Anda di halaman 1dari 13

S UNIVERSITAS

WARMADEWA

T
DOKUMEN 2
U MERANCANG BANGUNAN FUNGSI
TUNGGAL SEBAGAI FASILITAS
P PENUNJANG PARIWISATA

A “S P A”

3 I GEDE ROMI ADITYA PUTRA


202262121039
UNIVERSITAS
WARMADEWA

TOPIK PEMBAHASAN

Uraian Program Fungsi (detail fungsi turunan dari definisi operasional yang

Ringkasan tentang terdiri dari fungsi utama, penunjang dan servis, jenis pelaku, karakteristik

proyek yang diusulkan


BAB I BAB III pelaku, jenis kegiatan, kapasitas kegiatan, sifat kegiatan dan kelompok kegiatan)

(diambil dari dokumen 1 Program Ruang (kebutuhan ruang, kelompok ruang, suasana ruang, sifat ruang,

sebagai pengantar) syarat ruang, hubungan ruang, organisasi ruang, sirkulasi ruang dan besaran

ruang) Site (penentuan alternatif site, pemilihan site, existing site, analisis site

dan karakteristik tapak)


BAB II
Uraian konsep perencanaan tapak terdiri dari : Konsep Zoning, Konsep Entrance
Analisis Dasar
(Sistem Entrance, Letak, Bentuk & Dimensi), Konsep Sirkulasi (Jenis Sirkulasi, Pola
Perumusan Konsep Dasar
Sirkulasi, Bentuk dan Dimensi Sirkulasi), Konsep Massa (Bentuk Massa), Konsep
Tema Rancangan BAB IV
Ruang Luar (Aktif dan Pasif), Konsep Utilitas Site (Air, Limbah, Drainase, Listrik,

Pemadam Kebakaran, Audio, Sampah, Penangkal Petir) dan konsep perancangan

BAB V bangunan terdiri dari : Konsep Ruang (Tata Letak Ruang), Konsep Wujud

Blok Plan (analisis blok) studi maket dan studi 3 Bangunan, Konsep Sirkulasi dalam bangunan, Konsep Ruang Dalam, Konsep

dimensi konsepsual (Ukuran A3) Utilitas Bangunan, Konsep Struktur.


UNIVERSITAS
PENDAHULUAN WARMADEWA

UNDANG-UNDANG NOMOR 36 TAHUN ISU


2009 TENTANG KESEHATAN
MENYATAKAN BAHWA PELAYANAN
KESEHATAN TRADISIONAL MERUPAKAN
SALAH SATU UPAYA KESEHATAN DARI 17
JENIS PELAYANAN KESEHATAN.
BERDASARKAN CARA PENGOBATANNYA,
PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL
SEPERTI YANG KITA TAHU BALI ADALAH DESTINASI WISATA FAVORITE WISATAWAN
TERDIRI ATAS PELAYANAN KESEHATAN LOKAL MAUPUN MANCANEGARA, DENGAN AKTIVITAS MEREKA YANG BEGITU PADAT DAN
BAB I TRADISIONAL YANG MENGGUNAKAN MELELAHKAN PASTINYA MEREKA MEMBUTUHKAN FASILITAS YANG BISA MEMULIHKAN
KETERAMPILAN DAN YANG RASA LETIH DAN LELAH DAN BAHKAN RASA STRES YANG MEREKA ALAMI
MENGGUNAKAN RAMUAN. SPA PEMECAHAN
MERUPAKAN PERAWATAN KESEHATAN MASALAH
TRADISIONAL DENGAN PENDEKATAN OLEH KARENA ITU DIBUTUHKAN SPA YANG SESUAI DAN COCOK DALAM PENERAPANNYA
HOLISTIK UNTUK MENYEIMBANGKAN KEPADA WISATAWAN ASING MAUPUN LOKAL (DIKUTIP DARI KOMPAS.COM 1 OKTOBER
TUBUH, PIKIRAN DAN JIWA (BODY, MIND 2018) PIJAT TRADISIONAL ADALAH METODE PIJAT YANG PALING DISENANGI OLEH PARA
WISATAWAN YANG BERKUNJUNG DENGAN TEKNIK PRESSURE, EXPLORISE, OILING YANG
DAN SPIRIT) YANG MENGGUNAKAN
MENGGUNAKAN TEKANAN PIJAT MEDIUM YANG MENCAKUP UJUNG KAKI HINGGA KEPALA
METODE KETERAMPILAN DAN METODE MENGGUNAKAN SIKU ,JEMPOL DAN TELAPAK TANGAN BAGIAN BAWAH, TIDAK HANYA
RAMUAN. DENGAN DEMIKIAN, SPA PIJAT TRADISIONAL KINI SPA JUGA SUDAH BERANJAK MODERN SEIRING
MERUPAKAN SALAH SATU WUJUD BERKEMBANGNYA ZAMAN, ADA BANYAK PERAWATAN KESEHATAN TUBUH YANG DAPAT
PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL. DIRASAKAN MELALUI BANTUAN TEKNOLOGI YANG MODERN. DENGAN ADANYA FASILITAS
SPA INI TUJUANNYA AGAR WISATAWAN LOKAL MAUPUN ASING DAPAT MERILEKSASIKAN
TUBUHNYA YANG LELAH SETELAH BERAKTIFITAS SEHARIAN.
SUMBER : PERMENKES NO 8 TAHUN 2014
UNIVERSITAS
SPESIFIKASI PROYEK WARMADEWA

