjadi diperbesar 𝑥 kali.
Contoh kejadian: Contoh kejadian:
Jumlah tabungan dengan waktu penyimpanan, Banyak pekerja dengan waktu penyelesaian,
Banyak barang dengan jumlah harga, dll. Kecepatan sebuah kendaraan dengan waktu
tempuh, dll.
Misal:

Tabel di bawah ini menunjukkan hubungan antara banyak Misal:


buah jeruk yang dibeli dan harga buah jeuk yang harus Tabel di bawah ini menunjukkan hubungan antara kecepatan suatu
dibayar. kendaraan dengan waktu yang diperlukan untuk menempuh jarak
200 km.

Perbandingan banyaknya buah jeruk dengan Antara waktu dan kecepatan merupakan perbandingan yang
perbandingan harga buah jeruk adalah sama. saling berkebalikan.
Rumus: Rumus:
𝑎1 𝑏1 𝑎1 𝑏2
= =
𝑎2 𝑏2 𝑎2 𝑏1
Contoh Soal Contoh Soal:
Harga 5 buah buku tulis adalah Rp7.500,00. Jika ingin Sebuah kereta api berjalan selama 5 jam dengan
membeli 8 buah buku tulis, berapakah uang yang harus kecepatan rata-rata 56 km/jam. Jika kereta api yang lain
dikeluarkan? dapat menempuh jarak tersebut dalam waktu 4 jam,
tentukan kecepatan rata-ratanya!
Jawab:
Jawab:

Diket: 𝑎1 = 5 buah buku tulis Diket: 𝑎1 = 5 𝑗𝑎𝑚


𝑏1 = Rp7.500,00 𝑏1 = 56 𝑘𝑚/𝑗𝑎𝑚
𝑎2 = 8 buah buku tulis 𝑎2 = 4 𝑗𝑎𝑚
Ditanya: Harga untuk 8 buah buku tulis atau 𝑏2 Ditanya: Kecepatan rata-rata kereta api dalam 4 jam atau 𝑏2
Penyelesaian: Penyelesaian:
Rumus: Rumus:
𝑎1 𝑎2 𝑎1 𝑎2
= =
𝑏1 𝑏2 𝑏2 𝑏1
Contoh Soal: Contoh Soal:
Suatu rumah dikerjakan oleh 6 pekerja ,menghabiskan biaya Sebuah pondok pesantren putri memiliki persediaan beras yang
untuk menggajinya sebesar Rp 300.000,00. Akan tetapi, pemilik cukup untuk 35 anak selama 24 hari. Berapa hari beras itu akan
rumah akan mempercepat waktu penyelesaiannya maka habis jika penghuni pondok bertambah 5 anak?
pekerja ditambah menjadi 8 orang, berapakah jumlah uang Jawab:
yang dikeluarkan untuk menggajinya?
Jawab: Diket: 𝑎1 = 35 anak
𝑏1 = 24 hari
𝑎2 = 35 + 5 = 40 anak
Ditanya: Berapa hari beras akan habis jika bertambah 5 anak
atau 𝑏2
Penyelesaian:

Jadi, jika penghuni


bertambah 5 anak
maka beras tersebut
akan habis dalam 21
Jadi, jumlah uang yang harus dikeluarkan adalah hari.
Rp400.000,00
Penulisan skala adalah menggunakan perbandingan
antara jarak peta dengan jarak sebenarnya dengan
satuan panjang dalam cm.

Contoh:

Jarak 150 km dapat dilalui dalam waktu 3 jam. Maka


kecepatannya adalah…km/jam
Contoh: Jawab
Jarak kota A dan B pada peta berskala 1:250.000 adalah 2
𝐽
cm. Maka jarak kota A dan B sesungguhnya adalah…km 𝐾=
𝑊
Jawab
150 𝑘𝑚
=
3 𝑗𝑎𝑚
= 50 𝑘𝑚/𝑗𝑎𝑚

Jadi, kecepatannya adalah 50 km/jam


Model adalah barang tiruan kecil dengan bentuk persis seperti yang ditiru. Contoh: model pesawat
terbang, model mobil, dll.

Contoh:

Jawab
Misal, lebar model mobil = 𝑥
𝑝𝑎𝑛𝑗𝑎𝑛𝑔 𝑝𝑎𝑑𝑎 𝑚𝑜𝑑𝑒𝑙 𝑙𝑒𝑏𝑎𝑟 𝑝𝑎𝑑𝑎 𝑚𝑜𝑑𝑒𝑙 9 𝑐𝑚 𝑥
= ⟺ =
𝑝𝑎𝑛𝑗𝑎𝑛𝑔 𝑠𝑒𝑏𝑏𝑒𝑛𝑎𝑟𝑛𝑦𝑎 𝑙𝑒𝑏𝑎𝑟 𝑠𝑒𝑏𝑒𝑛𝑎𝑟𝑛𝑦𝑎 3,6 𝑚 1,6 𝑚
9 × 1,6
⟺ =𝑥
3,6
14,4
⟺𝑥=
3,6
⟺𝑥=4
Jadi, lebar model mobil tersebut adalah 4 cm
Skala yang dapat digunakan untuk mengukur suhu antara lain Celcius, Reamur, Fahrenheit, dan Kelvin.
Keempat skala tersebut mempunyai perbedaan dalam pengukuran suhu.

