Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

BANTUAN KEUANGAN KHUSUS


PEMERINTAH DESA
PROGRAM DESA BERDAYA
REST AREA
DESA BANGUNJAYA

PEMERINTAH KABUPATEN TULUNGAGUNG


KECAMATAN PAKEL
DESA BANGUNJAYA
TAHUN 2024
PEMERINTAH KABUPATEN TULUNGAGUNG
KECAMATAN PAKEL
DESA BANGUNJAYA
Jl. Dr. Soetomo No. 05 Bangunjaya, 66273
Website: www.bangunjaya.tulungagungdaring.id, Email: bangunjaya.ds@gmail.com

Tulungagung, 27 Februari 2024

Nomor : Kepada
Yth. Gubernur Jawa Timur
Lampiran : 1 (satu) berkas di –
Perihal : Proposal Permohonan Bantuan SURABAYA
Keuangan Khusus Desa Berdaya

Tahun 2025

Bersama ini disampaikan dengan hormat proposal permohonan Bantuan


Keuangan Khusus Pemerintah Desa Mulyosari Kecamatan Pagerwojo Kabupaten
Tulungagung untuk Program Desa Berdaya Tahun Anggaran 2025 Provinsi Jawa
Timur .

Demikian permohonan ini, atas perhatian dan terkabulnya program


ini disampaikan terima kasih.

Kepala Desa Bangunjaya

H. JAILANI
A. JUDUL PROPOSAL

“PEMBANGUNAN REST AREA”

B. LATAR BELAKANG

Desa Bangunjaya, sebuah desa yang terletak di Kecamatan Pakel Kabupaten Tulungagung,
yang berbatasan dengan beberapa Desa diantarannya disebelah utara Desa Gebang, sebelah
selatan Desa Kasreman, sebelah timur Desa Ngrance, sebelah barat Desa Sanan. Memiliki 3 dusun
dengan 22 Rukun Tetangga (RT), 6 Rukun Warga (RW) Desa Bangunjaya yang merupakan pintu
jalan alternatif ke wisata yang ada di pantai selatan dari arah kota Tulungagung, dengan kondisi
infrastruktur jalan yang mudah dan nyaman menjadikan Desa Bangunjaya berkembang pesat.

C. POTENSI SUMBER DAYA DESA

Masyarakat desa Bangunjaya sangat heterogen. Bermata pencaharian sebagai petani,


buruh, PNS, pedagang, dan wirausaha lain. Pertanian menghasilkan padi, jagung dan sebagainya.
Peternakannya adalah kambing, ayam pedaging dan sapi. Secara geografis desa ini memang sangat
baik untuk pertanian. Pemerintah desa bersama warga bahu membahu memajukan desa dengan
berbagai upaya. Baik di bidang ekonomi, sosial, pendidikan, kesehatan, dan pariwisata.

Di bidang pendidikan, desa Mulyosari telah memiliki lembaga pendidikan yang menjadi
rujukan dari berbagai desa, yaitu SDN Mulyosari I,II, TK Dharma Wanita, dan Lembaga PAUD. Di
bidang kesehatan ada Puskesmas Bangunjaya yang telah memiliki fasilitas ,10 posyandu, dan pusat
lansia. Di bidang ekonomi, desa Bangunjaya telah membentuk Badan Usaha Milik Desa yang
memiliki berbagai unit usaha yang mampu menyerap tenaga kerja dan tentu saja meningkatkan
pendapatan masyarakat desa Bangunjaya. Berikut potensi dan harapan yang bisa diwujudkan
dalam pengembangan Rest Area :

Strategi Memanfaatkan
No Potensi Kondisi Harapan
Potensi
1 Destinasi wisata alam Menjadi ikon wisata desa Melakukan promosi,
di kab Tulungagung kerjasama, dan koordinasi
denga pihak terkait
2 Lokasi strtegis Banyak orang datang Membuat promo promo untuk
berkunjung menarik lebih banyak event
juga pengunjung reguler di
usaha wisata
3 Rintisan kebun durian Menjadikan ikon baru Melakukan promosi,evaluasi,
destinasi wisata di pelatihan budidaya durian
Mulyosari

