Anda di halaman 1dari 3

Program Kerja Tahunan

1. ADP (Annual Drama Performance)


Program kerja tahunan yang tujuannya untuk membantu Penampilan Drama dari tingkat 3
pendidikan bahasa inggris FPS UGJ, program ini dinaungi oleh departemen kaderisasi (Skill and
Talent Department).
2. BTO (Basic Training Organizations)
Program kerja yang kegiatannya adalah pelatihan dan pengukuhan untuk mahasiswa
pendidikan bahasa inggris dari tingkat 1 dan 2 FPS UGJ yang mengikuti ESA, program ini dinaungi
oleh departemen kaderisasi (Organizational Department).
3. AEF (Annual English Festival)
Program kerja tahunan adalah perlombaan berbasis bahasa inggris untuk jenjang SMP dan SMA,
Program ini dinaungi oleh Departemen Pendidikan (Education Department).
4. X-WEST
Program kerja mengenai pengenalan ESA, program ini dinaungi oleh departemen kaderisasi
(Organizational Department).
Visi :
Mewujudkan ESA FPS UGJ sebagai organisasi yang inovatif, adaptif, dan meningkatkan rasa
bertanggung jawab sebagai anggota ESA FPS UGJ.

Misi:
1. Membentuk kader-kader yang berkompeten dan berkarakter.
2. Mengembangkan potensi yang dimiliki mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris agar tercipta
karakter yang aktif berprestasi.
3. Mendorong anggota ESA UGJ untuk tetap kreatif dan inovatif melalui program kerja yang
adaptif.
4. Menjaga koordinasi, kerjasama, dan kolaborasi yang sudah terjain antar lembaga internal
maupun eksternal ESA FPS UGJ.
Riwayat Organisasi

1. Mengikuti dan menjadi sekertaris ekstrakurikuler PMR (Palang Merah Remaja) jenjang SMP
2. Anggota ekstrakurikuler KIR (Kelompok Ilmiah Remaja) saat SMA
3. Aggota ORKESBUD BEM FPS UGJ 2021-2022
4. Kepala Biro Hubungan Masyarakat DPM FPS UGJ 2022-2023
5. Anggota ESA FPS UGJ 2021-2023

Anda mungkin juga menyukai