Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KALIMANTAN


TIMUR MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN
SMA/ MA KOTA BALIKPAPAN
Sekretariat : SMAN 6 Balikpapan Jl. Soekarno Hatta Km 4,5 Kelurahan Batu Ampar, Kecamatan Balikpapan Utara

PROPOSAL KEGIATAN
FESTIVAL INOVASI DAN KEWIRAUSAHAAN SISWA INDONESIA
SMA/MA Se-Kota Balikpapan
di Balikpapan

A. Dasar Kegiatan
1. Pertemuan Ketua MGMP PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN SMA/MA
Balikpapan dengan CABANG DINAS WILAYAH 1 Balikpapan, membahas
tentang seleksi FIKSI SMA/MA se-Kota Balikpapan tahun 2024.
2. Pertemuan MGMP PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN SMA/MA se-Kota
Balikpapan perihal tindak lanjut pertemuan dengan CABANG DINAS WILAYAH
1 dan persiapan seleksi FIKSI SMA/MA se Kota Balikpapan tahun 2024.

B. Jenis Kegiatan
Seleksi Festival Inovasi dan Kewirausahaan Siswa Indonesia (FIKSI) SMA/MA
Kota Balikpapan tahun 2024.

C. Tujuan
1. Menyiapkan siswa/siswi disetiap SMA/MA kota Balikpapan dalam ajang
Festival Inovasi dan Kewirausahaan Siswa Indonesia (FIKSI) tingkat Kota
Balikpapan sesuai dengan bakat / minat.
2. Menyeleksi siswa/siswi SMA/MA kota Balikpapan dalam ajang Festival Inovasi dan
Kewirausahaan Siswa Indonesia (FIKSI) tingkat Kota Balikpapan sesuai dengan
bakat / minat.
3. Menumbuhkembangkan suasana kompetitif yang sehat di kalangan siswa
SMA/MA.
4. Mengirimkan siswa/siswi yang terbaik dalam seleksi SMA/MA kota Balikpapan
dalam ajang Festival Inovasi dan Kewirausahaan Siswa Indonesia (FIKSI) tingkat
Provinsi Kalimantan Timur sesuai dengan bakat / minat
5. Menjadi yang terbaik di tingkat Propinsi Kalimantan timur untuk mewakili
kalimantan Timur dalam ajang Festival Inovasi dan Kewirausahaan Siswa Indonesia
(FIKSI) tingkat Nasional.

D. Hasil Pertemuan MGMP Prakarya Dan Kewirausahaan SMA/MA


Berdasarkan hasil pertemuan MGMP PRAKARYA DAN
KEWIRAUSAHAAN SMA/MA yang dilaksanakan pada S e l a s a , 0 6
F e b r u a r i 2024 di Grand City Balikpapan, dicapai hasil sebagai berikut :

MGMP
1. Menetapkan 4 bidang lomba FIKSI dari 6 bidang lomba yang sesuai dengan
pedoman FIKSI SMA SMK 2024 yaitu ; Kriya, Desain Grafis, Game Aplikasi
Video dan Animasi, dan Boga.
2. Menetapkan kategori FIKSI yang dilombakan adalah Rencana Usaha (bisa
perorangan atau kelompok).
3. Setiap sekolah mendaftarkan 1 tim (perorangan atau kelompok maksimal 2
orang) untuk setiap bidang lomba sesuai pedoman pelaksanaan F I K S I
2024.
4. Mengajukan proposal yang ditujukan kepada Cabang Dinas Wilayah 1
Balikpapan.

E. Lomba
1. Adapun bidang lomba :
F.
NO B i d a n g LOMBA JUMLAH PESERTA
1. Kriya 1 tim
2. Boga 1 tim
3. Game, aplikasi, video, animasi 1 tim
4. Desain Grafis 1 tim
Pelaksanaan Technical Meeting
A. Pelaksanaan
Hari/tanggal : ………. 2024
Waktu : …………….
Tempat : Kantor Cabang Dinas Pendidikan Wilayah I
Semua kegiatan Lomba FIKSI akan dilaksanakan pada:
Hari/tanggal : ……………….
Waktu : ………………
Tempat : ……………

B. Syarat peserta yang mengikuti proses seleksi, antara lain :


1. Kontribusi Rp100.000,00 / tim.
2. Peserta SMA / MA Kota Balikpapan.
3. Setiap sekolah diwakili 1 t i m untuk setiap lomba (sesuai Poin E).
4. Siswa kelas X atau XI pada tahun pelajaran 2023/2024.
5. Belum pernah memenangkan ajang FIKSI tingkat Nasional di tahun
sebelumnya.