D. PENDEKATAN STRATEGIS
1. Memberikan pelatihan dan melakukan rekrutmen karyawan yang sesuai
2. Melakukan pengamatan dan sharing dengan Pengelola Rest Area daerah lain serta
mengikuti Bimbingan Teknis pengelolaan Rest Area.
3. Melakukan koordinasi dengan pihak terkait guna pengembangan usaha
4. Terus melakukan inovasi dalam rangka pengembangan Rest Area
E. PELAKSANAAN DAN PENERAPAN
Progam Desa Berdaya akan berjalan dengan baik dan bisa berkelanjutan jika ada
pihak-pihak yang ikut berpartisipasi dalam kegiatan ini dengan kontribusinya masing-masnig
diantaranya:
1. Pemerintah Desa
Sebagai pemangku kekuasaan berperan penting diantaranya:
 Menuangkan rencana program dalam RPJM Desa
Melalui APB Desa Menganggarkan Penyertaan Modal bagi BUMDesa
 Menyediakan Sarana dan Prasarana untuk mendukung program
2.BUMDesa
Sebagai perpanjangan tangan pemerintah desa BUMDesa berperan dalam:
 Mengorganisasi semua kegiatan Pengelolaan Rest Area
 Memberikan sosialisasi untuk meningkatkan penjualan
 Mempromosikan produk melalui media online dan offline
3.Secara Konkret langkah-langkah kerja untuk merealisasikan kegiatan yaitu:
a. Pemerintah Desa mengadakan sosialisasi program desa berdaya kepada masyarakat
yang selanjutnya akan dibentuk tim kerja desa yang beranggotakan dari unsur
perangkat dan masyarakat yang berkaitan dengan program.
b. Pemerintah Desa melalui BUMDesa Bumi Lestari Bangunjaya memberikan dukungan
berupa :
 Penyedia sarana dan prasarana pengelolaan Rest Area
 Penyertaan Modal kepada BUMDesa
 Menganggarkan kegiatan pelatihan dalam APBdesa.
c. BUMDesa melakukan :
 Membentuk unit Pemasaran yang dikelola team pemasaran BUMDesa Bumi Lestari
Bangunjaya Baik Secara Offline Maupun Online
 Branding melalui Tim Kreatif Desa dengan membuat Vidio kreatif yang berisikan
gambaran tentang Desa Bangunjaya dengan produk andalan desa dan juga
Pengelolaan Rest Area
d. Dari program desa berdaya ini pemerintah akan melibatkan UMKM olahan Tempe,
singkong,pisang dll di Bangunjaya, dan tokoh masyarakat desa untuk mewujudkan
Desa Bangunjaya sebagai Desa dengan ikon “Rest Area” yang bisa dikenal
masyarakat luas. Untuk itu diperlukan Tim kreatif yang mampu membuat konten
audio video sebagai bahan promosi dalam media sosial, website Desa dan
marketplace.
Demi keberlanjutan program ini Pemerintah Desa bersama BPD akan senantiasa
melakukan pengawasan dalam bentuk monitoring dan evaluasi BUMDesa secara
periodik.
SATUA HARAG
NO URAIAN VOL N SATUAN JUMLAH
II BIAYA KEGIATAN PRODUK IKONIK
2.1 ASPEK PRODUK
2.1. Pelatihan Ekonomi Kreatif Olahan dari Susu
1 dan Singkong
2.500. 2.50
a. Bahan Pelatihan dan alat 1 paket 000 0.000
180 18
b. Benner 1 paket .000 0.000
2.000. 2.00
c. Konsumsi (Makan + Snack) 1 paket 000 0.000
2.500. 2.50
d. Honor Narasumber 1 paket 000 0.000
50 10
e. Honor Petugas kebersihan 2 org/hari .000 0.000
75 2.25
f. Bantuan Transport Peserta Pelatihan 30 org/hari .000 0.000

