Anda di halaman 1dari 2

12 Februari 2024

No. : 113/SE/P5/SMP.PL.BL/II/2024
Hal : Pemberitahuan Pelaksanaan P5 Projek 3

Yth. Bapak/Ibu Orang Tua/Wali Peserta Didik Kelas VII


SMP Pangudi Luhur Bintang Laut Surakarta

Dengan hormat,
Salam sejahtera bagi kita semua, semoga kita selalu dalam keadaan sehat dan dalam
lindungan Tuhan yang Maha Kasih.
Dengan ini sekolah menyampaikan informasi sehubungan dengan pelaksanaan Projek
Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) Tahun Pelajaran 2023/2024. Kegiatan P5
projek ketiga akan segera dilaksanakan, maka perlu kami sampaikan beberapa hal
sebagai berikut:

1. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) Projek 3 dengan tema “Kearifan
Lokal” dengan sub tema ‘Lestarikan Budayaku, Cintai Negeriku’ akan dilaksanakan
mulai tanggal 19 Februari – 1 Maret 2024.

2. Adapun agenda kegiatan sebagai berikut:

Hari/Tanggal Kegiatan
Keterangan
Kegiatan Pra P5 1 : Dilakukan di rumah
Jumat, 2 Februari 2024
Literasi mandiri masing-masing
Kegiatan Pra P5 2 :
Dilakukan di rumah
Jumat, 9 Februari 2024 Pengisian form
masing-masing
peminatan
Selasa, 13 Februari Pembagian surat edaran
2024 kepada orang tua
Pengenalan : Sosialisasi
P5 Aula gedung 2
Senin, 19 Februari 2024
Sosialisasi dari narsum Aula gedung 2
Lapangan indoor

Kontekstualisasi
a. Menggali informasi
Selasa – Kamis, 20 – 22 lebih dalam dari
Ruang kelas
Februari 2024 berbagai sumber
b. Merencanakan jenis
sajian
c.Mempresentasikan
rencana sajian dan
mendengarkan
masukan dari tim
penilai
d. Mengevaluasi dan
memperbaiki rencana
sajian berdasarkan
masukan dari tim
penilai

Aksi Ruang kelas,


Senin – Rabu, 26 – 28
Mempersiapkan sajian Aula gedung 2
Februari 2024
Ruang HI
Kamis, 29 Februari Gelar Karya
Lapangan indoor
2024
Tindak lanjut
Jumat, 1 Maret 2024 Ruang kelas
Refleksi

Demikian yang dapat kami sampaikan. Atas dukungan, perhatian, dan kerja sama
Bapak/Ibu Orang Tua Wali Peserta Didik Kelas VII kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami,
Kepala Sekolah

Br. Paulus Sumarno, S.Pd.,FIC.


G. 11.354

Anda mungkin juga menyukai