PENGERTIAN SPA
SPA MERUPAKAN SEBUAH FASILITAS YANG DIGUNAKAN UNTUK PERAWATAN KESEHATAN TUBUH
DARI KEPALA SAMPAI UJUNG KAKI, GUNA UNTUK DAPAT MERILEKSASIKAN TUBUH YANG LELAH,
MENENANGKAN PIKIRAN YANG JENUH, SERTA SEBAGAI FASILITAS HIBURAN SEHAT BAGI
MASYARAKAT.

FUNGSI UTAMA

FUNGSI UTAMA DARI SPA ADALAH SEBAGAI FASILITAS DAN SARANA DENGAN BERBAGAI JENIS TAHAP
PERAWATAN TUBUH YANG DAPAT MENIMBULKAN RASA RILEKS, NYAMAN, DAPAT MENGHILANGKAN
RASA LELAH, PENAT, KEJENUHAN.

JENIS/TYPE
JENIS SPA : DAY SPA
MERUPAKAN JENIS SPA DENGAN PERAWATAN YANG DIKERJAKAN OLEH TENAGA PROFESIONAL
YANG DAPAT DINIKMATI SETIAP HARINYA UNTUK MELAKUKAN PERAWATAN TUBUH, PEMIJATAN,
AROMA TERAPI, DAN SEBAGAINYA SECARA LENGKAP, BAIK HANYA 1 JAM SAMPAI SETENGAH
HARI TERGANTUNG PADA PAKET YANG ADA DI SETIAP DAY SPA.

TIPE SPA : GRYA SPA TIRTA II


GRYA SPA TIRTA II MERUPAKAN KEGIATAN PERAWATAN TUBUH YANG DAPAT MENIMBULKAN
EFEK RELAKSASI DAN REJUVENASI
UNIVERSITAS
SPESIFIKASI PROYEK WARMADEWA

PENGERTIAN SPA
SPA MERUPAKAN SEBUAH FASILITAS YANG DIGUNAKAN UNTUK PERAWATAN KESEHATAN TUBUH DARI KEPALA SAMPAI
UJUNG KAKI, GUNA UNTUK DAPAT MERILEKSASIKAN TUBUH YANG LELAH, MENENANGKAN PIKIRAN YANG JENUH, SERTA
SEBAGAI FASILITAS HIBURAN SEHAT BAGI MASYARAKAT.

