Anda di halaman 1dari 1

Tips Penggunaan "Don't worry" dan "no worries"

Kalimat don't worry (jangan khawatir) adalah kalimat perintah atau seruan kepada seseorang untuk
tidak khawatir terhadap kondisi atau sesuatu yang membuat perasaan cemas. Sama halnya seperti
kalimat perintah yang lain don't cry, don't be sad, don't laugh, etc.

Example:

- Don't worry my condition is not as serious as that

- Don't worry you can take the test next time.

Sedangkan "no worries" artinya" sama-sama" cenderung digunakan untuk memberikan respon ketika
seseorang bilang thank you jadi seperti kata you are welcome atau bisa diartikan tidak masalah seperti
kalimat no problem atau that's alright.

Example:

Jane: I'm so sorry I don't have that book for you (maaf aku tidak punya buku itu untukmu)

Ben: That's okay no worries (Oke tidak masalah)

Jill: Thank you for lending me this jacket John (terima kasih sudah meminjami ku jaket ini John)

John: No worries (Sama-sama)

Tips membedakan take care and be careful

"Take care" artinya hati-hati di jalan bisa juga berarti merawat atau memelihara, sedangkan " be
careful" lebih digunakan untuk menyuruh orang berhati-hati ketika melakukan sesuatu yang spesifik
atau karena ada sesuatu yang berbahaya.

Example:

- Will you go now take care

- She decided to take care of her baby by herself

- Be careful to look both ways when you cross the road

- Be careful there is a snake under the tree

Anda mungkin juga menyukai