Contoh:
°C

Jawab

𝐶 𝑅 25 𝑅 𝐶 𝐹 − 32 25 𝐹 − 32 𝐶 𝐾 − 273 25 𝐾 − 273
= ⟺ = = ⟺ = = ⟺ =
5 4 5 4 5 9 5 9 5 5 5 5
⟺ 5𝑅 = 25 × 4 25 × 9 ⟺ 25 = 𝐾 − 273
⟺ = 𝐹 − 32
5
⟺ 5𝑅 = 100 ⟺ 𝐾 = 25 + 273
⟺ 45 = 𝐹 − 32
⟺ 𝑅 = 20 ⟺ 𝐾 = 298
⟺ 𝐹 = 77

Jadi, 𝟐𝟓°𝑪 = 𝟐𝟎°𝑹 = 𝟕𝟕°𝑭 = 𝟐𝟗𝟖 𝑲


1. Harga 2 kg bawang merah adalah Rp5.000, tentukan 4 kg bawang merah adalah …
a. Rp5.000,00
b. Rp15.000,00
c. Rp10.000,00
d. Rp20.000,00

2. Harga 7 kg telur adalah Rp 14.000, tentukan harga 2 kg telur…


a. 2.000
b. 6.000
c. 4.000
d. 8.000
3. Sebanyak 150 ekor sapi dapat menghabiskan persediaan makanan yang ada dalam waktu 2 bulan. Jika 50 ekor
sapi telah dijual, berapa hari lagi persediaan makanan akan habis?
a. 50 hari
b. 90 hari
c. 70 hari
d. 120 hari
4. Jika waktu 100 hari ayam ternak dapat diurus 5 pegawai, maka dalam waktu 50 hari berapa pegawai yang
dibutuhkan? … pegawai
a. 4
b. 6
c. 8
d. 10

5. Jika dalam waktu 10 hari ayam ternak dapat bertelur sebanyak 100 butir, maka dalam waktu 2 hari berapa telur
yang dihasilkan …
a. 10
b. 40
c. 20
d. 50