G. Susunan Panitia

Penanggung Jawab : C A B D I N W i l a y a h 1 Balikpapan


Ketua : Amelia Dwi Sundari, S.Pd.,Gr (SMAN 1 Balikpapan)
Wakil Ketua : A n i s a h , S.Pd ( SMAN 3 Balikpapan )
Sekretaris : R e t n o A y u L e s t a r i , S.Pd (SMAN 3 Balikpapan)
Bendahara : Y a y u M u l i y a n a , S.Pd (SMAN 9 Balikpapan)

MGMP
Koordinator Bidang Lomba :

NO BIDANG LOMBA KOORDINATOR BIDANG LOMBA


1. Kriya Marita Veronica Dewi, S.Pd (SMAN 6
Balikpapan)
2. Boga Anisah, S.Pd (SMAN 3 Balikpapan)

3. Game, aplikasi, video, animasi Diah Christianti Putri, S.Pd (SMAN 1 Balikpapan)
4. Desain Grafis Pramitha Riska Utami, S.Pd (SMA Istiqomah
Balikpapan)
H. Rincian Anggaran Dana
a. Adapun rincian anggaran dana dalam pelaksanaan lomba FIKSI tingkat Kota
adalah sebagai berikut :

NO BARANG QTY HARGA JUMLAH


1. ATK 500.000
2. JURI 12 Orang 1.000.000 12.000.000
3. KONSUMSI
Snack Juri dan Panitia 20 Kotak 15.000 300.000
Juri 12 orang
Panitia 8 orang
Makan Siang Juri Dan 20 Kotak 35.000 700.000
Panitia
Air Mineral Botol Kecil 10 Duz 60.000 600.000
4. Perlengkapan
Stand Banner 1 Pc 350.000 350.000
Banner 3m x 1m 4 Pc 125.000 600.000
ID Card Panitia dan 20 Pc 12.000 240.000
Juri
5. SOUND SYSTEM
6. PIALA 10 set 200.000 2.000.000
7. PIAGAM PESERTA 60 lembar 7000 420.000
DAN
PANITIA
8. KEBERSIHAN 500.000
TOTAL ….…

Terbilang :

b. Persiapan FIKSI tingkat Provinsi/Nasional


Pemenang tingkat kota dibiayai oleh sekolah masing-masing peserta.

c. Pelaksanaan pertandingan FIKSI SMA tingkat Provinsi Dilaksanakan di


Samarinda, …………….Penginapan dan konsumsi ditanggung panitia
FIKSI tingkat kota Ba.likpapan

MGMP
d. Sumber Dana
1. Sekolah masing-masing peserta
2. MGMP Prakarya dan Kewirausahaan SMA/MA Balikpapan
I. Saran dan Masukan
a. Demi kelancaran dan suksesnya kegiatan seleksi ini, sekolah yang
mengirimkan siswa untuk diseleksi, dapat didukung baik berupa dana
dan perijinan.
b. Guru PKWU yang terlibat dalam seleksi FIKSI SMA/MA tk.Kota
Balikpapan dapat diberikan ijin dispensasi untuk mensukseskan
kegiatan.
J. Penutup
Demikian proposal ini dibuat agar dapat ditindaklanjuti
sebagaimana mestinya

Balikpapan, 06 Februari2024

Panitia Pelaksana FIKSI SMA / MA


Tk Kota Balikpapan 2024

Amelia Dwi Sundari, S.Pd.,Gr Retno Ayu Lestari, S.Pd Ketua


Panitia Sekretaris Panitia

Pengurus MGMP PKWU tk


SMA / MA Kota Balikpapan

Marita Veronica Dewi, S.Pd Retno Ayu Lestari, S.Pd


Ketua Umum Sekretaris Umum

Mengetahui
Ketua MKKS SMA Kota Balikpapan

Drs. H. S. Imam Suja’I., M.Pd


Nip. 19651128 199403 1 01

MGMP
MGMP

Anda mungkin juga menyukai