Anda di halaman 1dari 13

SOSIALISASI

PROGRAM
Kelas 1
Tahun Ajaran
2023/2024
Program Kelas 1
• Parenting dan Sosialisasi
wali siswa Kelas 1
2. MPLS
MPLS (Masa Pengenalan
Lingkungan Sekolah)
yang akan dilaksanakan mulai tgl
17 - 22 Juni 2023
3. Pembelajaran Siswa

Mengaji pagi dengan metode


Tilawari, Hafalan Juz Amma
dan Uktub (menulis huruf
hijaiyah

Pembelajaran sekolah sesuai


dengan kurikulum Nasional
yaitu Kurikulum Merdeka
PTS (Penilaian Tengah Semester)
Semester 1
Teknik pengerjaan tes yaitu guru membacakan
soall kemudian siswa menyimak dan menjawab
sesuai kemampuanya
Semester 2
Untuk semester 2 siswa mengerjakan sendiri
sesuai kemampuanya
5. Pengajian Kelas
Pengajian kelas 1 akan dilaksanakan
Dilaksanaka
nsetiap 3 bulan sekali
setelah
PTS dan
6. Penambahan Jam belajar "Calistung"
dikhususka
n bagi siswa
yang belum
lancar
dalam
membaca
7. HW
Kidsini dilakukan untuk
Kegiatan
melatih keberanian dan
kemandirian siswa. Biasanya
dilaksanakan di luar sekolah.
8. P5 ke 1 (Fieldtrip Desa Bahasa
Borobudur)
Kegiatan ini digabungkan dengan projek P5 yang
akan dilaksanakan rencana pada tanggal 2
November, untuk pemilihan tempatnya yaitu di
tempat wisata Desa Bahasa yang berlokasi di
Borobudur.

Disana anak akan bermain dan belajar bersama,


untuk edukasinya anak akan diajarkan belajar bahasa
inggir dasar dan memainkan alat musik angklung.
Selain itu ditampilkan juga permainan sulap yang
menyenangkan.
9. PAS (Penilaian Akhir
Semester)
Semester I Semester II
1 - 9 Desember 2023 Juni 2024

Dalam mengerjakan guru masih Dalam semester II siswa sudah


membantu membacakan soal dan mulai mengerjakan sendiri soal
siswa menyimak kemudian sesuai kemampuanya
menjawab sesuai kemampuanya
10. Projek
P5 Projek P5 II (Desember 2023)
Dalam projek ke II ini siswa akan
mengolah atau berkresi dengan
bahan dasar botol plastik

Projek P5 III (Februari 2024)


Dalam projek ke III ini siswa akan
membuat manisan dari buah
Projek P5 IV (Mei 2024) pepaya
Dalam projek ke II ini siswa akan
mengolah atau berkresi dengan
bahan daun kering
11. Non Akademik
(Outbond)
Kegiatan outbond ini biasanya
dilaksanakan setelah kegiatan PTS
semester II sudah selesai
12. Pembelajaran
Renang
Pembelajaran renang dilakukan sesuai
dengan materi yang sedang dipelajari.
Biasanya pada semester II.
Kelas 1

Terima Kasih
Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Anda mungkin juga menyukai