6. Jika dua bangku panjang dapat diisi 6 orang, maka perlu berapa bangku panjang untuk 264 orang…
a. 44
b. 90
c. 88
d. 99
7. Jika 20 orang dapat menyelesaikan pembangunan rumah dalam waktu 60 hari. Setelah 12 hari bekerja,
pekerjaan terhenti selama 8 hari. Berapakah tambahan pekerjaan yang diperlukan agar pekerjaan tepat waktu?
a. 4 pekerja
b. 12 pekerja
c. 8 pekerja
d. 16 pekerja
8. Sebuah sepeda motor dapat menempuh jarak sejauh 100 km dengan menghabiskan bensin sebanyak 2 liter. Jika
sepeda motor tersebut ingin dipakai untuk menempuh jarak sejauh 150 km maka memerlukan bensin … liter
a. 2
b. 4
c. 3
d. 5
9. Diketahui perbandingan berat karung A dan B = 5 : 3, jika selisih berat kedua karung adalah 20 kg. tentukan barat
karung A dan karung B berturut-turut..
a. 30 kg dan 50 kg
b. 50 kg dan 30 kg
c. 30 kg dan 30 kg
d. 50 kg dan 50 kg
10. Panjang persegi panjang adalah12 cm dan luasnya adalah 72 cm2. Perbandingan panjang dan lebarnya
adalah….
a. 1:2
b. 2:1
c. 1:6
d. 6:1
11. Sebuah pesawat terbang panjangnya 40 meter dan lebarnya 10 meter. Jika dibuatkan pesawat model
dengan panjang 8 cm, maka lebarnya adalah…cm.
a. 2
b. 4
c. 6
d. 10
12. Jika jarak 25 km tergambar 4 cm pada peta, maka peta itu menggunakan skala..
a. 1: 625
b. 1: 6.250
c. 1: 62.500
d. 1: 625.000
13. Dengan kecepatan 30 km/jam dan membutuhkan waktu 30 menit, maka jarak yang ditempuh adalah … km.
a. 900
b. 60
c. 15
d. 1
14. Jarak 150 km dapat ditempuh oleh Jody selama 2 jam. Maka kecepatan Jody adalah…km/jam.
a. 30
b. 75
c. 300
d. 750
15. Sondang pergi ke kota yang jaraknya 100 km dari rumahnya. Dia naik bus dengan kecepatan 80 km/jam. Jika
dia berangkat pukul 06.30 maka dia akan sampai dikota pada pukul….
a. 07.45
b. 07.55
c. 08.45
d. 08.55
1. Diketahui sebuah model pesawat ari mempunyai 6. Perbandingan kelereng Joni dan Jeno adalah 5 ∶ 3. Jumlah
ukuran panjang 60 cm dan lebar 36 cm. Jika Panjang kelereng keduanya 24 butir. Selesih kelereng mereka
pesawat sebenarnya adalah 40 m, hitunglah lebar adalah…..butir.
pesawat sebenarnya!
7. Untuk membuat 9 loyang kue diperlukan 6 kg tepung
2. Sebuah lemari mempunyai ukuran panjang 100 cm, terigu. Suatu toko ingin membuat 12 loyang kue. Banyak
lebar 60 cm, dan tinggi 200 cm. Jika dibuat model tepung terigu yang diperlukan adalah….kg.
lemari dengan tinggi 20 cm, carilah panjang model
8. Reksi tiba di Pekanbaru pada pukul 16.50. Dia berangkat
lemari tersebut!
dari Jambi yang jaraknya 250 km dengan menggunakan
3. Sebuah menara air mempunyai ukuran panjang 3 m, kendaraan berkecepatan 75 km/jam. Reksi berangkat dari
lebar 2,4 m, dan tinggi 10 m. Jika panjang menara Jambi pada pukul…
pada model adalah 5 cm, carilah lebar dan tinggi
9. Tentukan bentuk sederhana dari perbandingan berikut.
Menara pada model!
a) 75 𝑐𝑚 : 90 𝑐𝑚
4. Suhu pada suatu kota pada musim hujan adalah 16°𝑅.
Jika dihitung dalam skala Fahrenheit, berapakah suhu b) 75 𝑚𝑚2 : 4,5 𝑐𝑚2
kota tersebut? c) 8 bulan : 1,5 tahun
5. Suhu tubuh Sana dalam Fahrenheit yaitu 95°𝐹. Jika 10. Ukuran sebuah foto (landscape) adalah 6 𝑐𝑚 × 9 𝑐𝑚. Foto
ingin dinyatakan dalam skala Kelvin berapakah suhu tersebut diperbesar sehingga sisi yang panjang menjadi 72
tubuh Sana? cm. Perbandingan luas foto sebelum dan sesudah
diperbesar adalah…
1. Sebuah lemari mempunyai ukuran panjang 100
cm, lebar 60 cm, dan tinggi 200 cm. Jika dibuat
model lemari dengan tinggi 20 cm, carilah
panjang model lemari tersebut!
1. Suhu tubuh Sana dalam Fahrenheit yaitu 95°𝐹.
Jika ingin dinyatakan dalam skala Kelvin
berapakah suhu tubuh Sana?
1. Diketahui sebuah model pesawat ari mempunyai
ukuran panjang 60 cm dan lebar 36 cm. Jika Panjang
pesawat sebenarnya adalah 40 m, hitunglah lebar
pesawat sebenarnya!

2. Sebuah lemari mempunyai ukuran panjang 100 cm,


lebar 60 cm, dan tinggi 200 cm. Jika dibuat model
lemari dengan tinggi 20 cm, carilah panjang model
lemari tersebut!

3. Sebuah menara air mempunyai ukuran panjang 3 m,


lebar 2,4 m, dan tinggi 10 m. Jika panjang menara
pada model adalah 5 cm, carilah lebar dan tinggi
Menara pada model!

4. Suhu pada suatu kota pada musim hujan adalah 16°𝑅.


Jika dihitung dalam skala Fahrenheit, berapakah suhu
kota tersebut?

5. Suhu tubuh Sana dalam Fahrenheit yaitu 95°𝐹. Jika


ingin dinyatakan dalam skala Kelvin berapakah suhu
tubuh Sana?
6. Perbandingan kelereng Joni dan Jeno adalah 5 ∶ 3.
Jumlah kelereng keduanya 24 butir. Selesih kelereng
mereka adalah…..butir.

7. Untuk membuat 9 loyang kue diperlukan 6 kg tepung


terigu. Suatu toko ingin membuat 12 loyang kue.
Banyak tepung terigu yang diperlukan adalah….kg.

8. Reksi tiba di Pekanbaru pada pukul 16.50. Dia


berangkat dari Jambi yang jaraknya 250 km dengan
menggunakan kendaraan berkecepatan 75 km/jam.
Reksi berangkat dari Jambi pada pukul…

9. Tentukan bentuk sederhana dari perbandingan berikut.

a) 55 𝑐𝑚 : 90 𝑐𝑚

b) 75 𝑚𝑚2 : 4,5 𝑐𝑚2

c) 8 bulan : 1,5 tahun

10. Ukuran sebuah foto (landscape) adalah 6 𝑐𝑚 × 9 𝑐𝑚.


Foto tersebut diperbesar sehingga sisi yang panjang
menjadi 72 cm. Perbandingan luas foto sebelum dan
sesudah diperbesar adalah…

Anda mungkin juga menyukai