Anda di halaman 1dari 20

RETUR

CONTAINER

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


POKOK BAHASAN :
A. PENJELASAN KONDISI RETUR CONTAINER
B. ALUR PROSES RETUR CONTAINER
C. SKENARIO RETUR CONTAINER PADA SIS (STORE INFORMATION SYSTEM)
1. Pembuatan Retur BC dengan kondisi fisik = PO
2. Pembuatan Retur BC dengan adanya selisih BKC
3. Pembuatan Retur BC dengan adanya selisih koreksi BA karena
kurangnya fisik kontainer yang di retur ke WH
4. Pembuatan Retur BC dengan EDIT QTY sampai qty maksimal OH
dikarenakan adanya BA di retur BC sebelumnya

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


PENJELASAN KONDISI RETUR

Ada 3 kondisi retur :


1. Kondisi BKC, Kondisi dimana pengiriman container dari WH ke Toko yang secara data di WH
qty container 10, namun dikirim ketoko hanya 8, maka akan terjadi selisih pada toko. Kemudian
saat retur dibuat pada aplikasi SIS untuk nantinya direcipt di WHS, maka system secara otomatis
akan memproses koreksi agar datanya sesuai.
2. Kondisi BC, Yaitu kondisi pengiriman container dari WH ke Toko sesuai data dan fisik container.
Kemudian container dikembalikan atau diretur dari Toko ke WH, sesuai data dan fisik container
3. Kondisi BA, Kondisi pengiriman container dari WH qty container 10, kemudian diterima ditoko
10, namun saat retur ke WH (pengembalian) terjadi kekurangan, maka toko akan membuatkan
Berita Acara (BA). Jadi yang terbentuk adalah NRB BC + BA.

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


ALUR PROSES RETUR CONTAINER

Retur Kontainer Merah dan Kuning Jika


terdapat retur BC ke Wh tapi fisik yang
dikirim dari toko kurang maka toko akan
WH KIRIM membuat retur BC + BA dengan Qty BA
BARANG + PO sesuai kekurangan BC yang dikirim ke
WH

TOKO MEMBUAT
TOKO PROSES SCAN TOKO INPUT FISIK TOKO CETAK
TOKO RECEIPT DRAFT DAN FIXED
DAN FINALISASI FISIK QTY KONTAINER FIXED RETUR
PO BY PDA RETUR BC/BKC DI
BARANG MERAH DAN KUNING BC/BKC
APLIKASI SIS

PDA SELISIH
MEMBENTUK
DRAFT BKC

WH COMPARE DRIVER
WH Cetak LPB TI atas NRB BC/BKC/BC+BA NRB BC/BKC VS MEMBAWA
TO otomatis karena adanya BA FISIK DI NRB FIXED
APLIKASI WHS BC/BKC KE WH

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

1. Pembuatan Retur BC dengan kondisi fisik = PO


Pada aplikasi SIS:
1. Klik Menu “Transaksi” – Pilih menu “Penerimaan Barang (LPB)”,
2. Selanjutnya akan muncul form penerimaan barang – Klik tombol “Reguler”

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

1. Pembuatan Retur BC dengan kondisi fisik = PO

3. Pilih nomor faktur yang akan di Receipt,


4. Klik “Ambil”, selanjutnya akan muncul Form penerimaan detail item dari faktur yang akan di receipt,

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

1. Pembuatan Retur BC dengan kondisi fisik = PO

5. Setelah memilih jenis faktur Reguler – proses simpan lalu muncul Box Entry Total Faktur “Total Rupiah Faktur” – Klik “OK”
6. Klik “OK”, selanjutnya akan muncul Notifikasi “Proses LPB belum selesai, Silahkan lakukan Retur Container”- Klik “OK”

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

7. Setelah itu akan muncul box “Retur Kontainer”, pada kolom Retur BC
secara default akan terisi sesuai OH PO,
8. Klik “Simpan”, selanjutnya akan muncul Notifikasi “Apakah mau
disimpan??” – Klik “Yes”
9. Lalu secara otomatis akan muncul cetak layar faktur NRB kontainer fixed

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

2. Pembuatan Retur BC dengan adanya selisih BKC


Pada aplikasi SIS:
1. Setelah memilih faktur yang akan di receipt, memasukkan rupiah faktur, maka akan muncul Form “Retur Kontainer”,

2. Qty Retur Kontainer secara default terisi sesuai OH PO faktur yang akan di receipt, dimana OH Faktur untuk Kontianer Kuning : 20

pcs dan kontainer merah : 2 pcs,


3. Pada saat pengecekan / serah terima barang dari WH oleh driver ternyata kontainer Kuning kurang 1 pcs dan kontainer merah
kurang 1 pcs,
4. Pada kolom retur BKC di form retur kontainer, edit Qty “0” (Nol) menjadi Kontainer Merah = 1, Kontainer kuning = 1
( pada kondisi retur sebelumnya kolom BKC wajib terisi “0” (Nol) jika tidak ada Qty retur BKC / tidak boleh blank
5. Klik “Simpan” lalu muncul pertanyaan “Apakah mau disimpan??” dan klik “Yes”