FUNGSI UTAMA FASILITAS


FUNGSI UTAMA DARI SPA ADALAH SEBAGAI FASILITAS DAN SARANA DENGAN BERBAGAI JENIS TAHAP PERAWATAN TUBUH
YANG DAPAT MENIMBULKAN RASA RILEKS, NYAMAN, DAPAT MENGHILANGKAN RASA LELAH, PENAT, KEJENUHAN.
FASILITAS UTAMA FASILITAS PENUNJANG
RUANG PERAWATAN (PRIVAT) RUANG GANTI DAN BILAS (PRIVAT) RUANG TUNGGU (PUBLIK)
RUANG KEBUGARAN FISIK/OLAHRAGA (YOGA) (SEMI PUBLIK) RUANG PENYIMPANAN/LOCKER (PRIVAT) RUANG PENGELOLA (PRIVAT)
RUANGS RELAKSASI (PUBLIK) RUANG PARKIR (PUBLIK) RUANG SERVIS (PUBLIK)
RUANG RESEPSIONIS (PUBLIK)

JENIS/TYPE
JENIS SPA : DAY SPA
MERUPAKAN JENIS SPA DENGAN PERAWATAN YANG DIKERJAKAN OLEH TENAGA PROFESIONAL YANG DAPAT DINIKMATI
SETIAP HARINYA UNTUK MELAKUKAN PERAWATAN TUBUH, PEMIJATAN, AROMA TERAPI, DAN SEBAGAINYA SECARA LENGKAP,
BAIK HANYA 1 JAM SAMPAI SETENGAH HARI TERGANTUNG PADA PAKET YANG ADA DI SETIAP DAY SPA.

TIPE SPA : GRYA SPA TIRTA II


GRYA SPA TIRTA II MERUPAKAN KEGIATAN PERAWATAN TUBUH YANG DAPAT MENIMBULKAN EFEK RELAKSASI DAN
REJUVENASI
UNIVERSITAS
SPESIFIKASI PROYEK WARMADEWA

KARAKTERISTIK PENGGUNA DOMESTIK


WISATAWAN DOMESTIK MERUPAKAN WISATAWAN
MELAYANI : PENGELOLA YANG BERWISATA KE TEMPAT LAIN, TETAPI MASIH
BERADA DI WILAYAH NEGARANYA SENDIRI.
DILAYANI : PENGUNJUNG/PASIEN
MANCANEGARA
WISATAWAN MANCANEGARA MERUPAKAN
WISATAWAN YANG BERASAL DARI LUAR NEGERI,
REMAJA ( 18 - 25 TH ) DEWASA ( 26 - 45 TH ) LANSIA ( 46 - 65 TH )
ATAU ORANG YANG BEREKREASI KE NEGARA LAIN.

BERDASARKAN KAJIAN TEORI, STUDI PRESEDEN DAN STANDAR KEBIJAKAN YANG ADA, JENIS KEGIATAN YANG ADA PADA SPA
DIANTARANYA :
MENGELOLA SPA ( KAPASITAS -+ 30 ORANG )
PENGELOLA BERTUGAS MENGELOLA JALANNYA OPERASIONAL SPA DAN MELAYANI PENGUNJUNG / PASIEN DENGAN PERAWATAN
YANG DITAWARKAN PADA SPA.
PERAWATAN TUBUH ( KAPASITAS -+ 10 - 15 ORANG )
PERAWATAN TUBUH INI MENCAKUP FASILITAS-FASILITAS YANG DITAWARKAN SPA KEPADA PENGUNJUNG / PASIEN. MULAI DARI
TERAPI AIR, TERAPI AROMA, TERAPI PIJAT DAN PERAWATAN DARI UJUNG KEPALA HINGGA KAKI. DENGAN TUJUAN KESEHATAN DAN
RILEKSASI BAGI PENGUNJUNG / PASIEN YANG DATANG KE SPA.
KEBUGARAN FISIK / OLAHRAGA ( KAPASITAS -+ 5 ORANG )
FASILITAS INI AKAN MENYEDIAKAN TERAPI BERUPA RILEKSASI / YOGA UNTUK MELATIH PERNAPASAN DAN MERILEKSASIKAN
TUBUH UNTUK MENGHILANGKAN RASA STRESS YANG DIALAMI PENGUNJUNG / PASIEN SETELAH LELAH BEKERJA ATAU MELAKUKAN
KEGIATAN.
UNIVERSITAS
SPESIFIKASI PROYEK WARMADEWA

