Anda di halaman 1dari 2

SWP No.

Jika ada

Safe Working Procedure


Penggantian Baterai UPS Newave

Lokasi: Dibuat Tanggal: Tanggal Revisi Terakhir:


All Electrical Room 18/05/2021 18/05/2021
Bahaya atau risiko yang Alat Pelindung Diri (APD) atau Persyaratan kompetensi &
mungkin muncul: peralatan Kerja yang pelatihan untuk pekerja:
dibutuhkan:
• Tersengat arus listrik • Pakaian lengan panjang • Teknisi K3 Listrik
• Tergores benda tajam • Sarung tangan
• Kacamata safety
• Tool set (Kunci pas 8)

Prosedur Kerja Aman:


 Melakukan koordinasi dengan CCR terkait pekerjaan yang akan dilakukan
 Dokumentasikan status UPS yang terdapat pada layar HMI sebelum dilakukan pekerjaan (Load
protected / load not protected / etc)

MERUBAH INVERTER MODE TO BYPASS OPERATION


 Klik tombol panah pada HMI, arahkan menuju opsi ‘COMMANDS’, lalu pilih opsi ‘LOAD TO
BYPASS’. Pastikan layar HMI menunjukkan status ‘LOAD NOT PROTECTED’
 Close Maintenance Bypass Switch IA1 (Posisi ON). Layar HMI akan menunjukkan status ‘MANUAL
BYP IS CLOSED’, dan mimic panel akan menunjukkan :
LED Indicator Warna
LINE 1 Hijau
LINE 2 Hijau
BYPASS Hijau
INVERTER MERAH
BATTERY Hijau
 Klik kedua tombol ‘ON/OFF’ secara bersamaan. Layar HMI akan menunjukkan status ‘LOAD OFF,
SUPPLY FAILURE’, dan mimic panel akan menunjukkan
LED Indicator Warna
LINE 1 Hijau
LINE 2 Off
BYPASS Off
INVERTER Off
BATTERY Flashing Green
 Open switch Maintenance Bypass IA2
 Open fuse baterai/breaker
 Buka panel baterai UPS, dokumentasikan koneksi baterai existing, dan lakukan pekerjaan
penggantian baterai dengan memperhatikan kaidah pengangkatan beban secara ergonomis
 Pastikan koneksi baterai sesuai (samakan dengan koneksi existing)
 Tutup kembali panel baterai UPS
MERUBAH BYPASS OPERATION TO INVERTER MODE
 Close input fuse FA1 dan FA2
 Close fuses/breakers battery FA3
 Close input switch IA2
 Layar LCD akan menunjukkan status ‘LOAD OFF, SUPPLY FAILURE’ dan mimic panel akan
menujukkan status :
LED Indicator Warna
LINE 1 Hijau
LINE 2 Off
BYPASS Off
INVERTER Off
BATTERY Flashing/Green
 Tekan secara bersamaan kedua button ON/OFF pada UPS-control panel, dan mimic panel akan
menujukkan status :
LED Indicator Warna
LINE 1 Hijau
LINE 2 Hijau
BYPASS Hijau
INVERTER Off
BATTERY Hijau
 Pastikan LED bypass sudah Hijau, lalu open Maintenance Bypass Switch IA1 (posisi off)
 Menggunakan LCD panel, pilih menu COMMANDS dan pilih “LOAD TO INVERTER”. Menu ini akan
melakukan transfer load menuju inverter.
 Tunggu beberapa saat (15-30 menit) dan LCD panel akan menunjukkan status “LOAD
PROTECTED”.

Referensi (Guideline, Dokumen, Peraturan, Lain-lain): Prosedur kerja aman ini akan ditinjau
• Newave UPS User Manual ulang jika terjadi perubahan pada
referensi, pekerjaan, peralatan atau
material dan maksimum setiap 3 tahun

Dibuat oleh: Ditinjau oleh: Disetujui oleh:

Octavian Nur Fauzi Sagi Ujang Sahruna


Form No. SFxxxx

18 Mei 2021 Ver. 1.0

Anda mungkin juga menyukai