Anda di halaman 1dari 6

PT LIONA

PT Liona adalah sebuah perusahaan dagang yang menjual barang dagangan TV LED.
Perusahaan ini membeli barang dagangan secara kredit dari beberapa distributor dan
kemudian menjualnya secara kredit atau tunai ke beberapa toko dan para langganan.
1. Umum

a. Sistem berpasangan dengan akrual basis.

b. Periode akuntansi tahunan (1 Januari s.d. 31 Desember) dibagi dalam 12 periode bulanan.

c. Pada setiap akhir bulan disusun neraca saldo.

d. Dipergunakan Special Journal dan General Journal untuk mencatat transaksi.

e. Mata uang menggunakan Rupiah.

2. Pembelian

a. Setiap pembelian akan diperhitungkan PPN Masukan 11% dari nilai pembelian.

b. Setiap retur pembelian akan diperhitungkan pengurangan atas nilai utang dan PPN Masukan.

c. Termin pembayaran N/30.

d. Untuk pembelian yang dikenakan PPN diasumsikan sudah dilampiri dengan faktur pajak
standar.

e. Harga-harga item yang tertulis dalam faktur pembelian termasuk PPN Masukan.

3. Pengeluaran Kas

a. Pengeluaran kas di atas Rp 1.000.000,00 dibayar dengan cek dan didukung dengan Bukti
Pengeluaran Kas.

b. Untuk pengeluaran sama dengan atau kurang dari Rp 1.000.000,00 dibayar dengan dana kas
kecil dan sistem pencatatannya menggunakan sistem dana tidak tetap.

4. Penjualan

a. Setiap penjualan akan diperhitungkan PPN Keluaran 10% dari nilai penjualan.

b. Setiap retur penjualan akan diperhitungkan pengurangan atas nilai piutang dan PPN Keluaran.

c. Termin pembayaran adalah N/30.

d. Untuk penjualan yang dikenakan PPN diasumsikan sudah dilampiri dengan faktur pajak
standar.

e. Harga-harga item yang tertulis dalam faktur penjualan termasuk PPN Keluaran.

5. Penerimaan Kas

a. Setiap penerimaan kas akan disetor ke bank sesegera mungkin pada hari yang sama dan
sedapat mungkin tidak menyimpan dana dalam jumlah besar di dalam brankas perusahaan.

b. Dana perusahaan disimpan dalam rekening giro Bank Superior.


PT LIONA
TRIAL BALANCE
30-Nov-23
NO. ACCOUNT DEBIT CREDIT
1-
1100 Cash In Bank Rp 85,186,250.00
1-
1200 Petty Cash Rp 10,000,000.00
1-
1300 Accounts Receivable Rp 846,930,000.00
1-
1400 Allowance for Doubtful Debt Rp 4,290,000.00
1-
1500 Merchandise Inventory Rp 834,100,000.00
1-
1600 Store Supplies Rp 9,800,000.00
1-
1700 Prepaid Insurance Rp 15,500,000.00
1-
1800 Prepaid Rent Rp 21,300,000.00
1-
1900 Prepaid Income Tax Article 25 Rp 15,500,000.00
1-
1901 PPN Income Rp 6,300,000.00
1-
2100 Equipment at Cost Rp 63,300,000.00
1-
2110 Equipment Accum Dep Rp 16,500,000.00
2-
1100 Accounts Payable Rp 573,870,000.00
2-
1200 Accrued Expense Rp 3,900,000.00
2-
1300 Income Tax Payable Rp 1,500,000.00
2-
1400 PPN Outcome Rp 7,800,000.00
2-
2100 Bank Superior Loan Rp 297,000,000.00
3-
1100 Paid Up Capital Rp 463,060,000.00
3-
1200 Retained Earnings Rp 165,250,000.00
3-
1300 Dividend Rp -
3-
1400 Income Summary Rp -
4-
1100 Sales Rp 503,300,000.00
4-
1200 Sales Return Rp -
5-
1100 Cost of Goods Sold Rp -
6-
1000 Advertising Expense Rp 4,200,000.00
6-
1100 Telephone & Electricity Expense Rp 8,700,000.00
6-
1200 Store Supplies Expense Rp 4,750,000.00
6-
1300 Bad Debt Expense Rp 3,217,500.00
6-
1400 Depreciation Expense Rp 14,506,250.00
6-
1500 Insurance Expense Rp 14,300,000.00
6-
1600 Rent Expense Rp 23,300,000.00
6-
1700 Wages & Salaries Expense Rp 36,300,000.00
6-
1800 Other Operating Expense Rp 9,300,000.00
7-
1100 Interest Revenue Rp 6,100,000.00
8-
1100 Interest Expense Rp 9,480,000.00
8-
1200 Bank Service Charge Rp 6,600,000.00
8-
1300 Income Tax Expense Rp -