KRITERIA SITE PERSYARATAN LOKASI

LOKASI SITE BERDEKATAN DENGAN TARGET PASAR LOKASI SITE TIDAK MEMILIKI KEBISINGAN
YANG AKAN DITUJU ,CONTOHNYA : AREA DATARAN LEBIH DARI 85DB
RENDAH YANG PANAS, DAN PUSAT KOTA YANG
MELELAHKAN LOKASI SITE TIDAK BERDEKATAN DENGAN
SUMBER BAU DAN NYAMUK
LOKASI SITE BERADA DI AREA YANG JAUH DARI
KEBISINGAN CONTOHNYA: KEBISINGAN PABRIK, LOKASI SITE TIDAK BERADA DIANTARA
JALAN BESAR , DLL GEDUNG TINGGI

LOKASI SITE SEBAIKNYA MEMILIKI AREA SEKITAR LOKASI SITE HARUS MEMILIKI
YANG MENDUKUNG, DARI SEGI PENCAHAYAAN AKSESIBILITAS YANG BAIK
PENGHAWAAN, VIEW, DAN LINGKUNGAN YANG
BERSIH BERDEKATAN DENGAN SUMBER UTILITAS
BANGUNAN , SEPERTI LISTRIK, AIR BERSIH
LOKASI SITE SEBAIKNYA MUDAH DIJANGKAU OLEH DLL
TARGET MARKET YANG DIINGINKA
UNIVERSITAS
SPESIFIKASI PROYEK WARMADEWA

STEP 1, DEFINE THE PROBLEM


PROSES DESAIN PADA TAHAP PROSES PERANCANGAN, TAHAP PERTAMA YANG HARUS DILAKUKAN ADALAH
MENDEFINISKAN MASALAH YANG ADA DARI SUDUT PANDANG ARSITEKTUR, YAITU MENGGALI DAN
MENEMUKAN PERMASALAHAN (ISU) YANG SESUAI DENGAN TUJUAN PROJECT KEMUDIAN
MELAKUKAN PENDEKATAN BAIK SECARA EKONOMI, LINGKUNGAN, TEKNOLOGI MAUPUN BUDAYA.

STEP 2, COLLECT INFORMATION


PADA TAHAP INI MERUPAKAN PROSES PENGUMPULAN INFORMASI SESUAI DENGAN HASIL DARI
MENDEFINISIKAN MASALAH.

STEP 3 BRAINSTROM & ANALYZE IDEAS


PADA TAHAP INI ADALAH MELAKUKAN PENYELIDIKAN DARI MASALAH YANG ADA DENGAN BEKAL
IDE DAN INFORMASI YANG TELAH DI KUMPULKAN SEBELUMNYA DAN HASILNYA AKAN
MENEMUKAN KONSEP DAN TEMA YANG AKAN DITERAPKAN

STEP 4, DEVELOP SOLUTIONS/ BUILD A MODEL


SETELAH MENGANALISA, TAHAP PERANCANGAN AKHIRNYA MASUK PADA TAHAP PENGEMBANGAN
SOLUSI YANG TELAH DITEMUKAN, LALU HASIL DARI SOLUSI TERSEBUT ADALAH MODELING
BANGUANAN/PROJECT YANG KEMUDIAN AKAN DIPERSENTASIKAN TERHADAP OWNER.

STEP 5, PRESENT YOUR IDEAS TO OTHERS FOR FEEDBACK


PADA STEP INI MERUPAKAN TAHAP MEMPERSENTASIKAN SEMUA YANG TELAH DI RANGKUM DARI
TAHAPAN MENDEFISINIKAN MASALAH SAMPAI TAHAP MENGEMBANGKAN SOLUSI DAN JUGA
MEMBANGUN MODEL, SELAIN ITU STEP INI BERTUJAN AGAR KEINGINAN, FUNGSI DAN KEBUTUHAN
BANGUNAN SESUAI DENGAN HARAPAN OWNER.