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

Berikut akan terbit 2 NRB Fixed, yang


pertama adalah NRB Fixed Kontainer
atas Keterangan “BC”,
Dan yang NRB Fixed kontainer kedua
atas keterangan “BKC”

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

3. Pembuatan Retur BC dengan adanya selisih koreksi BA karena kurangnya fisik kontainer yang di retur ke WH

Pada aplikasi SIS:


1. Setelah memilih faktur yang akan di receipt, memasukkan rupiah faktur, maka akan muncul Form “Retur Kontainer”,
2. Qty Retur Kontainer secara default terisi sesuai OH PO faktur yang akan di receipt, dimana OH Faktur untuk Kontianer Kuning : 20
pcs dan kontainer merah : 2 pcs,
3. Pada saat pengecekan/serah terima barang retur + retur kontainer ke driver ternyata kontainer Kuning kurang 1 pcs dan
kontainer merah kurang 1 pcs karena hilang atau dipakai untuk simpan barang di Toko,
4. Klik “Simpan” lalu muncul pertanyaan “Apakah mau disimpan??” dan klik “Yes”
5. Pada kondisi ini NRB kontainer fixed tetap dibuat sesuai OH PO dengan keterangan BC

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

Pada aplikasi SIS:


Setelah itu akan muncul cetak layar NRB kontainer fixed

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

Pada aplikasi SIS:


Selanjutnya buat Berita Acara yang menerangkan bahwa terdapat kontainer Kuning 1 pcs dan kontainer merah 1 pcs, kurang secara
fisik dikirim balik ke WH. Dengan cara:
6. Klik Menu “Transaksi”,
7. Klik Menu “Berita Acara Container”

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

8. Pada Form Berita Acara Container, Klik “F2” – untuk menampilkan list NRB yang sudah dibuat lalu pilih NRB yang akan dibuatkan
Berita Acara Container,
9. Klik Menu “Berita Acara Container” yang dipilih lalu klik tombol “Ambil”

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

10. Setelah Edit Qty kontainer masing – masing 1 pcs, lalu klik tombol “Simpan”
11. Selanjutnya muncul notifikasi “Apakah mau disimpan??”, Klik “Yes”

Berikut adalah format Berita Acara Container yang


akan dicetak lalu di tanda tangani oleh pejabat toko
dan driver lalu dikirim ke WH

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

4. Pembuatan Retur BC dengan EDIT QTY sampai qty maksimal OH dikarenakan adanya BA di retur
sebelumnya

Sebagai contoh berikut adalah stok awal untuk kontainer Kuning dan Merah :
- Kontainer Kuning OH = 10 pcs
- Kontainer Merah OH = 10 pcs

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

Pada aplikasi SIS:


1. Setelah memilih faktur yang akan di receipt, memasukkan rupiah faktur, maka akan muncul Form “Retur Kontainer”,
2. Qty Retur Kontainer secara default terisi sesuai OH PO faktur yang akan di receipt ; Qty Retur BC dapat di edit Up/Tambah,
3. Edit Qty Up berdasarkan OH pada stok awal, dimana kontainer kuning dan merah masing-masing memiliki OH 10 Pcs,
4. Selanjutnya jika OH PO + OH stok awal sudah ditambahkan, untuk selanjutnya di proses retur – maka langsung klik “Simpan”

OH PO :
Claris = 2
Container = 20

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

Pada aplikasi SIS:


Setelah itu akan muncul cetak layar NRB kontainer fixed

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


SKENARIO RETUR CONTAINER

!!QTY RETUR TIDAK BOLEH LEBIH DARI OH!!

Pada aplikasi SIS:


1. Berikut adalah contoh jika Qty Retur kontainer merah dan kontainer kuning yang diinput pada Form Retur Kontainer lebih dari ;
“OH PO + OH Awal”
2. Akan muncul notifikasi seperti pada contoh berikut, “Qty Retur tidak boleh lebih dari OH ...”

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” All Rights Reserved.


Thank
You! PT. SUMBER ALFARIA TRIJAYA Tbk
Jl. MH Thamrin No.9 Cikokol,
Tangerang 15117,
Indonesia
t +62 21 557 55966 (hunting)
f +62 21 557 44456, 557 54918

Workshop Brand Ambassador “Thoughtfully Smart” www.alfamartku.com


All Rights Reserved.

Anda mungkin juga menyukai