Rp 2,042,570,000.00 Rp 2,042,570,000.00

Daftar Customer

No. Nama Alamat Telepon


C001 Dazai Store Jl. Jend. Sudirman No. 46 Bandung 022 623 0197
C002 Irene Store Jl. Mesjid Raya No. 8 Bandung 022 723 5454
C003 Pasha Store Jl. Wringinanom No 27 Bandung 022 621 0164
C004 Mikasa Store Jl. Riau No. 33 Bandung 022 622 1234
Daftar Supplier

No. Nama Alamat Telepon


S001 PT Hartono Jl. Sarijadi No.12 Bandung 022 630 3334
S002 CV Tirta Jl. Kopo No. 31 Bandung 022 280 2900
S003 PT Arwana Jl. Mangga No.29 Bandung 022 630 1234

DAFTAR SALDO PIUTANG DAGANG PER 30 NOVEMBER 2023

No.
Nama Tanggal Penjualan PPN outcome Jumlah
Faktur
20/11/202 Rp Rp Rp
Dazai Store F-11/21
3 155,000,000.00 17,050,000.00 172,050,000.00
28/11/202 Rp Rp
Irene Store F-11/33 Rp 34.300.000
3 298,000,000.00 32,780,000.00
Pasha 25/11/202 Rp Rp Rp
F-11/22
Store 3 172,000,000.00 18,920,000.00 190,920,000.00
Mikasa 26/11/202 Rp Rp Rp
F-11/28
Store 3 138,000,000.00 15,180,000.00 153,180,000.00
Rp Rp Rp
JUMLAH
763,000,000.00 83,930,000.00 846,930,000.00

DAFTAR SALDO HUTANG DAGANG PER 30 NOVEMBER 2023

No.
Nama Tanggal Pembelian PPN Income Jumlah
Faktur
PT 25/11/202 Rp Rp Rp
F/H-375
Hartono 3 239,000,000.00 26,290,000.00 265,290,000.00
18/11/202 Rp Rp Rp
CV Tirta F/T-0609
3 205,000,000.00 22,550,000.00 227,550,000.00
PT 29/11/202 Rp Rp Rp
F/A-123
Arwana 3 73,000,000.00 8,030,000.00 81,030,000.00
Rp Rp Rp
JUMLAH
517,000,000.00 56,870,000.00 573,870,000.00

PERSEDIAAN BARANG DAGANG PER 30 N0VEMBER 2023

Quantit
No. Kode Nama Item y Price/Unit Jumlah
Rp Rp
8,341,000.0 834,100,000.0
1 TV3L TV LED 100 0 0
Transaksi-transaksi yang terjadi di PT Liona pada bulan Desember 2023 :
1/12/2023 Pembayaran gaji karyawan bulan November 2023 sebesar Rp 2.000.000

2/12/2023 Pengeluaran kas kecil untuk pembuatan brosur untuk keperluan iklan sebesar
Rp 850.000

4/12/2023 Dijual barang dagangan kepada Toko Irene sebesar Rp 285.000.000 secara
kredit

6/12/2023 Pembelian perlengkapan toko menggunakan kas kecil sebesar Rp 800.000

10/12/202 Diterima pelunasan faktur tertanggal 28 November 2023 dari Toko Irene
3 sebesar Rp 330.780.000

14/12/202 Dibeli barang dagangan dari PT Arwana sebesar Rp 212.000.000 secara


3 kredit

15/12/202 Dijual barang dagangan kepada Toko Dazai sebesar Rp 355.500.000 secara
3 kredit

18/12/202 Dijual barang dagangan sebesar Rp 83.000.000 secara tunai


3
20/12/202 Dibeli barang dagangan dari CV Tirta sebesar Rp 143.000.000 secara kredit
3
21/12/202 Diterima pelunasan faktur tertanggal 25 November 2023 dari Toko Pasha
3 sebesar Rp 190.920.000

23/12/202 Dibayar pelunasan faktur F/A-123 tertanggal 29 November 2023 kepada PT


3 Arwana sebesar Rp 81.030.000

25/12/202 Dibayar beban lain-lain sebesar Rp 1.000.000 dengan kas kecil


3
28/12/202 Pembayaran hutang kepada Bank Superior sebesar Rp 19.000.000 dengan
3 bunga sebesar Rp 3.500.000

29/12/202 Dibayar dividen sebesar Rp 45.000.000 kepada pemegang saham


3
30/12/202 Dibayar PPN keluaran bulan November 2023 sebesar Rp 1.500.000
3
31/12/202 BUKTI MEMORIAL :
3  Persediaan akhir perlengkapan senilai Rp 6.000.000
 Beban asuransi bulan Desember 2023 sebesar Rp 7.750.000

31/12/202 BUKTI MEMORIAL :


3  Penyusutan peralatan bulan Desember Rp 700.000
 Beban sewa bulan Desember 2023 sebesar Rp 10.650.000
31/12/202 BUKTI MEMORIAL :
3  Gaji bulan Desember sebesar Rp 2.500.000 akan dibayar tanggal 2
Januari 2024
 Persediaan akhir barang dagang per 31 Desember 2023 sebesar
Rp739.100.000

Anda mungkin juga menyukai