STEP 6, IMPROVE YOUR DESIGN


TAHAP INI ADALAH TAHAP PERSETUJUAN DESAIN SETELAH MELAKUKAN PERSENTASI DAN
REVISI SEHINGGA MENGHASILKAN KESEPAKATAN ANTARA ARSITEK DAN OWNER, MELALUI
HASIL DEAL TERSEBUT ARSITEK MULAI MENGERJAKAN DESAIN PROJECT TERSEBUT SECARA
LEBIH MENDALAM LAGI.
UNIVERSITAS
ANALISIS DASAR WARMADEWA

PENDEKATAN BOREH
MENGGUNAKAN FILOSOFI TEKSTUR BOREH SEBAGAI
BUDAYA
FINISHING DINDING, MEMAINKAN PERPADUAN FILOSOFI
BERDASARKAN ISU, PENDEKATAN
WARNA BOREH YANG NANTINYA DIIMPLEMENTASIKAN
YANG COCOK DIGUNAKAN ADALAH
KEDALAM WARNA MATERIAL SEHINGGA DAPAT
PENDEKATAN BUDAYA DAN
MENCIPTAKAN SUASANA YANG RILAKS, NYAMAN DAN
LINGKUNGAN, DIKARENAKAN
KELELAHAN, KEJENUHAN DAN SPA
TENANG
STRESS SANGAT ERAT KAITANNYA PEMANFAATAN KONDISI SITE, YANG NANTINYA DAPAT
DENGAN LINGKUNGAN DAN BERPENGARUH TERHADAP ORIENTASI BANGUNAN
DIDUKUNG JUGA OLEH KONDISI BERDASARKAN ARAH MATA ANGIN, HEMBUSAN ANGIN
BUDAYA YANG NANTINYA DAPAT ORIENTASI MATAHARI, VIEW, SIRKULASI UDARA DAN JUGA
MENARIK PERHATIAN WISATAWAN LI NGKUNGAN
PENCAHAYAAN
ASING UNTUK BERWISATA. PENGGUNAAN MATERIAL YANG BERNUANSA ALAM
BAB II SEPERTI : KAYU, BAMBU, JERAMI DAN BATU ALAM

BEBERAPA CONTOH SEDERHANA RESPON BEBERAPA CONTOH SEDERHANA RESPON


BUDAYA PENDEKATAN BUDAYA TERHADAP DESIGN : LI NGKUNGAN PENDEKATAN LINGKUNGAN TERHADAP
DESIGN :
TEKSTUR BOREH YANG MENYERUPAI
KAMPROT, DAN BEWARNA PUTIH
ARTINYA KESALIAN, RINGAN, TENANG
DAN MURNI

WARNA COKLAT ARTINYA, HANGAT, RUSTIC, MEWAH DAN


TAHAN LAMA

PENGGUNAAN BUKAAN YANG CUKUP MEMANFAATKAN VIEW ALAM


WARNA KUNING ATAU ORANGE ARTINYA KEHANGATAN,
UNTUK KOLABORASI BANGUNAN, YANG ADA PADA SITE, SEBAGAI
BERCAHAYA, DAN CER
ALAM, DAN LINGKUNGAN KELEBIHAN FASILITAS
UNIVERSITAS
PERUMUSAN KONSEP DASAR WARMADEWA

SEBAGAI TEMPAT
UNTUK
SUASANA ALAM MERILEKSASIKAN
DAPAT PIKIRAN
MEMBERIKAN
EFEK RELAKSASI

AKTIVITAS KEGIATAN
YANG BIGITU PADAT, SEBAGAI TEMPAT
RENTAN MEMBUAT
FASILITAS
PENUNJANG
PERAWATAN
SPA PERSONAL
KECANTIKAN
ORANG KELELAHAN
HINGGA STREES
PARIWISATA TUBUH ANALOGY