2.1. Pengadaan Toko pusat oleh-oleh dari


2 olahan susu dan singkong
27
a. membersihkan lapangan dan peralatan 32 m2 8.500 2.000
1.81
b. membuat beton 2 m3 905.600 1.200
2.29
c. pembesian dengan besi polos/ulir 2 m3 1.147.500 5.000
155 13
d. pasang begesting 0,84 m2 .950 0.998
119 2.39
e. pasang batu merah 2 20 m2 .500 0.000
1.236. 4.32
f. pasang batu kali 3,5 m3 660 8.310
8.786. 6.72
g. pasang kontruksi kuda 0,77 m3 000 6.564
h. pasang kaso+reng genteng kodok kayu 96 4.64
borneo 48 m2 .855 9.040
114 7.45
i. pasang rangka langit-langit 65 m2 .670 3.550
42 2.75
j. langit-langit calsiboard 65 m2 .350 2.750
27 27
k. pasang talang air 10 m2 .125 1.250
75 2.40
l. pasang lisplank kayu borneo 32 m2 .150 4.800
82 3.95
m. pasang atap genteng kodok 48 m2 .375 4.000
96 1.92
n. pasang genteng bubung kodok 20 m2 .400 8.000
76 2.53
o. pasang dinding keramik 33 m2 .680 0.440
36 49
p. pengecatan bidang kayu 13,5 m2 .800 6.800
17 1.50
q. pengecatan plafond 85 m2 .750 8.750
17 1.70
r. pengecatan tembok 96 m2 .725 1.600
43 1.74
s. plesteran dinding 40 m2 .650 6.000

2.2 Aspek branding dan launching -


2.2.
1 Pengadaan Peralatan Tim Kreatif -
7.000. 7.00
a. kamera 1 unit 000 0.000
7.500. 7.50
b. laptop 1 unit 000 0.000
2.2.
2 Proses pembuatan konten kreatif untuk -

branding ikon desa -


30 27
a. Konsumsi (Makan+snack) 9 org/hari .000 0.000
b. Bantuan transport proses pengambilan 100 90
audio video 9 org/hari .000 0.000
1.500. 1.50
b. Bantuan transport Orientasi 1 paket 000 0.000
2.2.
3 Launching produk di tingkat desa dan video -

streaming di tingkat provinsi -


15 60
a. Konsumsi 40 org .000 0.000
50 2.00
b. Bantuan transport 40 org .000 0.000

(mempertimbangkan efisiensi) -
1.100. 1.10
c. HR Narasumber 1 paket 000 0.000

(Kabupaten,Kecamatan,Desa) -
50 5
d. HR tenaga Kebersihan 1 org .000 0.000
212 21
e. Benner 1 paket .000 2.000
11.986. 11.986
f. pemasangan kusen, daun pintu/jendela 1 paket 948 .948

-
92.000
SUB TOTAL II .000
100.000.00
TOTAL KESELURUHAN (SUB TOTAL I +SUBTOTAL II) 0

Kepala Desa Mulyosari

AGIL WUISAN

G. PROYEKSI DAN DAMPAK KEGIATAN


Dari program ini pemerintah Desa Bagunjaya berharap Rest Area bisa lebih dikenal
sehingga bisa menjadi tempat tujuan utama untuk berisirahat dan juga pusat oleh-oleh hasil
olahan masyarakat Desa.

H. KEBERLANJUTAN
1. Rest Area menjadi bagian dari Perencanaan pembangunan Desa (RPJMdesa).
2. Pengganggaran APBDesa mendukung peran BUMDesa dalam memperkuat icon Rest Area
3. Pengganggaran APBDesa yang diarahkan pada peningkatan Modal Usaha dan Pemasaran.

I. STRATEGI PROMOSI DAN LAUNCHING


1. Tim Kreatif membuat konten video, foto, dan informasi menarik yang Berkaitan dengan
inovasi dan kreatifitas produk olahan Masyarakat dan Rest Area.
2. Memanfaatkan Media Sosial, E-commerce dan Website desa dalam mempomosikan Icon
Desa Mulyosari.
3. Mempresentasikan Rest Area dan Olahan Masyarakat Desa melalui video yang menarik.

Anda mungkin juga menyukai