BUDAYA BALI
SANGAT DIMINATI SEBAGAI TEMPAT
OLEH WISATAWAN
LOKAL MAUPUN
HIBURAN SEHAT
MANCANEGARA DENGAN EXPLORE
WARISAN BUDAYA
BALI

ANALOGI PERSONAL ADALAH PERANCANG


MENGIDENTIFIKASIKAN DIRINYA SENDIRI
LEWAT ASPEK-ASPEK MIKRO DALAM
PERMASALAHAN DESAIN. DIMANA NANTINYA DIHARAPKAN SESEORANG
FILOSOFI ORANG
KONSEP : PERSONAL
YANG SEDANG DAPAT MERASAKAN SUASANA ALAM DENGAN
ANALOGY BERMEDITASI KETENANGAN DAN KENYAMANAN, SERTA
RELAKSASI SEPERTI SAAT BERMEDITASI.
UNIVERSITAS
TEMA RANCANGAN WARMADEWA

P ENERA P AN
NI L A I
B U DA Y A
BATU BATA DAN
AT AP MI RI NG KAYU SEBAGAI
AT AU ELEMEN LOCAL
B U MB U NGAN
ANALOGY LINGUISTIC
BUDAYA
WARISAN BUDAYA BALI
SANGAT DIMINATI OLEH
WISATAWAN LOKAL
MAUPUN MANCANEGARA
NEO-
SPA VERNACULAR
SUASANA ALAM DAPAT
MENIMBULKAN RASA
RILEKS, TENANG, DAN SUSUNAN DAN
LANSCAPE
NYAMAN MASA YANG
T RADI SI O NAL INDAH.
LI NGKUNGAN +
MO DERN MEMPERTIMBA
NGKAN FAKTOR
IKLIM

ARSITEKTUR NEO-VERNACULAR MERUPAKAN ARSITEKTUR YANG KONSEPNYA


PADA PRINSIPNYA MEMPERTIMBANGKAN KAIDAH-KAIDAH NORMATIVE,
TEMA :
KOSMOLOGIS, PERAN SERTA BUDAYA LOKAL DALAM KEHIDUPAN MASYARAKAT
SERTA KESELARASAN ANTARA BANGUNAN, ALAM, DAN LINGKUNGAN.
UNIVERSITAS
KESIMPULAN WARMADEWA

KONSEP DASAR : PERSONAL ANALOGY, DENGAN


FILOSOFI ORANG YANG SEDANG BERMEDITASI

YANG ARTINYA PERANCANG MENGIDENTIFIKASIKAN DIRINYA SENDIRI


PERSONAL ANALOGY LEWAT ASPEK-ASPEK MIKRO DALAM PERMASALAHAN DESAIN. YANG
DIMANA NANTINYA SEBUAH DESIGN DAPAT MENCERMINKAN
KOLABORASI DENGAN ALAM GUNA UNTUK MENCIPTAKAN SUASANA
YANG RILEKS, NYAMAN, AMAN, DAN TENANG LAYAKNYA TEMPAT
SESEORANG YANG SEDANG MELAKUKAN MEDITASI.
FILOSOFI ORANG YANG
SEDANG BERMEDITASI

TEMA RANCANGAN : NEO-VERNACULAR

ARSITEKTUR NEO-VERNACULAR MERUPAKAN ARSITEKTUR YANG


KONSEPNYA PADA PRINSIPNYA MEMPERTIMBANGKAN KAIDAH-
KAIDAH NORMATIVE, KOSMOLOGIS, SERTA PERAN BUDAYA
NEO- LOKAL DALAM KEHIDUPAN MASYARAKAT SERTA KESELARASAN
VERNACULAR ANTARA BANGUNAN, ALAM, DAN LINGKUNGAN.
S UNIVERSITAS
WARMADEWA

A TERIMAKASIH
3

Anda mungkin juga menyukai